TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Raja-raja 1:2

Konteks
1:2 Lalu para pegawainya berkata kepadanya: "Hendaklah dicari bagi tuanku raja seorang perawan yang muda, untuk melayani dan merawat raja; biarlah ia berbaring di pangkuanmu, sehingga badan tuanku raja menjadi panas."

1 Raja-raja 2:9

Konteks
2:9 Sekarang janganlah bebaskan dia dari hukuman, sebab engkau seorang yang bijaksana q  dan tahu apa yang harus kaulakukan kepadanya untuk membuat yang ubanan itu turun dengan berdarah ke dalam dunia orang mati 1 ."

1 Raja-raja 2:20

Konteks
2:20 Berkatalah perempuan itu: "Suatu permintaan kecil saja yang kusampaikan kepadamu, janganlah tolak permintaanku." Jawab raja kepadanya: "Mintalah, ya ibu, sebab aku tidak akan menolak permintaanmu."

1 Raja-raja 2:36

Konteks
2:36 Kemudian raja menyuruh memanggil Simei, c  dan berkata kepadanya: "Dirikanlah bagimu sebuah rumah di Yerusalem, diamlah di sana, dan janganlah keluar dari sana ke mana-manapun.

1 Raja-raja 3:4

Konteks
3:4 Pada suatu hari raja pergi ke Gibeon w  untuk mempersembahkan korban, sebab di situlah bukit pengorbanan yang paling besar; seribu korban bakaran dipersembahkan Salomo di atas mezbah itu.

1 Raja-raja 8:24

Konteks
8:24 Engkau yang tetap berpegang pada janji-Mu terhadap hamba-Mu Daud, ayahku, dan yang telah menggenapi dengan tangan-Mu apa yang Kaufirmankan dengan mulut-Mu, seperti yang terjadi pada hari ini.

1 Raja-raja 10:27

Konteks
10:27 Raja membuat banyaknya perak di Yerusalem sama seperti m  batu, n  dan banyaknya pohon kayu aras sama seperti pohon ara o  yang tumbuh di Daerah Bukit.

1 Raja-raja 11:4

Konteks
11:4 Sebab pada waktu Salomo sudah tua, isteri-isterinya itu mencondongkan hatinya kepada allah-allah v  lain, sehingga ia tidak dengan sepenuh hati berpaut w  kepada TUHAN, Allahnya, seperti Daud, ayahnya 2 .

1 Raja-raja 13:16

Konteks
13:16 Tetapi jawabnya: "Aku tidak dapat kembali bersama-sama engkau dan singgah kepadamu; aku tidak dapat makan roti e  atau minum air bersama-sama engkau di tempat ini,

1 Raja-raja 14:11

Konteks
14:11 Setiap orang dari pada Yerobeam yang mati di kota akan dimakan anjing j  dan yang mati di padang akan dimakan burung yang di udara. k  Sebab TUHAN telah mengatakannya.

1 Raja-raja 15:27

Konteks
15:27 Dan Baesa bin Ahia, dari kaum Isakhar, mengadakan persepakatan melawan dia. Baesa menewaskan l  dia di Gibeton m  yang termasuk wilayah orang Filistin, sedang Nadab dan seluruh Israel mengepung Gibeton itu.

1 Raja-raja 16:21

Konteks
Omri, raja Israel
16:21 Pada waktu itu bangsa Israel terbagi dua. Sebagian dari bangsa itu mengikuti Tibni bin Ginat, dan bermaksud mengangkat dia menjadi raja, dan sebagian lagi mengikuti Omri.

1 Raja-raja 16:24

Konteks
16:24 Kemudian ia membeli gunung Samaria o  dari pada Semer dengan dua talenta perak. Ia mendirikan suatu kota di gunung itu dan menamainya Samaria, menurut nama Semer, pemilik gunung itu.

1 Raja-raja 16:33

Konteks
16:33 Sesudah itu Ahab membuat patung z  Asyera, dan Ahab melanjutkan bertindak demikian, sehingga ia menimbulkan sakit hati TUHAN, Allah Israel, lebih a  dari semua raja-raja Israel yang mendahuluinya.

1 Raja-raja 18:1

Konteks
Obaja, pegawai Ahab, bertemu dengan Elia
18:1 Dan sesudah beberapa lama, datanglah firman TUHAN kepada Elia dalam tahun yang ketiga: u  "Pergilah, perlihatkanlah v  dirimu kepada Ahab, sebab Aku hendak memberi hujan w  ke atas muka bumi."

1 Raja-raja 18:3

Konteks
18:3 Sebab itu Ahab telah memanggil Obaja yang menjadi kepala y  istana. Obaja itu seorang yang sungguh-sungguh takut z  akan TUHAN.

1 Raja-raja 18:31

Konteks
18:31 Kemudian Elia mengambil dua belas batu, menurut jumlah suku keturunan Yakub. --Kepada Yakub ini telah datang firman TUHAN: "Engkau akan bernama Israel. e " --

1 Raja-raja 20:40

Konteks
20:40 Ketika hambamu ini repot sana sini, orang itu menghilang." Kemudian raja Israel itu berkata kepadanya: "Begitu jugalah hukumanmu, s  engkau sendiri telah menetapkannya."

1 Raja-raja 21:18

Konteks
21:18 "Bangunlah, pergilah menemui Ahab, raja Israel yang di Samaria. Ia telah pergi ke kebun anggur Nabot untuk mengambil kebun itu menjadi miliknya.

1 Raja-raja 22:32

Konteks
22:32 Segera sesudah para panglima pasukan kereta itu melihat Yosafat, mereka berkata: "Itu pasti raja Israel!" Lalu majulah mereka untuk menyerang dia, tetapi Yosafat berteriak.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[2:9]  1 Full Life : TURUN DENGAN BERDARAH KE DALAM DUNIA ORANG MATI.

Nas : 1Raj 2:9

Betapa sedihnya bahwa pengarahan terakhir yang diberikan Daud kepada Salomo ialah untuk melakukan suatu kejahatan yang ia sendiri telah bersumpah untuk tidak melakukannya (bd. ayat 1Raj 2:8); dengan demikian Daud melanggar sumpahnya dengan Simei (lih. 2Sam 19:23). Kekerasan yang tanpa ampun ini tidak dapat dibenarkan sebagai sesuatu yang menyenangkan dan tak bercacat di hadapan Allah, namun juga tidak bisa dihakimi menurut standar-standar PB saja (Kis 17:30).

[11:4]  2 Full Life : SEPENUH HATI BERPAUT KEPADA TUHAN ... SEPERTI DAUD, AYAHNYA.

Nas : 1Raj 11:4

Daud "sepenuh hati berpaut" kepada Allah bukan dalam pengertian bahwa ia tidak pernah gagal dengan menyedihkan, tetapi bahwa dia tidak pernah mencondongkan hatinya kepada penyembahan berhala. Ketika ia berzinah dengan Batsyeba dan berusaha menutup perbuatan itu, Daud berdosa secara menyedihkan hingga ia menghina Allah dan firman-Nya (2Sam 12:9-10); namun, Daud tidak pernah menyembah atau mengandalkan dewa-dewa lain, sebagaimana dilakukan oleh banyak raja Israel (bd. 1Raj 15:5).



TIP #08: Klik ikon untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA