Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Amsal 18:7

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Ams 18:7

Orang bebal dibinasakan oleh mulutnya, bibirnya adalah jerat c  bagi nyawanya. d 

AYT (2018)

Mulut orang bodoh adalah kehancurannya, dan bibirnya adalah jerat bagi nyawanya.

TL (1954) ©

SABDAweb Ams 18:7

Bahwa mulut orang bodoh membawa dia kepada kebinasaan, dan lidahnyapun menjadi jerat akan nyawanya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Ams 18:7

Ucapan orang bodoh menghancurkan dirinya; ia terjerat oleh kata-katanya.

TSI (2014)

Mulut orang bebal adalah harimaunya, sebab perkataannya menjerat dan mematikan dirinya sendiri.

MILT (2008)

Mulut orang bebal adalah kehancuran baginya dan bibirnya adalah jerat bagi jiwanya.

Shellabear 2011 (2011)

Mulut orang bodoh adalah kehancurannya, dan bibirnya menjadi jerat bagi jiwanya.

AVB (2015)

Mulut orang bodoh punca kehancurannya, dan bibirnya menjadi jerat bagi jiwanya.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Ams 18:7

Orang bebal
<03684>
dibinasakan
<04288>
oleh mulutnya
<06310>
, bibirnya
<08193>
adalah jerat
<04170>
bagi nyawanya
<05315>
.
TL ITL ©

SABDAweb Ams 18:7

Bahwa mulut
<06310>
orang bodoh
<03684>
membawa dia kepada kebinasaan
<04288>
, dan lidahnyapun
<08193>
menjadi jerat
<04170>
akan nyawanya
<05315>
.
AYT ITL
Mulut
<06310>
orang bodoh
<03684>
adalah kehancurannya
<04288>
, dan bibirnya
<08193>
adalah jerat
<04170>
bagi nyawanya
<05315>
.

[<00>]
AVB ITL
Mulut
<06310>
orang bodoh
<03684>
punca kehancurannya
<04288>
, dan bibirnya
<08193>
menjadi jerat
<04170>
bagi jiwanya
<05315>
.

[<00>]
HEBREW
wspn
<05315>
sqwm
<04170>
wytpvw
<08193>
wl
<0>
htxm
<04288>
lyok
<03684>
yp (18:7)
<06310>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Ams 18:7

Orang bebal dibinasakan 1  oleh mulutnya, bibirnya 2  adalah jerat bagi nyawanya.

[+] Bhs. Inggris



TIP #35: Beritahu teman untuk menjadi rekan pelayanan dengan gunakan Alkitab SABDA™ di situs Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.02 detik
dipersembahkan oleh YLSA