Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Obaja 1:13

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Ob 1:13

Janganlah masuk ke pintu gerbang umat-Ku pada hari sialnya, bahkan janganlah memandang ringan malapetaka b  yang menimpanya pada hari sialnya; dan janganlah merenggut kekayaannya pada hari sialnya.

AYT (2018)

Kamu seharusnya tidak masuk ke pintu gerbang umat-Ku pada hari malapetakanya. Betul, kamu seharusnya tidak memandang remeh pada penderitaannya pada hari malapetakanya. Juga, jangan mengambil barang-barangnya, pada hari malapetakanya.

TL (1954) ©

SABDAweb Ob 1:13

Sekali-kali tiada patut engkau sudah masuk dari pada pintu gerbang umat-Ku pada hari kebinasaannya; sekali-kali tiada patut engkau, bahkan, engkau sudah melihat-lihat kepada jahatnya pada hari kerusakannya atau engkau mendatangkan tanganmu kepada harta bendanya pada hari kebinasaannya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Ob 1:13

Tidak selayaknya engkau memasuki kota umat-Ku, dan menyoraki orang-orang yang sedang menderita, apalagi merampok hartanya pada hari kemalangannya!

MILT (2008)

Engkau seharusnya tidak masuk ke dalam pintu gerbang umat-Ku, pada hari malapetaka mereka; engkau seharusnya bahkan tidak melihat kekejaman atasnya, pada hari malapetakanya; engkau seharusnya tidak diutus melawan pasukannya, pada hari malapetakanya.

Shellabear 2011 (2011)

Janganlah memasuki pintu gerbang umat-Ku pada hari celakanya. Bahkan janganlah kaupandang rendah kesusahannya pada hari celakanya. Janganlah menjangkau kekayaannya pada hari celakanya.

AVB (2015)

Janganlah masuk ke pintu gerbang umat-Ku pada hari mereka menerima bencana, bahkan janganlah pandang ringan malapetaka yang menimpanya pada hari sialnya. Dan janganlah kamu rampas kekayaannya ketika dia menghadapi bencana.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Ob 1:13

Janganlah
<0408>
masuk
<0935>
ke pintu gerbang
<08179>
umat-Ku
<05971>
pada hari
<03117>
sialnya
<0343>
, bahkan
<01571>
janganlah
<0408>
memandang ringan
<07200>
malapetaka
<07451>
yang menimpanya pada hari
<03117>
sialnya
<0343>
; dan janganlah
<0408>
merenggut
<07971>
kekayaannya
<02428>
pada hari
<03117>
sialnya
<0343>
.

[<0859>]
TL ITL ©

SABDAweb Ob 1:13

Sekali-kali tiada
<0408>
patut engkau sudah masuk
<0935>
dari pada pintu gerbang
<08179>
umat-Ku
<05971>
pada hari
<03117>
kebinasaannya
<0343>
; sekali-kali tiada
<0408>
patut engkau, bahkan
<01571>
, engkau
<0859>
sudah melihat-lihat
<07200>
kepada jahatnya
<07451>
pada hari
<03117>
kerusakannya
<0343>
atau engkau mendatangkan
<07971>
tanganmu kepada harta bendanya
<02428>
pada hari
<03117>
kebinasaannya
<0343>
.
AYT ITL
Kamu seharusnya tidak
<0408>
masuk
<0935>
ke pintu gerbang
<08179>
umat-Ku
<05971>
pada hari
<03117>
malapetakanya
<0343>
. Betul, kamu seharusnya tidak
<0408>
memandang remeh
<07200>
pada penderitaannya
<07451>
pada hari
<03117>
malapetakanya
<0343>
. Juga, jangan
<0408>
mengambil
<07971>
barang-barangnya
<02428>
, pada hari
<03117>
malapetakanya
<0343>
.

[<01571> <0859>]
AVB ITL
Janganlah
<0408>
masuk
<0935>
ke pintu gerbang
<08179>
umat-Ku
<05971>
pada hari
<03117>
mereka menerima bencana
<0343>
, bahkan janganlah
<0408>
pandang ringan
<07200>
malapetaka
<07451>
yang menimpanya pada hari
<03117>
sialnya
<0343>
. Dan janganlah
<0408>
kamu rampas
<07971>
kekayaannya
<02428>
ketika dia menghadapi bencana
<0343>
.

[<01571> <0859> <03117>]
HEBREW
wdya
<0343>
Mwyb
<03117>
wlyxb
<02428>
hnxlst
<07971>
law
<0408>
wdya
<0343>
Mwyb
<03117>
wterb
<07451>
hta
<0859>
Mg
<01571>
art
<07200>
la
<0408>
Mdya
<0343>
Mwyb
<03117>
yme
<05971>
resb
<08179>
awbt
<0935>
la (1:13)
<0408>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Ob 1:13

Janganlah masuk ke pintu gerbang umat-Ku pada hari sialnya, bahkan janganlah memandang ringan malapetaka b  yang menimpanya pada hari sialnya; dan janganlah merenggut kekayaannya pada hari sialnya.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Ob 1:13

Janganlah masuk ke pintu gerbang umat-Ku pada hari sialnya, bahkan janganlah memandang 1  ringan malapetaka yang menimpanya pada hari sialnya; dan janganlah merenggut kekayaannya 2  pada hari sialnya.

Catatan Full Life

Ob 1:11-14 1

Nas : Ob 1:11-14

Teks :
  1. 1) Edom menolak untuk menolong Israel, tetangga dan kerabatnya, ketika mereka dalam kesulitan; karena itu Allah akan menghukum mereka.
  2. 2) Allah berharap agar umat-Nya yang telah menerima pertolongan dan kemurahan-Nya menunjukkan kemurahan kepada orang lain pada saat mereka memerlukan bantuan. Ketidakacuhan dan sifat mementingkan diri menunjukkan bahwa kasih dan kasih karunia Allah tidak tinggal di dalam kita (1Yoh 3:15-17;

    lihat art. PEMELIHARAAN ORANG MISKIN DAN MELARAT).

[+] Bhs. Inggris



TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA