Advanced Commentary
Teks -- Markus 5:43 (TB)

Perikop

TB
- Mrk 5:21-43 -- Yesus membangkitkan anak Yairus dan menyembuhkan seorang perempuan yang sakit pendarahan
Kamus Alkitab

-
Markus, Injil
[haag] Markus (Injil Markus). (I). PEMBAGIAN DAN PENYUSUNAN. Pembagiannya ditentukan oleh titik-titik utama theologis. yang ditekankan karena kepentingannya di dalam hidup Yesus, atau menekankan pandangan penulis injil....
-
Matius, Injil
[haag] Matius (Injil Matius). (I). ISI DAN SUSUNAN. Pada hakekatnya ~IM mengikuti berita kronoloki sejarah pada Markus, namun ~IM masih memperluasnya. Matius memperkaya berita itu dengan bahan khotbah yang diaturnya sec...
-
Yairus
[tokoh] Yairus Kepala rumah ibadat; anaknya dibangkitkan oleh Yesus (Mat 9:18-26; Mr 5:22-43; Luk 8:41-56).
-
Yesus
[tokoh] Yesus KEHIDUPAN: Silsilah (Mat 1:1-17; Luk 3:21-37). Kelahiran diberitahukan (Mat 1:18-25; Luk 1:26-45). Kelahiran-Nya (Mat 2:1-12; Luk 2:1-7). Diserahkan di Bait Allah (Luk 2:22-38). Dikunjungi oleh orang-o...
-
Kebangkitan
[kecil] KS.- juga Lihat Yesus Kristus --> 20942 [PL] 1Raj 17:22; 2Raj 4:35; 13:21; Yes 26:19; Dan 12:2[PB] penafsiran tentang kebangkitan Yesus, Kis 2:24,31-32; 5:30; 10:40-41; 13:30,34,37; Rom 1:4; 6:4,9; 1Kor 15:4,12-28[PB] yang...
-
Perbuatan Ajaib Yesus
[kecil] KS.- [PB] umum, Mat 4:23-24; 8:16; 9:35; 12:15; 14:14,35-36; 15:30-31; Mat 19:2; 21:14; Mr 1:32-34,39; 3:9-12; 6:5,53-56; Luk 4:40-41; 5:15; 6:18-19; 7:21; 9:11; Yoh 2:23; 3:2; 6:2; Yoh 12:37; 20:30; Kis 10:38mengusir setan, ...
-
Yesus Kristus
[kecil] KS.- [PB] nama, Mat 1:21,25; Luk 1:31; 2:21asal-usul, Mat 1:1-17; Luk 3:23-38kelahiran dan masa muda, Mat 1:18-2:23; Luk 1:26-38; 2:1-40duabelas tahun, Luk 2:41-52baptisan dan cobaan, Mat 3:1...
Gambar

Pertanyaan-Pertanyaan

- Bahasa yang dipakai Juruselamat dalam Markus 5:39 sama artinya dengan gaya bahasa yang lazim, "dia tertidur" - gaya bahasa yang sama acapkali dipakai dalam Kitab Suci untuk menyebut tidur pada orang yang sudah mati (lih. Kis....
Ilustrasi Khotbah

untuk merubah tampilan teks alkitab menjadi per baris atau paragraf. [