
Teks -- Lukas 21:24 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Luk 21:24
Full Life: Luk 21:24 - SAMPAI GENAPLAH ZAMAN BANGSA-BANGSA ITU.
Nas : Luk 21:24
"Zaman bangsa-bangsa itu" menunjuk kepada waktu Israel akan berada
di bawah penguasaan atau penindasan orang bukan Yahudi. Zaman it...
Nas : Luk 21:24
"Zaman bangsa-bangsa itu" menunjuk kepada waktu Israel akan berada di bawah penguasaan atau penindasan orang bukan Yahudi. Zaman itu mulai ketika sebagian orang Israel ditawan ke Babel pada tahun 586 SM (2Taw 36:1-21; Dan 1:1-2). Itu tidak akan berakhir sebelum zaman itu digenapi, yang mungkin dimaksudkan ketika Kristus datang dalam kemuliaan dan kuasa untuk menegakkan pemerintahan-Nya atas segala bangsa (Luk 1:32-33; Yer 23:5-6; Za 6:13; 9:10; Rom 11:25-26; Wahy 20:4).
Jerusalem -> Luk 21:5-36; Luk 21:24
Jerusalem: Luk 21:5-36 - -- Dalam Luk 17:22-37 Lukas dengan menuruti salah satu sumbernya sudah membicarakan Kedatangan Yesus yang mulia di akhir zaman. Di sini Lukas menuruti Ma...
Dalam Luk 17:22-37 Lukas dengan menuruti salah satu sumbernya sudah membicarakan Kedatangan Yesus yang mulia di akhir zaman. Di sini Lukas menuruti Markus tetapi menggabungkannya dengan sumber lain lagi. Apa yang dibicarakan di sini ialah kemusnahan Yerusalem dan ini tidak tercampur dengan kesudahan dunia, seperti yang terjadi pada Matius, bdk Mat 24:1+; Luk 19:44+.

Jerusalem: Luk 21:24 - zaman bangsa-bangsa Lihat ketujuh puluh tahun yang disebut Yer 25:11; Yer 29:10; 2Ta 36:20-21; Dan 9:1-2. Angka tujuh puluh itu kembali dalam nubuat Dan 9:24-27 mengenai ...
Lihat ketujuh puluh tahun yang disebut Yer 25:11; Yer 29:10; 2Ta 36:20-21; Dan 9:1-2. Angka tujuh puluh itu kembali dalam nubuat Dan 9:24-27 mengenai tujuh puluh pekan (tujuh puluh kali tujuh tahun). Angka itu berupa lambang dan rahasia. Yang dimaksudkan ialah jangka waktu yang oleh Allah ditentukan bagi bangsa-bangsa lain untuk membangun Israel yang bersalah. Sesudahnya Israel akan dibebaskan.
Ende -> Luk 21:24
Ende: Luk 21:24 - Zaman orang kafir terpenuhi Untuk memahami artinja utjapan ini batjalah
Rom 11:11-32 dan perhatikanlah chususnja Rom 11:25 disitu.
Untuk memahami artinja utjapan ini batjalah Rom 11:11-32 dan perhatikanlah chususnja Rom 11:25 disitu.
Ref. Silang FULL -> Luk 21:24
Ref. Silang FULL: Luk 21:24 - akan diinjak-injak · akan diinjak-injak: Yes 5:5; 63:18; Dan 8:13; Wahy 11:2
· akan diinjak-injak: Yes 5:5; 63:18; Dan 8:13; Wahy 11:2

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Luk 21:20-28
Matthew Henry: Luk 21:20-28 - Hari Kiamat Dinubuatkan Hari Kiamat Dinubuatkan (21:20-28)
Setelah mem...
SH: Luk 21:5-24 - Badai HaShoah (Selasa, 24 Maret 2015) Badai HaShoah
Judul: Badai HaShoah
Perang Dunia II menyisakan peristiwa kelam dalam sejarah Yahudi mod...

SH: Luk 21:20-38 - Segala sesuatu ada waktunya (Kamis, 13 April 2000) Segala sesuatu ada waktunya
Segala sesuatu ada waktunya. Ada waktu untuk lahir, ada
waktu untuk bertum...

SH: Luk 21:20-28 - Penderitaan (Minggu, 28 Maret 2004) Penderitaan
Penderitaan.
Secara rinci, Yesus melukiskan kehancuran Yerusalem yang akan
terjadi p...

SH: Luk 21:20-24 - Dampak menolak Kristus (Kamis, 22 Maret 2007) Dampak menolak Kristus
Judul: Dampak menolak Kristus
Yesus menubuatkan bahwa kehancuran Yerusalem akan did...

SH: Luk 21:20-24 - Segera bertobat! (Rabu, 6 April 2011) Segera bertobat!
Judul: Segera bertobat!
Berkaitan dengan pertanyaan para murid di ayat ...
