kecilkan semua  

Teks -- 2 Timotius 4:17 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
4:17 tetapi Tuhan telah mendampingi aku dan menguatkan aku, supaya dengan perantaraanku Injil diberitakan dengan sepenuhnya dan semua orang bukan Yahudi mendengarkannya. Dengan demikian aku lepas dari mulut singa.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Galilah , Topik Teologia , TFTWMS

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: 2Tim 4:17 - TUHAN TELAH MENDAMPINGI AKU. Nas : 2Tim 4:17 Karena penganiayaan hebat terhadap orang Kristen di Roma, tidak seorang pun berani mengaku kenal dengan rasul ini yang setia dan be...

Nas : 2Tim 4:17

Karena penganiayaan hebat terhadap orang Kristen di Roma, tidak seorang pun berani mengaku kenal dengan rasul ini yang setia dan berterus-terang (ayat 2Tim 4:16). Paulus sangat kecewa dan merasa kesepian. Tetapi pada saat-saat seperti itu dia mengalami kehadiran Tuhan secara khusus yang menopang dan menguatkan dia (bd. Kis 23:11; 27:23; Rom 4:20; 2Kor 1:3-5; Ef 6:10; Fili 4:13).

Ref. Silang FULL: 2Tim 4:17 - telah mendampingi // dan menguatkan // Yahudi mendengarkannya // mulut singa · telah mendampingi: Kis 23:11 · dan menguatkan: Fili 4:13; Fili 4:13 · Yahudi mendengarkannya: Kis 9:15; Kis 9:15 · mul...

· telah mendampingi: Kis 23:11

· dan menguatkan: Fili 4:13; [Lihat FULL. Fili 4:13 ]

· Yahudi mendengarkannya: Kis 9:15; [Lihat FULL. Kis 9:15 ]

· mulut singa: 1Sam 17:37; Mazm 22:22; Dan 6:23; 1Kor 15:32

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: 2Tim 4:16-22 - Petunjuk-petunjuk Rasul Paulus kepada Timotius; Salam dan Berkat Petunjuk-petunjuk Rasul Paulus kepada Timotius; Salam dan Berkat (4:16-22) ...

SH: 2Tim 4:9-18 - Berani..... minta tolong?! (Senin, 2 September 2002) Berani..... minta tolong?! Berani..... minta tolong?! Pemberani. Itulah salah satu gambaran ideal yang har...

SH: 2Tim 4:9-22 - Jangan sia-siakan waktu (Selasa, 20 Mei 2008) Jangan sia-siakan waktu Judul: Jangan sia-siakan waktu Di bagian penutup suratnya, Paulus mendesak Tim...

SH: 2Tim 4:9-22 - Sendiri namun tidak Sendirian (Senin, 4 Juli 2016) Sendiri namun tidak Sendirian Ditinggalkan seseorang saat kondisi lancar, biasanya tidak terlalu berpengaruh dala...

SH: 2Tim 4:9-22 - People Come and Go (Senin, 29 November 2021) People Come and Go Kita mungkin merasa khawatir ketika ada orang yang pergi meninggalkan kita dalam dunia pelayan...

Utley: 2Tim 4:16-18 - --NASKAH TERJEMAHAN BARU: 2Tim 4:16-18...

Galilah: 2Tim 4:9-18 - Keadaan Paulus 2Timotius 4:9-22 Tema: Pesan-Pesan Terakhir ...

Topik Teologia: 2Tim 4:17 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan Allah Berlaku di Dalam Kehidupan Orang-orang Percaya Pem...

TFTWMS: 2Tim 4:9-22 - Pelajaran 11: Beberapa Pribadi Dan Permintaan Pribadi PELAJARAN 11: BEBERAPA PRIBADI DAN PERMINTAAN PRIBADI (2 Timotius 4:9-22) PERTEM...

TFTWMS: 2Tim 4:16-22 - Kata-kata Terakhir Paulus KATA-KATA TERAKHIR PAULUS (2 Timotius 4:16-22) Warren W. Wiersbe me...

TFTWMS: 2Tim 4:16-18 - Bagi Dialah Kemuliaan "Bagi Dialah Kemuliaan" (2 Timotius 4:16-18) 16 Pada p...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) Penulis : Paulus Tema : Bertekun dengan Ketabahan Tanggal Penulisan: S...

Full Life: 2 Timotius (Garis Besar) Garis Besar Pendahuluan (2Tim 1:1-4) ...

Matthew Henry: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) Surat yang kedua ini ditulis oleh Rasul Paulus kepada Timotius dari Roma,...

Galilah: 2 Timotius (Garis Besar) Bibliografi Arichea, D. C., & Hatton, H. A handbook on Paul’s letters to Timothy and to Titus. ...

Galilah: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) GALILAH Surat 2 Timotius Simon Pyatt M.Th ...

Galilah: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) Pendahuluan 2 Timotius1 Surat 2 Timotius adalah surat yang kedua dari kumpulan surat, yan...

Jerusalem: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) SURAT-SURAT PAULUS PENGANTAR Kronologi kehidupan Paulus ...

Ende: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) SURAT KEDUA RASUL PAULUS KEPADA TIMOTEUS KATA PENGANTAR Dari surat ini, ...

TFTWMS: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) Kemiripan Antara Kematian Paulus Dan Kematian Kristus (2 Timotius 4:16-18) ...

TFTWMS: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) SERUAN UNTUK MENYELESAIKAN TUGAS PELAYANAN (2 TIMOTIUS 4) "Tetapi ku...

TFTWMS: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) 2 TIMOTIUS 4 "BERITAKANLAH FIRMAN" Paulus memberi Tim...

TFTWMS: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) RINGKASAN (2 TIMOTIUS 4) Maka berakhirlah surat yang penting ini, yang di...

TFTWMS: 2 Timotius (Garis Besar) Catatan Akhir: 1 Muncul (Yun.: epiphaneia)-suatu istilah "yang secara khusus digunakan dalam kaitan...

TFTWMS: 2 Timotius (Garis Besar) Catatan Akhir: 1 Donald Guthrie, The Pastoral Epistles, rev. ed., The Tyndale New Testament Commentaries...

BIS: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) SURAT PAULUS YANG KEDUA KEPADA TIMOTIUS PENGANTAR Surat Paulus Yang Kedua Kepada Timotius sebagian besar beris...

Ajaran: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) Tujuan Sama seperti I Timotius. Pendahuluan Penulis : Rasul Paulus. Tah...

Intisari: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) Pesan terakhir yang terkenal! BAGAIMANA SURAT INI DITULIS.Setelah menulis suratnya pertama kepada Timotius, Paulus mening...

Garis Besar Intisari: 2 Timotius (Pendahuluan Kitab) [1] SEORANG AYAH MENASIHATI ANAKNYA 2Ti 1:1-18...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #33: Situs ini membutuhkan masukan, ide, dan partisipasi Anda! Klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.29 detik
dipersembahkan oleh YLSA