Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Yesaya 30:8

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Yes 30:8

Maka sekarang, pergilah, tulislah itu di depan mata mereka di suatu loh, g  dan cantumkanlah di suatu kitab, h  supaya itu menjadi kesaksian i  untuk waktu yang kemudian, sampai selama-lamanya.

AYT (2018)

Sekarang pergilah, tuliskan itu di hadapan mereka pada sebuah loh dan tuliskan itu pada sebuah kitab supaya itu menjadi kesaksian bagi masa yang akan datang untuk selama-lamanya.

TL (1954) ©

SABDAweb Yes 30:8

Maka sekarangpun marilah, ukirlah ini pada sekeping papan loh bagi mereka itu dan suratkanlah ini di dalam sebuah kitab, supaya itu tinggal sampai selama-lamanya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Yes 30:8

Allah menyuruh saya mencatat kejahatan umat-Nya dalam sebuah buku sebagai peringatan untuk selama-lamanya.

MILT (2008)

Sekarang pergilah, tulislah itu di hadapan mereka di atas loh, dan catatlah itu di atas sebuah kitab! Supaya hal itu masih ada di kemudian hari, sampai selamanya.

Shellabear 2011 (2011)

Sekarang pergilah, tuliskanlah hal itu bagi mereka pada sebuah loh, dan cantumkanlah dalam sebuah kitab, supaya itu menjadi kesaksian untuk masa yang akan datang, sampai selama-lamanya.

AVB (2015)

Sekarang pergilah, tuliskanlah hal itu bagi mereka pada sebuah loh, dan suratkanlah dalam sebuah kitab, supaya itu menjadi kesaksian untuk masa yang akan datang, untuk selama-lamanya.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Yes 30:8

Maka sekarang
<06258>
, pergilah
<0935>
, tulislah
<03789>
itu di depan
<0854>
mata mereka di
<05921>
suatu loh
<03871>
, dan cantumkanlah
<02710>
di
<05921>
suatu kitab
<05612>
, supaya itu menjadi
<01961>
kesaksian
<05707>
untuk waktu
<03117>
yang kemudian
<0314>
, sampai
<05704>
selama-lamanya
<05769>
.
TL ITL ©

SABDAweb Yes 30:8

Maka sekarangpun
<06258>
marilah
<0935>
, ukirlah
<03789>
ini pada
<05921>
sekeping papan loh
<03871>
bagi
<0854>
mereka itu dan suratkanlah
<02710>
ini di dalam
<05921>
sebuah kitab
<05612>
, supaya
<01961>
itu tinggal
<0314>
sampai
<05704>
selama-lamanya
<05769>
.
AYT ITL
Sekarang
<06258>
pergilah
<0935>
, tuliskan
<03789>
itu di hadapan
<0854>
mereka pada
<05921>
sebuah loh
<03871>
dan tuliskan
<02710>
itu pada
<05921>
sebuah kitab
<05612>
supaya itu menjadi
<01961>
kesaksian
<05707>
bagi masa
<03117>
yang akan datang
<0314>
untuk
<05704>
selama-lamanya
<05769>
.
AVB ITL
Sekarang
<06258>
pergilah
<0935>
, tuliskanlah
<03789>
hal itu bagi
<0854>
mereka pada
<05921>
sebuah loh
<03871>
, dan suratkanlah
<02710>
dalam
<05921>
sebuah kitab
<05612>
, supaya itu menjadi
<01961>
kesaksian
<05707>
untuk masa
<03117>
yang akan datang
<0314>
, untuk
<05704>
selama-lamanya
<05769>
.
HEBREW
Mlwe
<05769>
de
<05704>
del
<05707>
Nwrxa
<0314>
Mwyl
<03117>
yhtw
<01961>
hqx
<02710>
rpo
<05612>
lew
<05921>
Mta
<0854>
xwl
<03871>
le
<05921>
hbtk
<03789>
awb
<0935>
hte (30:8)
<06258>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Yes 30:8

Maka sekarang, pergilah, tulislah 1  itu di depan mata mereka di suatu loh, dan cantumkanlah di suatu kitab, supaya itu menjadi kesaksian untuk waktu 2  yang kemudian 2 , sampai selama-lamanya.

[+] Bhs. Inggris



TIP #31: Tutup popup dengan arahkan mouse keluar dari popup. Tutup sticky dengan menekan ikon . [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA