TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kejadian 2:17

Konteks
2:17 tetapi pohon pengetahuan tentang yang baik dan yang jahat o  itu, janganlah kaumakan buahnya, sebab pada hari engkau memakannya, pastilah engkau mati. p "

Kejadian 4:4

Konteks
4:4 Habel juga mempersembahkan korban persembahan g  dari anak sulung kambing dombanya, h  yakni lemak-lemaknya; maka TUHAN mengindahkan Habel dan korban persembahannya i  itu,

Kejadian 12:17

Konteks
12:17 Tetapi TUHAN menimpakan m  tulah yang hebat kepada Firaun, demikian juga kepada seisi istananya, n  karena Sarai, isteri Abram itu.

Kejadian 17:11

Konteks
17:11 haruslah dikerat kulit khatanmu 1  u  dan itulah akan menjadi tanda perjanjian v  antara Aku dan kamu.

Kejadian 21:6

Konteks
21:6 Berkatalah Sara: "Allah telah membuat aku tertawa; m  setiap orang yang mendengarnya akan tertawa karena aku."

Kejadian 23:15

Konteks
23:15 "Tuanku, dengarkanlah aku: sebidang tanah dengan harga empat ratus syikal perak, m  apa artinya itu bagi kita? Kuburkan sajalah isterimu yang mati itu."

Kejadian 29:15

Konteks
29:15 Kemudian berkatalah Laban kepada Yakub: "Masakan karena engkau adalah sanak saudaraku, r  engkau bekerja padaku dengan cuma-cuma? Katakanlah kepadaku apa yang patut menjadi upahmu. s "
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[17:11]  1 Full Life : DIKERAT KULIT KHATANMU.

Nas : Kej 17:11

Sunat merupakan tanda dan meterai dari perjanjian Allah dengan Abraham dan keturunannya.

  1. 1) Sunat adalah tanda bahwa mereka telah menerima perjanjian Allah dan Allah menjadi Tuhan mereka.
  2. 2) Sunat merupakan meterai kebenaran yang mereka miliki oleh iman (Kej 15:6; Rom 4:11).
  3. 3) Sunat akan mengingatkan umat itu akan janji-janji Allah kepada mereka dan tanggung jawab pribadi yang harus mereka penuhi.



TIP #27: Arahkan mouse pada tautan ayat untuk menampilkan teks ayat dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA