Maleakhi 2:13 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Mal 2:13 |
Dan inilah yang kedua yang kamu lakukan: Kamu menutupi mezbah TUHAN dengan air mata, h dengan tangisan dan rintihan, i oleh karena Ia tidak lagi berpaling j kepada persembahan dan tidak berkenan menerimanya dari tanganmu. k |
AYT (2018) | Inilah hal-hal yang telah kamu lakukan lagi: kamu menudungi mazbah TUHAN dengan air mata, dengan tangisan, dan dengan keluhan karena Dia tidak lagi mengindahkan persembahanmu atau menerimanya dengan kesukaan dari tanganmu.” |
TL (1954) © SABDAweb Mal 2:13 |
Tambahan pula perbuatanmu ini, maka kamu menudungi mezbah Tuhan dengan air mata, dengan tangis dan keluh kesah; sehingga tiada lagi Ia mau menilik kepada persembahanmu atau menerima sesuatu dari pada tanganmu dengan keridlaan. |
BIS (1985) © SABDAweb Mal 2:13 |
Dan ini perbuatanmu yang lain. Mezbah TUHAN kamu genangi dengan air mata; kamu menangis dan meratap karena TUHAN tidak berkenan lagi menerima kurban-kurbanmu. |
TSI (2014) | Selain itu, kamu datang ke mezbah TUHAN sambil menangis tersedu-sedu dan bercucuran air mata dan mengeluh, karena Dia tidak lagi berkenan menerima persembahanmu. |
MILT (2008) | Dan inilah hal kedua yang telah kamu lakukan: kamu menutupi mezbah TUHAN YAHWEH 03068 dengan air mata, tangisan dan dengan ratapan, karena Dia tidak lagi memandang dan menerimanya dengan senang dari tanganmu. |
Shellabear 2011 (2011) | Inilah hal lain yang kamu lakukan: Kamu meliputi mazbah ALLAH dengan air mata, tangisan, dan rintihan, karena Ia tidak lagi mengindahkan persembahanmu dan tidak berkenan menerimanya dari tanganmu. |
AVB (2015) | Inilah lagi satu hal yang kamu lakukan: Kamu meliputi mazbah TUHAN dengan air mata, tangisan, dan rintihan, kerana Dia tidak lagi mengendahkan persembahanmu dan tidak berkenan menerimanya daripada tanganmu. |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Mal 2:13 |
Dan inilah <02063> yang kedua <08145> yang kamu lakukan <06213> : Kamu menutupi <03680> mezbah <04196> TUHAN <03068> dengan air mata <01832> , dengan tangisan <01065> dan rintihan <0603> , oleh karena Ia tidak <0369> lagi <05750> berpaling <06437> kepada <0413> persembahan <04503> dan tidak berkenan <07522> menerimanya <03947> dari tanganmu <03027> . |
TL ITL © SABDAweb Mal 2:13 |
Tambahan <08145> pula perbuatanmu <06213> ini <02063> , maka kamu menudungi <03680> mezbah <04196> Tuhan <03068> dengan air mata <01832> , dengan tangis <01065> dan keluh kesah <0603> ; sehingga tiada <0369> lagi <05750> Ia mau menilik <06437> kepada <0413> persembahanmu <04503> atau menerima <03947> sesuatu dari pada tanganmu <03027> dengan keridlaan <07522> . |
AYT ITL | Inilah <02063> hal-hal yang telah kamu lakukan <06213> lagi <08145> : kamu menudungi <03680> mazbah <04196> TUHAN <03068> dengan air mata <01832> , dengan tangisan <01065> , dan dengan keluhan <0603> karena Dia tidak <0369> lagi <05750> mengindahkan <06437> persembahanmu <04503> atau menerimanya <03947> dengan kesukaan <07522> dari tanganmu <03027> .” |
AVB ITL | Inilah <02063> lagi <08145> satu hal yang kamu lakukan <06213> : Kamu meliputi <03680> mazbah <04196> TUHAN <03068> dengan air mata <01832> , tangisan <01065> , dan rintihan <0603> , kerana Dia tidak <0369> lagi <05750> mengendahkan <06437> persembahanmu <04503> dan tidak berkenan <07522> menerimanya <03947> daripada tanganmu <03027> . |
HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb Mal 2:13 |
Dan inilah yang kedua yang kamu lakukan: Kamu menutupi mezbah TUHAN dengan air mata, h dengan tangisan dan rintihan, i oleh karena Ia tidak lagi berpaling j kepada persembahan dan tidak berkenan menerimanya dari tanganmu. k |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Mal 2:13 |
Dan inilah yang kedua yang kamu lakukan: Kamu menutupi 1 mezbah TUHAN dengan air mata, dengan tangisan dan rintihan, oleh karena Ia tidak lagi berpaling 2 kepada persembahan dan tidak berkenan menerimanya dari tanganmu. |
Catatan Full Life |
Mal 2:11-16 1 Nas : Mal 2:11-16 Maleakhi mengecam umat itu karena pelanggaran ganda yang serius terhadap hukum Allah: menceraikan istri mereka dan menikahi wanita kafir (lih. dua catatan berikutnya; dibawah ini dan lihat cat. --> Mal 2:14). [atau ref. Mal 2:14] |
![]() [+] Bhs. Inggris |