Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Imamat 7:7

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Im 7:7

Seperti halnya dengan korban penghapus dosa, f  demikian juga halnya dengan korban penebus salah; g  satu hukum berlaku atas keduanya: imam h  yang mengadakan pendamaian dengan korban itu, i  bagi dialah korban itu.

AYT (2018)

Persembahan penebus salah sama seperti persembahan penghapus dosa, yaitu satu hukum untuk keduanya: imam yang mengadakan pendamaian dengan persembahan itu harus mendapatkannya.

TL (1954) ©

SABDAweb Im 7:7

Seperti korban karena dosa demikianpun hendaklah korban karena salah itu; dengan sama syaratnya bagi keduanya, maka ia itu menjadi bahagian imam, yang telah mengadakan gafirat olehnya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Im 7:7

Untuk kurban pengampunan dosa dan kurban ganti rugi berlaku peraturan yang sama, yaitu: Daging ternak yang dikurbankan adalah bagian imam yang mempersembahkannya.

MILT (2008)

Sebagaimana persembahan penghapus dosa, demikianlah persembahan penghapus salah, satu torat untuk keduanya. Apa yang dengannya imam mengadakan penebusan, haruslah itu menjadi miliknya.

Shellabear 2011 (2011)

Hukum yang sama berlaku bagi kurban penghapus dosa dan juga kurban penebus kesalahan, yaitu bahwa imam yang mendapat kurban itu adalah imam yang mengadakan pendamaian dengan kurban itu.

AVB (2015)

Korban penebus kesalahan sama seperti korban penghapus dosa. Maka peraturan yang sama berlaku bagi kedua-duanya, iaitu bahawa imam yang mendapat korban itu imam yang mengadakan pendamaian dengan korban itu.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Im 7:7

Seperti halnya dengan korban penghapus dosa
<02403>
, demikian juga halnya dengan korban penebus salah
<0817>
; satu
<0259>
hukum
<08451>
berlaku atas keduanya: imam
<03548>
yang
<0834>
mengadakan pendamaian
<03722>
dengan korban itu, bagi dialah korban itu.

[<01961>]
TL ITL ©

SABDAweb Im 7:7

Seperti korban karena dosa
<02403>
demikianpun hendaklah korban karena salah
<0817>
itu; dengan sama
<0259>
syaratnya
<08451>
bagi keduanya, maka ia itu menjadi
<01961>
bahagian imam
<03548>
, yang
<0834>
telah mengadakan gafirat
<03722>
olehnya.
AYT ITL
Persembahan penebus salah
<0817>
sama seperti persembahan penghapus dosa
<02403>
, yaitu satu hukum
<08451>
untuk keduanya
<0259>
: imam
<03548>
yang
<0834>
mengadakan pendamaian
<03722>
dengan persembahan itu harus mendapatkannya.

[<00> <00> <00> <01961>]
AVB ITL
Korban penebus kesalahan
<0817>
sama seperti korban penghapus dosa
<02403>
. Maka peraturan
<08451>
yang sama
<0259>
berlaku bagi kedua-duanya, iaitu bahawa imam yang mendapat korban itu imam
<03548>
yang
<0834>
mengadakan pendamaian
<03722>
dengan korban itu.

[<00> <00> <00> <01961>]
HEBREW
hyhy
<01961>
wl
<0>
wb
<0>
rpky
<03722>
rsa
<0834>
Nhkh
<03548>
Mhl
<0>
txa
<0259>
hrwt
<08451>
Msak
<0817>
tajxk (7:7)
<02403>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Im 7:7

Seperti halnya dengan korban penghapus dosa, demikian juga halnya dengan korban penebus 1  salah; satu hukum berlaku atas keduanya: imam yang mengadakan pendamaian dengan korban itu, bagi dialah korban itu.

[+] Bhs. Inggris



TIP #08: Klik ikon untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA