Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Yeremia 23:36

TB ©

Tetapi Sabda yang dibebankan oleh TUHAN janganlah kamu sebut-sebutkan lagi, sebab yang menjadi beban bagi setiap orang ialah perkataannya sendiri, oleh karena kamu telah memutarbalikkan perkataan-perkataan Allah yang hidup, TUHAN semesta alam, Allah kita.

AYT

Akan tetapi, beban TUHAN tidak boleh kamu sebut lagi karena setiap perkataan orang akan menjadi beban orang itu karena kamu telah memutarbalikkan firman Allah yang hidup, TUHAN semesta alam, Allah kita.

TL ©

Tetapi jangan lagi katamu: Perintah Tuhan, karena barangsiapa yang berkata demikian, niscaya firman-Ku menjadi perintah kepadanya, sebab kamu sudah memutarbalikkan firman Allah yang hidup, Tuhan serwa sekalian alam, yaitu Allah kami.

BIS ©

Mereka tidak boleh lagi menggunakan istilah 'beban TUHAN'. Kalau ada yang masih menggunakan istilah itu, maka Aku akan menjadikan pesan-Ku betul-betul beban baginya. Orang yang mengatakan 'beban TUHAN' hanyalah memutarbalikkan perkataan-Ku, Allah mereka, Allah yang hidup, TUHAN Yang Mahakuasa.

MILT

Maka kamu tidak akan mengingat lagi pesan TUHAN YAHWEH 03068, karena bagi setiap orang perkataannya menjadi pesan ilahi, bahkan kamu telah memutarbalikkan firman Allah Elohim 0430 yang hidup, TUHAN YAHWEH 03068 alam Tsebaot 06635, Allah Elohim 0430 kami.

Shellabear 2011

Tetapi ucapan ilahi dari ALLAH jangan kamu sebut-sebut lagi, karena perkataan setiap orang telah menjadi ucapan ilahinya sendiri. Kamu telah memutarbalikkan firman Tuhan yang hidup, yaitu ALLAH, Tuhan semesta alam, Tuhan kita.

AVB

Tetapi ‘firman daripada TUHAN’ jangan kamu sebut-sebut lagi, kerana perkataan setiap orang telah menjadi pernyataan ilahinya sendiri. Kamu telah memutarbalikkan firman Allah yang hidup, TUHAN alam semesta, Allah kita.


TB ITL ©

Tetapi Sabda yang dibebankan
<04853>
oleh TUHAN
<03068>
janganlah
<03808>
kamu sebut-sebutkan
<02142>
lagi
<05750>
, sebab
<03588>
yang menjadi
<01961>
beban
<04853>
bagi setiap orang
<0376>
ialah perkataannya
<01697>
sendiri, oleh karena kamu telah memutarbalikkan
<02015>
perkataan-perkataan
<01697>
Allah
<0430>
yang hidup
<02416>
, TUHAN
<03068>
semesta alam
<06635>
, Allah
<0430>
kita.
TL ITL ©

Tetapi jangan
<03808>
lagi
<05750>
katamu
<02142>
: Perintah
<04853>
Tuhan
<03068>
, karena
<03588>
barangsiapa yang berkata demikian, niscaya firman-Ku
<01697>
menjadi
<01961>
perintah
<04853>
kepadanya, sebab kamu sudah memutarbalikkan
<02015>
firman
<01697>
Allah
<0430>
yang hidup
<02416>
, Tuhan
<03068>
serwa sekalian alam
<06635>
, yaitu Allah
<0430>
kami.
AYT ITL
Akan tetapi, beban
<04853>
TUHAN
<03068>
tidak boleh
<03808>
kamu sebut
<02142>
lagi
<05750>
karena
<03588>
setiap
<0376>
perkataan
<01697>
orang akan menjadi
<01961>
beban
<04853>
orang itu karena kamu telah memutarbalikkan
<02015>
firman
<01697>
Allah
<0430>
yang hidup
<02416>
, TUHAN
<03068>
semesta alam
<06635>
, Allah
<0430>
kita. [
<0853>
]
AVB ITL
Tetapi ‘firman
<04853>
daripada TUHAN
<03068>
’ jangan
<03808>
kamu sebut-sebut
<02142>
lagi
<05750>
, kerana
<03588>
perkataan
<01697>
setiap orang
<0376>
telah menjadi
<01961>
pernyataan ilahinya
<04853>
sendiri. Kamu telah memutarbalikkan
<02015>
firman
<01697>
Allah
<0430>
yang hidup
<02416>
, TUHAN
<03068>
alam semesta
<06635>
, Allah
<0430>
kita. [
<0853>
]
HEBREW
wnyhla
<0430>
twabu
<06635>
hwhy
<03068>
Myyx
<02416>
Myhla
<0430>
yrbd
<01697>
ta
<0853>
Mtkphw
<02015>
wrbd
<01697>
syal
<0376>
hyhy
<01961>
avmh
<04853>
yk
<03588>
dwe
<05750>
wrkzt
<02142>
al
<03808>
hwhy
<03068>
avmw (23:36)
<04853>

TB ©

Tetapi Sabda yang dibebankan oleh TUHAN janganlah kamu sebut-sebutkan lagi, sebab yang menjadi beban bagi setiap orang ialah perkataannya sendiri, oleh karena kamu telah memutarbalikkan perkataan-perkataan Allah yang hidup, TUHAN semesta alam, Allah kita.

TB+TSK (1974) ©

Tetapi Sabda yang dibebankan oleh TUHAN janganlah kamu sebut-sebutkan lagi, sebab yang menjadi beban bagi setiap orang ialah perkataannya sendiri, oleh karena kamu telah memutarbalikkan perkataan-perkataan Allah yang hidup, TUHAN semesta alam, Allah kita.

Catatan Full Life

Yer 23:9-40 

Nas : Yer 23:9-40

Yeremia mencela dosa-dosa para nabi palsu yang mencemooh berita malapetakanya (Yer 6:13-14; 14:14-16; 29:8-9) dan hanya mengumumkan damai sejahtera dan kemakmuran

(lihat cat. --> Yer 6:14).

[atau ref. Yer 6:14]

Yeremia meletakkan tanggung jawab keadaan moral Yehuda yang menyedihkan itu atas para nabi fasik ini.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=24&chapter=23&verse=36
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)