Bilangan 33:53 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Bil 33:53 |
Haruslah kamu menduduki negeri itu dan diam di sana, sebab kepadamulah Kuberikan negeri itu untuk diduduki. m |
AYT (2018) | Kamu harus menduduki negeri itu dan tinggal di sana. Aku telah memberikan negeri itu kepadamu untuk kamu miliki. |
TL (1954) © SABDAweb Bil 33:53 |
Maka hendaklah kamu mengambil tanah itu akan milik pusaka serta duduklah di sana, karena tanah itu telah Kukaruniakan kepadamu, supaya kamu mempusakainya. |
BIS (1985) © SABDAweb Bil 33:53 |
Tanah itu harus kamu rebut dan kamu duduki, karena Aku memberikannya kepadamu. |
TSI (2014) | Rebutlah negeri itu dari mereka dan tinggallah di sana, sebab Aku sudah memberikan tanah itu menjadi milik kepunyaanmu. |
MILT (2008) | Dan kamu akan memiliki negeri itu, dan akan tinggal di dalamnya, karena untukmu Aku telah memberikan negeri itu untuk kamu memilikinya. |
Shellabear 2011 (2011) | Dudukilah negeri itu dan tinggallah di sana, karena kepadamulah Kukaruniakan negeri itu untuk kamu duduki. |
AVB (2015) | Dudukilah negeri itu dan tinggallah di sana, kerana kepadamu telah Kukurniakan negeri itu untuk kamu duduki. |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Bil 33:53 |
|
TL ITL © SABDAweb Bil 33:53 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Bil 33:53 |
1 Haruslah kamu menduduki negeri itu dan diam di sana, sebab kepadamulah Kuberikan negeri itu untuk diduduki. |
![]() [+] Bhs. Inggris |