Advanced Commentary

Teks -- Yeremia 37:21 (TB)

Konteks
37:21 Raja Zedekia memberi perintah , lalu orang menahan Yeremia di pelataran penjagaan dan memberikan setiap hari kepadanya sepotong roti dari jalan tukang roti , sampai pada waktu segala roti habis di kota itu. Demikianlah Yeremia tinggal di pelataran penjagaan itu.

Perikop

TB
  • Yer 37:17-21 -- Zedekia memindahkan tempat Yeremia dikurung

Kamus Alkitab

Kembali ke Halaman Tafsiran/Catatan


TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA