Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

1 Timotius 3:10

TB ©

Mereka juga harus diuji dahulu, baru ditetapkan dalam pelayanan itu setelah ternyata mereka tak bercacat.

AYT

Mereka juga harus diuji terlebih dahulu dan jika terbukti tidak bercela, mereka dapat melayani sebagai diaken.

TL ©

Dan lagi hendaklah orang itu diuji dahulu. Kemudian, jikalau mereka itu tiada bercacat cela, biarlah mereka itu memegang jawatan pembela sidang itu.

BIS ©

Hendaknya mereka diuji dahulu, dan kalau ternyata mereka tidak bercela, barulah mereka boleh membantu di dalam jemaat.

TSI

Setiap calon pengerja jemaat harus diuji dengan memberikan tugas pelayanan sementara. Bila pelayanannya terbukti baik, barulah dia boleh diangkat sebagai pengerja jemaat.

MILT

Dan pertama-tama hendaklah hal ini pun dibuktikan, baru kemudian mereka melayani dengan tiada bercela.

Shellabear 2011

Mereka pun hendaknya lebih dahulu diuji. Kemudian setelah nyata bahwa mereka tidak bercela, maka barulah mereka diizinkan bekerja sebagai abdi umat.

AVB

Tetapi mereka harus diuji terlebih dahulu dan jika didapati mereka tidak bercela, barulah dijadikan penolong jemaah.


TB ITL ©

Mereka
<3778>
juga
<2532>
harus diuji
<1381>
dahulu
<4412>
, baru ditetapkan
<1534>
dalam pelayanan
<1247>
itu setelah ternyata
<1510>
mereka tak bercacat
<410>
. [
<1161>
]
TL ITL ©

Dan
<2532>
lagi
<1161>
hendaklah orang itu
<3778>
diuji
<1381>
dahulu
<4412>
. Kemudian
<1534>
, jikalau mereka itu tiada bercacat cela
<410>
, biarlah mereka itu memegang jawatan pembela sidang
<1247>
itu.
AYT ITL
Mereka juga
<2532>
harus diuji
<1381>
terlebih dahulu
<4412>
dan jika
<1534>
terbukti
<1510>
tidak bercela
<410>
, mereka dapat melayani sebagai diaken
<1247>
. [
<3778>

<1161>
]
AVB ITL
Tetapi mereka harus diuji
<1381>
terlebih dahulu
<4412>
dan jika didapati
<410>

<0>
mereka tidak bercela
<0>

<410>
, barulah
<1534>
dijadikan
<1510>
penolong
<1247>
jemaah. [
<2532>

<3778>

<1161>
]
GREEK
και
<2532>
CONJ
ουτοι
<3778>
D-NPM
δε
<1161>
CONJ
δοκιμαζεσθωσαν
<1381> <5744>
V-PPM-3P
πρωτον
<4412>
ADV
ειτα
<1534>
ADV
διακονειτωσαν
<1247> <5720>
V-PAM-3P
ανεγκλητοι
<410>
A-NPM
οντες
<5607> <5752>
V-PXP-NPM

TB+TSK (1974) ©

Mereka juga harus diuji dahulu, baru ditetapkan dalam pelayanan itu setelah ternyata mereka tak bercacat.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=54&chapter=3&verse=10
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)