Advanced Commentary

Teks -- 1 Samuel 8:20-22 (TB)

Konteks
8:20 maka kamipun akan sama seperti segala bangsa-bangsa lain; raja kami akan menghakimi kami dan memimpin kami dalam perang ." 8:21 Samuel mendengar segala perkataan bangsa itu, dan menyampaikannya kepada TUHAN . 8:22 TUHAN berfirman kepada Samuel : "Dengarkanlah permintaan mereka dan angkatlah seorang raja bagi mereka." Kemudian berkatalah Samuel kepada orang-orang Israel itu: "Pergilah , masing-masing ke kotanya ."

Perikop

TB

Kamus Alkitab

Gambar

Pertanyaan-Pertanyaan

Kembali ke Halaman Tafsiran/Catatan


TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA