Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi

Teks -- Markus 6:1-3 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
Yesus ditolak di Nazaret
6:1 Kemudian Yesus berangkat dari situ dan tiba di tempat asal-Nya , sedang murid-murid-Nya mengikuti Dia .
6:2 Pada hari Sabat Ia mulai mengajar di rumah ibadat dan jemaat yang besar takjub ketika mendengar Dia dan mereka berkata : "Dari mana diperoleh-Nya semuanya itu ? Hikmat apa pulakah yang diberikan kepada-Nya? Dan mujizat-mujizat yang demikian bagaimanakah dapat diadakan oleh tangan-Nya ?
6:3 Bukankah Ia ini tukang kayu , anak Maria , saudara Yakobus , Yoses , Yudas dan Simon ? Dan bukankah saudara-saudara-Nya yang perempuan ada bersama kita ?" Lalu mereka kecewa dan menolak Dia .




Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
Topik/Tema Kamus:
Yesus |
Herodes |
Markus, Injil |
Matius, Injil |
Simon |
Yakobus |
Yesus Kristus |
Yudas |
Kerajinan Tangan |
Maria |
Nazaret |
Yusuf |
Nubuat Tentang Kristus |
Orang Yahudi |
Pandai, Kepandaian (Keahlian) |
Rendah, Kerendahan Hati Kristus |
Sifat Atau Keadaan Kemanusiaan Kristus |
selebihnya


kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Mrk 6:1-6
Matthew Henry: Mrk 6:1-6 - Pandangan Hina terhadap Kristus
Sebagian besar inti sari dari berbagai perikop dalam pasal ini, yang memberitakan tentang Tuhan Yesus, juga bisa kita baca dal...
SH: Mrk 6:1-13 - Gaya hidup kemuridan (Sabtu, 8 Maret 2003) Gaya hidup kemuridan
Gaya hidup kemuridan.
Gaya hidup (lifestyle) menentukan arah hidup. Pola pikir y...

SH: Mrk 6:1-6 - Sudah beriman? (Minggu, 15 Februari 2009) Sudah beriman?
Judul: Sudah beriman?
Tak ada tempat seistimewa Nazaret. Selama tiga puluh tahun Anak A...

SH: Mrk 6:1-6 - Siap menghadapi penolakan (Selasa, 31 Januari 2012) Siap menghadapi penolakan
Judul: Siap menghadapi penolakan
Ada seorang pemuda yang baru lulus dari sek...

SH: Mrk 6:1-6 - Menerima Kristus dengan Benar (Rabu, 31 Januari 2018) Menerima Kristus dengan Benar
Yesus kembali ke tempat asal-Nya, Nazaret. Ia datang dengan identitas baru, yaitu s...

SH: Mrk 6:1-6 - Mungkinkah Kita Mengenal Yesus? (Rabu, 31 Januari 2024) Mungkinkah Kita Mengenal Yesus?
Ketika kita memiliki prasangka tentang seseorang, kita akan sulit mengenalnya sec...

SH: Mrk 6:1-5 - Menolak Yesus (Sabtu, 30 Januari 2016) Menolak Yesus
Judul: Menolak Yesus
Yesus datang ke tempat Ia dibesarkan, yaitu Nazaret. Kemana pun Ia ...
