Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Yeremia 40:2

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Yer 40:2

Kepala k  pasukan pengawal itu telah mengambil Yeremia dan berkata kepadanya: "TUHAN, Allahmu, telah mengancamkan l  malapetaka m  ini atas tempat ini, n 

AYT (2018)

Kepala pengawal itu membawa Yeremia dan berkata kepadanya, “TUHAN, Allahmu, menyatakan bencana ini terhadap tempat ini.

TL (1954) ©

SABDAweb Yer 40:2

Karena oleh penghulu biduanda sudah disuruh ambil akan Yermia, lalu katanya kepadanya: Bahwa Tuhan, Allahmu, juga sudah berfirmankan segala jahat itu atas negeri ini.

BIS (1985) ©

SABDAweb Yer 40:2

Komandan pasukan itu memanggil aku tersendiri dan berkata, "TUHAN Allahmu telah mengancam untuk menghancurkan negeri ini.

MILT (2008)

Dan kepala pasukan pengawal mengambil Yeremia dan berkata kepadanya, "TUHAN YAHWEH 03068, Allahmu Elohimmu 0430, telah mengatakan malapetaka atas tempat ini.

Shellabear 2011 (2011)

Kepala pasukan pengawal itu mengambil Yeremia dan berkata kepadanya, "ALLAH, Tuhanmu, telah mengancamkan malapetaka ini atas tempat ini.

AVB (2015)

Kepala pasukan pengawal itu mengambil Yeremia dan berkata kepadanya, “TUHAN, Allahmu, telah mengancamkan malapetaka ini terhadap tempat ini.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Yer 40:2

Kepala
<07227>
pasukan pengawal
<02876>
itu telah mengambil
<03947>
Yeremia
<03414>
dan berkata
<0559>
kepadanya
<0413>
: "TUHAN
<03068>
, Allahmu
<0430>
, telah mengancamkan
<01696>
malapetaka
<07451>
ini
<02063>
atas
<0413>
tempat
<04725>
ini
<02088>
,
TL ITL ©

SABDAweb Yer 40:2

Karena oleh
<03947>
penghulu
<07227>
biduanda
<02876>
sudah disuruh ambil akan Yermia
<03414>
, lalu katanya
<0559>
kepadanya
<0413>
: Bahwa Tuhan
<03068>
, Allahmu
<0430>
, juga sudah berfirmankan
<01696>
segala jahat
<07451>
itu
<02063>
atas
<0413>
negeri
<04725>
ini
<02088>
.
AYT ITL
Kepala
<07227>
pengawal
<02876>
itu membawa
<03947>
Yeremia
<03414>
dan berkata
<0559>
kepadanya
<0413>
, “TUHAN
<03068>
, Allahmu
<0430>
, menyatakan
<01696>
bencana
<07451>
ini
<02063>
terhadap
<0413>
tempat
<04725>
ini
<02088>
.

[<0853>]
AVB ITL
Kepala
<07227>
pasukan pengawal
<02876>
itu mengambil
<03947>
Yeremia
<03414>
dan berkata
<0559>
kepadanya
<0413>
, “TUHAN
<03068>
, Allahmu
<0430>
, telah mengancamkan
<01696>
malapetaka
<07451>
ini
<02063>
terhadap
<0413>
tempat
<04725>
ini
<02088>
.

[<0853>]
HEBREW
hzh
<02088>
Mwqmh
<04725>
la
<0413>
tazh
<02063>
herh
<07451>
ta
<0853>
rbd
<01696>
Kyhla
<0430>
hwhy
<03068>
wyla
<0413>
rmayw
<0559>
whymryl
<03414>
Myxbj
<02876>
br
<07227>
xqyw (40:2)
<03947>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Yer 40:2

Kepala k  pasukan pengawal itu telah mengambil Yeremia dan berkata kepadanya: "TUHAN, Allahmu, telah mengancamkan l  malapetaka m  ini atas tempat ini, n 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Yer 40:2

Kepala pasukan pengawal itu telah mengambil Yeremia dan berkata kepadanya: "TUHAN 1 , Allahmu, telah mengancamkan malapetaka ini atas tempat ini,

Catatan Full Life

Yer 40:1--46:24 1

Nas : Yer 40:1-44:30

Pasal-pasal ini membahas aneka peristiwa yang terjadi di Yehuda setelah kejatuhan Yerusalem. Banyak orang dibawa ke Babel, sedangkan hanya sebagian kecil saja ditinggalkan. Peristiwa yang terjadi sesudah kejatuhan kota itu menunjukkan bahwa bangsa itu masih menolak untuk mengandalkan Allah.

[+] Bhs. Inggris



TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA