TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Raja-raja 7:44

Konteks
7:44 "laut" yang satu itu dan kedua belas lembu yang di bawah "laut" itu;

1 Raja-raja 8:6

Konteks
8:6 Kemudian imam-imam membawa tabut perjanjian x  TUHAN itu ke tempatnya, di ruang belakang rumah itu, di tempat maha kudus, y  tepat di bawah sayap kerub-kerub; z 

1 Raja-raja 4:25

Konteks
4:25 sehingga orang Yehuda dan orang Israel diam dengan tenteram, l  masing-masing di bawah pohon anggur dan pohon aranya, m  dari Dan sampai Bersyeba n  seumur hidup Salomo.

1 Raja-raja 7:32

Konteks
7:32 Keempat roda itu ada di bawah papan penutup, dan tangan-tangan roda itu ada pada kereta penopang itu; dan tinggi satu roda ialah satu setengah hasta.

1 Raja-raja 13:14

Konteks
13:14 dan pergi mengikuti abdi Allah itu dan mendapatinya duduk di bawah sebuah pohon besar. Ia bertanya kepadanya: "Engkaukah abdi Allah yang telah datang dari Yehuda?" Jawabnya: "Ya, akulah itu."

1 Raja-raja 14:23

Konteks
14:23 Sebab merekapun juga mendirikan tempat-tempat pengorbanan dan tugu-tugu berhala u  dan tiang-tiang berhala v  di atas setiap bukit yang tinggi dan di bawah setiap pohon yang rimbun. w 

1 Raja-raja 7:24

Konteks
7:24 Dan di bawah tepinya ada gambar buah labu yang mengelilinginya sama sekali, sepuluh dalam sehasta, merangkum "laut" itu berkeliling; labu itu dua jajar, dituang setuangan dengan bejana itu.

1 Raja-raja 6:8

Konteks
6:8 Pintu tingkat bawah ada pada lambung kanan rumah itu, dan orang naik dengan tangga-tangga pilin ke tingkat tengah dan dari tingkat tengah ke tingkat yang ketiga.

1 Raja-raja 7:29-30

Konteks
7:29 Dan pada papan penutup yang diapit oleh bingkai itu ada singa, lembu dan kerub, dan demikian juga pada bingkai itu; di sebelah atas dan di sebelah bawah singa dan lembu itu ada karangan-karangan bunga yang tergantung. 7:30 Pada satu kereta penopang u  ada empat roda tembaga dengan poros tembaga; dan pada keempat penjurunya ada sangga untuk menyangga bejana pembasuhan; sangga-sangga itu dituang dan di sebelah luar setiap sangga ada karangan bunga.

1 Raja-raja 19:4

Konteks
19:4 Tetapi ia sendiri masuk ke padang gurun sehari perjalanan jauhnya, lalu duduk di bawah sebuah pohon arar. f  Kemudian ia ingin mati, katanya: "Cukuplah itu! Sekarang, ya TUHAN, ambillah nyawaku 1 , g  sebab aku ini tidak lebih baik dari pada nenek moyangku."

1 Raja-raja 5:3

Konteks
5:3 "Engkau tahu bahwa Daud, ayahku, tidak dapat mendirikan a  sebuah rumah bagi nama TUHAN, Allahnya, oleh karena musuh-musuhnya memerangi b  dia dari segala jurusan, sampai TUHAN menyerahkan mereka ke bawah telapak kakinya. c 

1 Raja-raja 4:12

Konteks
4:12 Baana bin Ahilud memegang Taanakh, Megido dan seluruh Bet-Sean o  yang di sebelah Sartan p  di sebelah hilir Yizreel, dari Bet-Sean sampai Abel-Mehola q  sampai ke seberang Yokmeam. r 

1 Raja-raja 6:6

Konteks
6:6 Tingkat bawah lima hasta lebarnya, yang tengah enam hasta dan yang ketiga tujuh hasta, sebab telah dibuatnya ceruk-ceruk pada rumah itu sekeliling sebelah luar, sehingga dinding rumah itu tidak usah dilobangi.

1 Raja-raja 8:23

Konteks
8:23 lalu berkata: "Ya TUHAN, Allah Israel! Tidak ada Allah seperti Engkau v  di langit di atas dan di bumi di bawah; Engkau yang memelihara perjanjian dan kasih setia w  kepada hamba-hamba-Mu yang dengan segenap hatinya hidup di hadapan-Mu;

1 Raja-raja 9:17

Konteks
9:17 maka Salomo memperkuat Gezer--.Lagipula ada orang rodi yang dikerahkan di Bet-Horon u  Hilir,

1 Raja-raja 4:10

Konteks
4:10 Ben-Hesed di Arubot; wilayahnya ialah Sokho l  dan seluruh tanah Hefer; m 

1 Raja-raja 1:33

Konteks
1:33 dan raja berkata kepada mereka: "Bawalah para pegawai tuanmu ini, naikkan anakku Salomo ke atas bagal betina c  kendaraanku sendiri, dan bawa dia ke Gihon. d 

1 Raja-raja 4:13

Konteks
4:13 Selanjutnya Ben-Geber di Ramot-Gilead; wilayahnya ialah Hawot-Yair yang di Gilead; s  Yair t  ialah anak Manasye. Juga wilayah Argob yang di Basan dipegangnya, enam puluh kota u  besar, berpagar tembok dan berpalang pintu tembaga;

1 Raja-raja 19:5

Konteks
19:5 Sesudah itu ia berbaring dan tidur h  di bawah pohon arar itu. Tetapi tiba-tiba seorang malaikat i  menyentuh dia 2  serta berkata kepadanya: "Bangunlah, makanlah!"

1 Raja-raja 7:5

Konteks
7:5 Dan semua pintu dan jendela segi empat bangunnya; jendela berhadapan dengan jendela, tiga kali.

1 Raja-raja 7:34

Konteks
7:34 Keempat sangga pada keempat sudut setiap kereta penopang adalah seiras dengan kereta itu.

1 Raja-raja 2:46

Konteks
2:46 Raja memberi perintah kepada Benaya j  bin Yoyada, lalu keluarlah Benaya, dipancungnya Simei k  sehingga mati. Demikianlah kerajaan itu kokoh l  di tangan Salomo.

1 Raja-raja 14:27

Konteks
14:27 Sebagai gantinya raja Rehabeam membuat perisai-perisai tembaga, yang dipercayakannya kepada pemimpin-pemimpin bentara yang menjaga pintu istana c  raja.

1 Raja-raja 7:27

Konteks
7:27 Selanjutnya dibuatnya sepuluh kereta penopang t  dari tembaga, satu kereta empat hasta panjangnya, empat hasta lebarnya dan tiga hasta tingginya.

1 Raja-raja 18:23

Konteks
18:23 Namun, baiklah diberikan kepada kami dua ekor lembu jantan; biarlah mereka memilih seekor lembu, memotong-motongnya, menaruhnya ke atas kayu api, tetapi mereka tidak boleh menaruh api. Akupun akan mengolah lembu yang seekor lagi, meletakkannya ke atas kayu api dan juga tidak akan menaruh api.

1 Raja-raja 6:15

Konteks
6:15 ia melapisi dinding rumah itu dari dalam dengan papan kayu aras; dari lantai sampai ke balok langit-langit k  dilapisinya dengan kayu aras, tetapi lantai rumah itu dilapisinya dengan papan kayu sanobar. l 

1 Raja-raja 18:25

Konteks
18:25 Kemudian Elia berkata kepada nabi-nabi Baal itu: "Pilihlah seekor lembu dan olahlah itu dahulu, karena kamu ini banyak. Sesudah itu panggillah nama allahmu, tetapi kamu tidak boleh menaruh api."

1 Raja-raja 6:7

Konteks
6:7 Pada waktu rumah itu didirikan, dipakailah batu-batu yang telah disiapkan b  di penggalian, sehingga tidak kedengaran palu atau kapak atau sesuatu perkakas c  besipun selama pembangunan rumah itu.

1 Raja-raja 7:31

Konteks
7:31 Dan mulut kereta penopang itu ada di sebelah dalam sangga-sangga itu, menonjol ke atas satu hasta; mulutnya itu bundar, buatannya sebagai tumpuan, dan dalamnya satu setengah hasta; juga pada mulutnya itu ada ukiran, tetapi papan-papan penutupnya empat persegi, jadi tidak bundar.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[19:4]  1 Full Life : AMBILLAH NYAWAKU.

Nas : 1Raj 19:4

Elia -- yang dikuasai kelelahan, keputusasaan, dan kesedihan -- berdoa agar Allah membebaskannya dari beban pelayanan nubuat yang berat dan mengizinkannya memasuki perhentian sorgawi.

  1. 1) Perasaan Elia tidak jauh berbeda dengan perasaan
    1. (a) Paulus, ketika ia menyatakan keinginan untuk "pergi dan diam bersama-sama dengan Kristus" (Fili 1:23), atau
    2. (b) dengan para pahlawan iman yang "merindukan tanah air yang lebih baik, yaitu satu tanah air sorgawi" (Ibr 11:16; bd. juga Musa dalam Bil 11:15).
  2. 2) Berikut ada beberapa alasan mengapa Elia begitu patah semangat.
    1. (a) Kelihatannya ia sudah gagal: ia mengharapkan pertobatan seluruh Israel dan bahkan mungkin juga Izebel, namun sekarang ia harus lari menyelamatkan nyawanya. Harapan, usaha keras, dan pergumulan seluruh hidupnya tampaknya berakhir dengan kegagalan (ayat 1Raj 19:1-4).
    2. (b) Kesepian: ia merasa sendirian dalam pergumulan demi kebenaran Allah (ayat 1Raj 19:10; bd. Paulus, 2Tim 4:16).
    3. (c) Kelelahan jasmani setelah perjalanan yang panjang dan berat (ayat 1Raj 19:3-4; 18:46).

[19:5]  2 Full Life : SEORANG MALAIKAT MENYENTUH DIA.

Nas : 1Raj 19:5

Allah menghadapi Elia yang patah semangat dengan sikap yang penuh pengertian dan perhatian (bd. Ibr 4:14-15).

  1. 1) Ia membiarkan Elia tidur (ayat 1Raj 19:5-6).
  2. 2) Ia memberi makanan kepada Elia (ayat 1Raj 19:5-7).
  3. 3) Ia mengunjungi Elia dengan sebuah penyataan yang mengagumkan tentang kuasa dan kehadiran-Nya (ayat 1Raj 19:11-13).
  4. 4) Ia memberikan penyataan dan petunjuk tambahan (ayat 1Raj 19:15-18).
  5. 5) Ia memberi kepada Elia seorang kawan yang sejiwa dan sehati (ayat 1Raj 19:16,19-21). Dengan kata lain, ketika anak-anak Tuhan menjadi putus asa di tempat mereka ditaruh oleh Allah, melalui Kristus mereka dapat memohon kepada Allah untuk memberikan kekuatan, kasih karunia, dan semangat, serta menjadikan mereka mampu untuk menghadapi situasi di situ

    (lih. Ibr 2:18; 3:6; 7:25).



TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA