TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Timotius 4:12

Konteks
4:12 Jangan seorangpun menganggap engkau rendah x  karena engkau muda. Jadilah teladan 1  y  bagi orang-orang percaya, dalam perkataanmu, dalam tingkah lakumu, dalam kasihmu, dalam kesetiaanmu z  dan dalam kesucianmu.

1 Timotius 2:6

Konteks
2:6 yang telah menyerahkan diri-Nya sebagai tebusan i  bagi semua manusia 2 : itu kesaksian j  pada waktu yang ditentukan. k 

1 Timotius 6:13

Konteks
6:13 Di hadapan Allah yang memberikan hidup kepada segala sesuatu dan di hadapan Kristus Yesus yang telah mengikrarkan ikrar o  yang benar itu juga di muka Pontius Pilatus, p  kuserukan kepadamu: q 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[4:12]  1 Full Life : JADILAH TELADAN.

Nas : 1Tim 4:12

Ini merupakan salah satu syarat yang paling penting untuk seorang pemimpin gereja. Kata Yunani yang diterjemahkan "teladan" adalah _tupos_ yang berarti "model", "gambar", "ideal" atau "pola". Seorang gembala sidang, terutama, harus menjadi contoh dalam kesetiaan, kekudusan, dan ketekunan dalam kesalehan. Jabatan penilik hanya boleh diisi oleh mereka yang dari halnya gereja dapat mengatakan, "Orang ini telah menjalankan hidup saleh yang layak dicontoh". Untuk keterangan selanjutnya mengenai hal ini,

lihat art. SYARAT-SYARAT MORAL BAGI PENILIK JEMAAT.

[2:6]  2 Full Life : TEBUSAN BAGI SEMUA MANUSIA.

Nas : 1Tim 2:6

Lihat cat. --> Mat 20:28.

[atau ref. Mat 20:28]



TIP #15: Gunakan tautan Nomor Strong untuk mempelajari teks asli Ibrani dan Yunani. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA