Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Ayub 3:25

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Ayb 3:25

Karena yang kutakutkan, j  itulah yang menimpa aku 1 , k  dan yang kucemaskan, itulah yang mendatangi aku.

AYT (2018)

Sebab, apa yang kutakutkan telah terjadi atasku, dan apa yang kucemaskan telah menimpaku.

TL (1954) ©

SABDAweb Ayb 3:25

Karena barang yang kutakuti itu sudah berlaku atasku, dan barang yang kukhawatiri itu sudah datang atasku.

BIS (1985) ©

SABDAweb Ayb 3:25

Segala yang kucemaskan, menimpa aku, segala yang kutakuti, melanda aku.

MILT (2008)

Sebab hal mengerikan yang aku takutkan telah menimpaku, dan yang aku takutkan, telah mendatangiku.

Shellabear 2011 (2011)

Hal yang kutakuti telah mendatangiku, dan hal yang kugentari telah menimpaku.

AVB (2015)

Hal yang kutakuti telah mendatangiku, dan hal yang kugentari telah menimpaku.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Ayb 3:25

Karena
<03588>
yang kutakutkan
<06343>
, itulah yang menimpa
<0857>
aku, dan yang
<0834>
kucemaskan
<03025>
, itulah yang mendatangi
<0935>
aku.

[<06342>]
TL ITL ©

SABDAweb Ayb 3:25

Karena
<03588>
barang
<06343>
yang kutakuti
<06342>
itu sudah berlaku
<0857>
atasku, dan barang
<0834>
yang kukhawatiri
<03025>
itu sudah datang
<0935>
atasku.
AYT ITL
Sebab
<03588>
, apa yang kutakutkan
<06343> <06342>
telah terjadi atasku
<0857>
, dan apa yang
<0834>
kucemaskan
<03025>
telah menimpaku
<0935>
.

[<00>]
AVB ITL
Hal yang kutakuti
<06343> <06342>
telah mendatangiku
<0857>
, dan hal yang
<0834>
kugentari
<03025>
telah menimpaku
<0935>
.

[<00>]
HEBREW
yl
<0>
aby
<0935>
ytrgy
<03025>
rsaw
<0834>
ynytayw
<0857>
ytdxp
<06342>
dxp
<06343>
yk (3:25)
<03588>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Ayb 3:25

Karena yang kutakutkan, j  itulah yang menimpa aku 1 , k  dan yang kucemaskan, itulah yang mendatangi aku.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Ayb 3:25

1 Karena yang kutakutkan, itulah yang menimpa aku, dan yang kucemaskan, itulah yang mendatangi aku.

Catatan Full Life

Ayb 3:25 1

Nas : Ayub 3:25

Kerinduan terbesar Ayub ialah mengalami kehadiran dan perkenan Allah; kini hal yang paling ditakutinya terjadi. Allah tampaknya telah meninggalkan dia dan ia sama sekali tidak mengetahui alasannya. Namun, Ayub tidak mengutuki Allah; ia masih berdoa kepada-Nya memohon kemurahan dan pembebasan (Ayub 6:8-9).

[+] Bhs. Inggris



TIP #17: Gunakan Pencarian Universal untuk mencari pasal, ayat, referensi, kata atau nomor strong. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA