Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Pengkhotbah 6:7

TB ©

Segala jerih payah manusia adalah untuk mulutnya, namun keinginannya tidak terpuaskan.

AYT

Segala kerja keras manusia adalah untuk mulutnya, tetapi nafsunya tidak terpenuhi.

TL ©

Segala kelelahan manusia itu karena mulutnya, maka tiada juga nafsunya tahu puas-puas.

BIS ©

Manusia bekerja hanya untuk makan, tetapi ia tidak pernah merasa puas.

TSI

Dengan susah payah kita bekerja supaya mendapat sesuatu untuk dimakan, namun tetap saja kita tidak pernah merasa puas!

MILT

Segala jerih lelah manusia adalah untuk mulutnya, namun jiwanya masih tetap belum dikenyangkan.

Shellabear 2011

Segala jerih lelah manusia adalah untuk mulutnya, tetapi nafsunya tidak juga terpuaskan.

AVB

Segala usaha seseorang berpenat lelah demi mulutnya, namun nafsu seleranya tidak dipuaskan.


TB ITL ©

Segala
<03605>
jerih payah
<05999>
manusia
<0120>
adalah untuk mulutnya
<06310>
, namun
<01571>
keinginannya
<05315>
tidak
<03808>
terpuaskan
<04390>
.
TL ITL ©

Segala
<03605>
kelelahan
<05999>
manusia
<0120>
itu karena mulutnya
<06310>
, maka tiada
<03808>
juga nafsunya
<05315>
tahu puas-puas
<04390>
.
AYT ITL
Segala
<03605>
kerja keras
<05999>
manusia
<0120>
adalah untuk mulutnya
<06310>
, tetapi nafsunya tidak
<03808>
terpenuhi. [
<01571>

<05315>

<04390>
]
AVB ITL
Segala
<03605>
usaha
<05999>
seseorang
<0120>
berpenat lelah demi mulutnya
<06310>
, namun
<01571>
nafsu seleranya
<05315>
tidak
<03808>
dipuaskan
<04390>
.
HEBREW
almt
<04390>
al
<03808>
spnh
<05315>
Mgw
<01571>
whypl
<06310>
Mdah
<0120>
lme
<05999>
lk (6:7)
<03605>

TB+TSK (1974) ©

Segala jerih payah manusia adalah untuk mulutnya, namun keinginannya tidak terpuaskan.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=21&chapter=6&verse=7
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)