Advanced Commentary

Teks -- Galatia 2:1-2 (TB)

Konteks
Paulus diakui oleh para rasul
2:1 Kemudian setelah lewat empat belas tahun , aku pergi pula ke Yerusalem dengan Barnabas dan Tituspun kubawa juga. 2:2 Aku pergi berdasarkan suatu penyataan . Dan kepada mereka kubentangkan Injil yang kuberitakan di antara bangsa-bangsa bukan Yahudi -- dalam percakapan tersendiri kepada mereka yang terpandang --, supaya jangan dengan percuma aku berusaha atau telah berusaha . [ ]

Perikop

TB

Kamus Alkitab

Gambar

Resources/Books

Analisa Topikal terhadap Alkitab (Elwell)

  • Kej 3:8; Kej 18:1; Kej 32:22-30; Kej 35:7; Kel 24:9-11; 1Sa 3:21; 2Ra 8:10; Maz 98:2; Dan 2:27-28,30; Amo 4:13; Mat 16:16-17; Luk 2:26; Kis 26:15-18; Gal 1:11-12; Gal 2:2; Efe 3:2-5...

Belajar Sendiri Bahasa Yunani (Yoppi)

Kembali ke Halaman Tafsiran/Catatan


TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.10 detik
dipersembahkan oleh YLSA