Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Ibrani 12:1

Konteks
Perikop
Nasihat supaya bertekun dalam iman
TB
Karena kita mempunyai banyak saksi, bagaikan awan yang mengelilingi kita, marilah kita menanggalkan semua beban dan dosa yang begitu merintangi kita, dan berlomba g  dengan tekun h  dalam perlombaan yang diwajibkan bagi kita 1 .


TIP #22: Untuk membuka tautan pada Boks Temuan di jendela baru, gunakan klik kanan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.20 detik
dipersembahkan oleh YLSA