Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Yehezkiel 33:12

Konteks
Perikop
Tugas Yehezkiel sebagai penjaga
TB
Dan engkau anak manusia, katakanlah kepada teman-temanmu sebangsa: l  Kebenaran orang benar tidak menyelamatkan dia, pada waktu ia jatuh dalam pelanggaran 1  dan kejahatan orang jahat tidak menyebabkan dia tersandung, pada waktu ia bertobat dari kejahatannya; dan orang benar tidak dapat hidup karena kebenarannya, m  pada waktu ia berbuat dosa.


TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.19 detik
dipersembahkan oleh YLSA