Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Matius 9:19

TB ©

Lalu Yesuspun bangunlah dan mengikuti orang itu bersama-sama dengan murid-murid-Nya.

AYT

Lalu, Yesus bangun dan mengikuti orang itu, begitu pula dengan murid-murid-Nya.

TL ©

Maka bangkitlah Yesus serta mengikut dia, diiringkan oleh segala murid-Nya.

BIS ©

Yesus bangkit dan bersama pengikut-pengikut-Nya pergi dengan orang itu.

TSI

Kemudian Yesus berdiri dan mengikuti pemimpin itu ke rumahnya bersama kami para murid-Nya.

MILT

Dan YESUS, sambil bangun, Dia mengikutinya, juga para murid-Nya.

Shellabear 2011

Kemudian berdirilah Isa lalu beserta para pengikut-Nya mengikuti kepala rumah ibadah itu.

AVB

Yesus pun bangun lalu pergi bersamanya, diiringi oleh murid-murid-Nya.


TB ITL ©

Lalu
<2532>
Yesuspun
<2424>
bangunlah
<1453>
dan mengikuti
<190>
orang itu
<846>
bersama-sama dengan
<2532>
murid-murid-Nya
<3101>

<846>
.
TL ITL ©

Maka
<2532>
bangkitlah
<1453>
Yesus
<2424>
serta mengikut
<190>
dia
<846>
, diiringkan
<2532>
oleh segala murid-Nya
<3101>
.
AYT ITL
Lalu
<2532>
, Yesus
<2424>
bangun
<1453>
dan mengikuti
<190>
orang
<846>
itu, begitu pula
<2532>
dengan murid-murid-Nya
<3101>

<846>
.
AVB ITL
Yesus
<2424>
pun bangun
<1453>
lalu pergi bersamanya, diiringi
<190>
oleh murid-murid-Nya
<3101>
. [
<2532>

<846>

<2532>

<846>
]

TB+TSK (1974) ©

Lalu Yesuspun bangunlah dan mengikuti orang itu bersama-sama dengan murid-murid-Nya.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=40&chapter=9&verse=19
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)