Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Yeremia 15:2

TB ©

Dan apabila mereka bertanya kepadamu: Ke manakah kami harus pergi?, maka jawablah mereka: Beginilah firman TUHAN: Yang ke maut, ke mautlah! Yang ke pedang, ke pedanglah! Yang ke kelaparan, ke kelaparanlah! dan yang ke tawanan, ke tawananlah!

AYT

Dan jika mereka bertanya kepadamu, ‘Ke mana kami akan pergi?’ katakanlah kepada mereka, ‘Beginilah firman TUHAN, Yang ke maut, ke mautlah; yang ke pedang, ke pedanglah; yang ke kelaparan, ke kelaparanlah; yang ke tawanan, ke tawananlah.’”

TL ©

Maka akan jadi apabila mereka itu bertanya kepadamu: Kemanakah kami akan pergi? hendaklah kausahut kepadanya: Demikianlah firman Tuhan: Barangsiapa yang tentu kepada mati, ia itu akan mati, barangsiapa yang tentu kepada pedang, ia itu akan dimakan pedang, barangsiapa yang tentu kepada bala lapar, ia itu akan binasa oleh lapar, dan barangsiapa yang tentu kepada kepindahan, ia itu akan dipindahkan!

BIS ©

Jika mereka bertanya kepadamu ke mana mereka harus pergi, jawablah begini, 'TUHAN berkata, yang ditentukan untuk mati karena sakit biarlah ia mati karena penyakit. Yang ditentukan untuk mati dalam pertempuran biarlah ia mati dalam pertempuran. Yang ditentukan untuk mati karena lapar biarlah ia mati kelaparan! Yang ditentukan untuk ditawan, biarlah ia diangkut sebagai tawanan!'

MILT

Dan akan terjadi, bilamana mereka berkata kepadamu: Ke mana kami harus pergi? Maka engkau harus mengatakan kepada mereka: Beginilah TUHAN YAHWEH 03068 berfirman: Yang ke maut, ke mautlah! Dan yang ke pedang, ke pedanglah! Dan yang ke kelaparan, ke kelaparanlah! dan yang ke penawanan, ke penawananlah!

Shellabear 2011

Nanti, apabila mereka bertanya kepadamu, Ke manakah kami harus pergi? jawablah mereka, Beginilah firman ALLAH, "Yang ke maut, ke mautlah! Yang ke pedang, ke pedanglah! Yang ke bencana kelaparan, ke bencana kelaparanlah! Yang ke tempat penawanan, ke tempat penawananlah!"

AVB

Nanti, apabila mereka bertanya kepadamu, ‘Ke manakah kami harus pergi?’ jawablah mereka, ‘Beginilah firman TUHAN, “Yang ke maut, ke mautlah! Yang ke pedang, ke pedanglah! Yang ke bencana kebuluran, ke bencana kebuluranlah! Yang ke tempat penawanan, ke tempat penawananlah!”


TB ITL ©

Dan apabila
<03588>
mereka bertanya
<0559>
kepadamu
<0413>
: Ke manakah
<0575>
kami harus pergi
<03318>
?, maka jawablah
<0559>
mereka: Beginilah
<03541>
firman
<0559>
TUHAN
<03068>
: Yang
<0834>
ke maut
<04194>
, ke mautlah
<04194>
! Yang
<0834>
ke pedang
<02719>
, ke pedanglah
<02719>
! Yang
<0834>
ke kelaparan
<07458>
, ke kelaparanlah
<07458>
! dan yang
<0834>
ke tawanan
<07628>
, ke tawananlah
<07628>
! [
<01961>

<0413>
]
TL ITL ©

Maka akan jadi
<01961>
apabila
<03588>
mereka itu bertanya
<0559>
kepadamu
<0413>
: Kemanakah
<0575>
kami akan pergi
<03318>
? hendaklah kausahut
<0559>
kepadanya
<0413>
: Demikianlah
<03541>
firman
<0559>
Tuhan
<03068>
: Barangsiapa yang
<0834>
tentu kepada mati
<04194>
, ia itu akan mati
<04194>
, barangsiapa yang
<0834>
tentu kepada pedang
<02719>
, ia itu akan dimakan pedang
<02719>
, barangsiapa yang
<0834>
tentu kepada bala lapar
<07458>
, ia itu akan binasa oleh lapar
<07458>
, dan barangsiapa yang
<0834>
tentu kepada kepindahan
<07628>
, ia itu akan dipindahkan
<07628>
!
AYT ITL
Dan jika
<03588>
mereka bertanya
<0559>
kepadamu
<0413>
, ‘Ke mana
<0575>
kami akan pergi
<03318>
?’ katakanlah
<0559>
kepada
<0413>
mereka, ‘Beginilah
<03541>
firman
<0559>
TUHAN
<03068>
, Yang
<0834>
ke maut
<04194>
, ke mautlah
<04194>
; yang
<0834>
ke pedang
<02719>
, ke pedanglah
<02719>
; yang
<0834>
ke kelaparan
<07458>
, ke kelaparanlah
<07458>
; yang
<0834>
ke tawanan
<07628>
, ke tawananlah
<07628>
.’” [
<01961>
]
AVB ITL
Nanti
<01961>
, apabila
<03588>
mereka bertanya
<0559>
kepadamu
<0413>
, ‘Ke manakah
<0575>
kami harus pergi
<03318>
?’ jawablah
<0559>
mereka, ‘Beginilah
<03541>
firman
<0559>
TUHAN
<03068>
, “Yang
<0834>
ke maut
<04194>
, ke mautlah
<04194>
! Yang
<0834>
ke pedang
<02719>
, ke pedanglah
<02719>
! Yang
<0834>
ke bencana kebuluran
<07458>
, ke bencana kebuluranlah
<07458>
! Yang
<0834>
ke tempat penawanan
<07628>
, ke tempat penawananlah
<07628>
!” [
<0413>
]
HEBREW
ybsl
<07628>
ybsl
<07628>
rsaw
<0834>
berl
<07458>
berl
<07458>
rsaw
<0834>
brxl
<02719>
brxl
<02719>
rsaw
<0834>
twml
<04194>
twml
<04194>
rsa
<0834>
hwhy
<03068>
rma
<0559>
hk
<03541>
Mhyla
<0413>
trmaw
<0559>
aun
<03318>
hna
<0575>
Kyla
<0413>
wrmay
<0559>
yk
<03588>
hyhw (15:2)
<01961>

TB ©

Dan apabila mereka bertanya kepadamu: Ke manakah kami harus pergi?, maka jawablah mereka: Beginilah firman TUHAN: Yang ke maut, ke mautlah! Yang ke pedang, ke pedanglah! Yang ke kelaparan, ke kelaparanlah! dan yang ke tawanan, ke tawananlah!

TB+TSK (1974) ©

Dan apabila mereka bertanya kepadamu: Ke manakah kami harus pergi?, maka jawablah mereka: Beginilah firman TUHAN: Yang ke maut, ke mautlah! Yang ke pedang, ke pedanglah! Yang ke kelaparan, ke kelaparanlah! dan yang ke tawanan, ke tawananlah!

Catatan Full Life

Yer 15:1-9 

Nas : Yer 15:1-9

Allah menjawab syafaat Yeremia dalam Yer 14:19-22. Karena umat itu telah menolak Allah dan terus mundur dari-Nya, maka kebinasaan Yerusalem dan pembuangan ke Babel tidak terelakkan lagi. Allah mengatakan bahwa Dia bahkan akan mengabaikan syafaat Musa dan Samuel jikalau mereka menghampiri-Nya atas nama bangsa itu (lih. catatan berikutnya).


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=24&chapter=15&verse=2
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)