Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Markus 13:23

TB ©

Hati-hatilah kamu! Aku sudah terlebih dahulu mengatakan semuanya ini kepada kamu."

AYT

Berjaga-jagalah! Aku sudah memberitahukan semua ini kepadamu sebelumnya.

TL ©

Tetapi kamu ini, perhatikanlah! Sudah Kuingatkan semuanya kepadamu terlebih dahulu.

BIS ©

Jadi, waspadalah! Semuanya itu sudah Aku beritahukan kepadamu sebelum hal itu terjadi."

TSI

Karena itu waspadalah! Ingatlah bahwa Aku sudah memberitahukan semuanya kepada kalian sebelum hal-hal itu terjadi.”

MILT

Namun kamu, waspadalah! Lihatlah, Aku sudah memperingatkan semua ini kepadamu!"

Shellabear 2011

Jadi, ingatlah baik-baik! Aku sudah lebih dahulu memberitahukan semua itu kepadamu."

AVB

Berhati-hatilah. Lihat, Aku telah memberitahumu semua ini sebelum terjadi.


TB ITL ©

Hati-hatilah
<991>
kamu! Aku sudah terlebih dahulu
<4280>
mengatakan semuanya
<3956>
ini kepada kamu
<5213>
." [
<5210>

<1161>
]
TL ITL ©

Tetapi kamu
<5210>
ini, perhatikanlah
<991>
! Sudah Kuingatkan
<4280>
semuanya
<3956>
kepadamu
<5213>
terlebih dahulu.
AYT ITL
Berjaga-jagalah! Aku sudah memberitahukan
<991>
semua
<3956>
ini kepadamu
<5213>
sebelumnya
<4280>
. [
<5210>

<1161>
]
AVB ITL
Berhati-hatilah
<991>
. Lihat, Aku telah memberitahumu
<4280>

<0>
semua
<3956>
ini sebelum
<0>

<4280>
terjadi. [
<5210>

<1161>

<5213>
]
GREEK
υμεις
<5210>
P-2NP
δε
<1161>
CONJ
βλεπετε
<991> <5720>
V-PAM-2P
προειρηκα
<4280> <5758>
V-RAI-1S
υμιν
<5213>
P-2DP
παντα
<3956>
A-APN

TB+TSK (1974) ©

Hati-hatilah kamu! Aku sudah terlebih dahulu mengatakan semuanya ini kepada kamu."


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=41&chapter=13&verse=23
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)