Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Habakuk 3:7

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Hab 3:7

Aku melihat kemah-kemah orang Kusyan tertekan, kain-kain tenda tanah Midian d  menggetar. e 

AYT (2018)

“Aku melihat kemah-kemah orang Kusyan dalam tekanan, tirai tenda-tenda tanah Midian bergetar.

TL (1954) ©

SABDAweb Hab 3:7

Bahwa aku melihat pula segala pondok Kusyan kedatangan takut, dan segala kain kemah-kemah benua Midian itu goyanglah.

BIS (1985) ©

SABDAweb Hab 3:7

Kulihat rakyat Kusyan ditimpa ketakutan, dan orang Midian gemetaran.

MILT (2008)

Aku telah melihat perkemahan orang Kushan berada di bawah penderitaan, tirai-tirai perkemahan di tanah Midian akan bergetar.

Shellabear 2011 (2011)

Kulihat kemah-kemah orang Kusyan dalam kesusahan dan kain-kain tenda Tanah Midian bergetar.

AVB (2015)

Kulihat penderitaan melanda khemah-khemah orang Kusyan dan bergetarnya kain-kain khemah Tanah Midian.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Hab 3:7

Aku melihat
<07200>
kemah-kemah
<0168>
orang Kusyan
<03572>
tertekan
<0205> <08478>
, kain-kain tenda
<03407>
tanah
<0776>
Midian
<04080>
menggetar
<07264>
.
TL ITL ©

SABDAweb Hab 3:7

Bahwa aku melihat pula segala pondok Kusyan
<03572>
kedatangan
<08478>
takut
<0205>
, dan segala kain
<03407>
kemah-kemah
<0168>
benua
<0776>
Midian
<04080>
itu goyanglah
<07264>
.
AYT ITL
“Aku melihat
<07200>
kemah-kemah
<0168>
orang Kusyan
<03572>
dalam
<08478>
tekanan
<0205>
, tirai tenda-tenda
<03407>
tanah
<0776>
Midian
<04080>
bergetar
<07264>
.

[<00>]
AVB ITL
Kulihat
<07200>
penderitaan
<0205>
melanda khemah-khemah
<0168>
orang Kusyan
<03572>
dan bergetarnya
<07264>
kain-kain khemah
<03407>
Tanah
<0776>
Midian
<04080>
.

[<08478> <00>]
HEBREW
o
Nydm
<04080>
Ura
<0776>
tweyry
<03407>
Nwzgry
<07264>
Nswk
<03572>
ylha
<0168>
ytyar
<07200>
Nwa
<0205>
txt (3:7)
<08478>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Hab 3:7

Aku melihat kemah-kemah orang Kusyan tertekan, kain-kain tenda tanah Midian d  menggetar. e 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Hab 3:7

Aku melihat kemah-kemah 1  orang Kusyan 2  tertekan 3 , kain-kain tenda tanah Midian menggetar.

Catatan Full Life

Hab 3:1-19 1

Nas : Hab 3:1-19

Pasal ini adalah tanggapan Habakuk kepada jawaban Allah dalam pasal Hab 2:1-20. Di tengah-tengah dosa dunia dan hukuman Allah, dia telah belajar untuk hidup dengan iman kepada Allah dan mengandalkan kebijaksanaan jalan-jalan Allah.


Hab 3:3-16 2

Nas : Hab 3:3-16

Di dalam ayat-ayat ini Habakuk mengacu kepada waktu Allah membebaskan umat-Nya dari Mesir (lih. pasal Kel 14:1-28). Allah yang sama yang datang dengan keselamatan di masa lampau akan datang kembali dalam seluruh kemuliaan-Nya. Semua yang menantikan kedatangan itu akan hidup dan menyaksikan kemenangannya atas semua kerajaan dan bangsa.

[+] Bhs. Inggris



TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA