TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 8:7

Konteks
8:7 (8-8) kambing domba dan lembu sapi sekalian, c  juga binatang-binatang di padang; d 

Mazmur 12:8

Konteks
12:8 (12-9) Orang-orang fasik berjalan r  ke mana-mana, sementara kebusukan muncul di antara anak-anak manusia.

Mazmur 17:5

Konteks
17:5 langkahku tetap mengikuti jejak-Mu, q  kakiku tidak goyang. r 

Mazmur 33:4

Konteks
33:4 Sebab firman TUHAN itu benar, k  l  segala sesuatu dikerjakan-Nya dengan kesetiaan. m 

Mazmur 33:10-11

Konteks
33:10 TUHAN menggagalkan y  rencana z  bangsa-bangsa; a  Ia meniadakan rancangan suku-suku bangsa; 33:11 tetapi rencana TUHAN tetap b  selama-lamanya, rancangan c  hati-Nya turun-temurun.

Mazmur 34:20

Konteks
34:20 (34-21) Ia melindungi segala tulangnya, tidak satupun yang patah. g 

Mazmur 35:6

Konteks
35:6 biarlah jalan mereka gelap dan licin, dan Malaikat TUHAN x  mengejar mereka!

Mazmur 35:9

Konteks
35:9 Tetapi aku bersorak-sorak d  karena TUHAN, aku girang karena keselamatan e  dari pada-Nya;

Mazmur 35:12

Konteks
35:12 Mereka membalas kebaikanku j  dengan kejahatan; perasaan bulus mencekam aku.

Mazmur 37:2

Konteks
37:2 sebab mereka segera lisut a  seperti rumput dan layu b  seperti tumbuh-tumbuhan hijau.

Mazmur 38:22

Konteks
38:22 (38-23) Segeralah p  menolong aku, q  ya Tuhan, keselamatanku! r 

Mazmur 48:12

Konteks
48:12 (48-13) Kelilingilah Sion dan edarilah dia, hitunglah menaranya, p 

Mazmur 49:3

Konteks
49:3 (49-4) Mulutku akan mengucapkan hikmat, y  dan yang direnungkan hatiku ialah pengertian. z 

Mazmur 50:9

Konteks
50:9 Tidak usah Aku mengambil lembu b  dari rumahmu atau kambing jantan c  dari kandangmu, d 

Mazmur 50:13

Konteks
50:13 Daging lembu jantankah Aku makan, atau darah kambing jantankah Aku minum?

Mazmur 50:20

Konteks
50:20 Engkau duduk, dan mengata-ngatai saudaramu, y  memfitnah anak ibumu.

Mazmur 51:1

Konteks
Pengakuan dosa
51:1 Untuk pemimpin biduan. Mazmur dari Daud 1 , (51-2) ketika nabi Natan datang kepadanya setelah ia menghampiri Batsyeba. g  (51-3) Kasihanilah h  aku 2 , ya Allah, menurut kasih setia-Mu, i  hapuskanlah j  pelanggaranku k  menurut rahmat-Mu l  yang besar!

Mazmur 66:2

Konteks
66:2 mazmurkanlah kemuliaan nama-Nya, e  muliakanlah f  Dia dengan puji-pujian!

Mazmur 66:19

Konteks
66:19 Sesungguhnya, Allah telah mendengar, Ia telah memperhatikan doa yang kuucapkan. g 

Mazmur 68:18

Konteks
68:18 (68-19) Engkau telah naik f  ke tempat tinggi 3 , g  telah membawa tawanan-tawanan; h  Engkau telah menerima persembahan-persembahan di antara manusia, i  bahkan dari pemberontak-pemberontak j  untuk diam di sana, ya TUHAN Allah.

Mazmur 72:3

Konteks
72:3 Kiranya gunung-gunung membawa damai sejahtera bagi bangsa, dan bukit-bukit membawa kebenaran!

Mazmur 73:14

Konteks
73:14 Namun sepanjang hari aku kena tulah, t  dan kena hukum setiap pagi.

Mazmur 73:16

Konteks
73:16 Tetapi ketika aku bermaksud untuk mengetahuinya, u  hal itu menjadi kesulitan di mataku,

Mazmur 78:1

Konteks
Pelajaran dari sejarah
78:1 Nyanyian pengajaran Asaf. Pasanglah telinga untuk pengajaranku, n  hai bangsaku 4 , sendengkanlah telingamu kepada ucapan mulutku.

Mazmur 79:7

Konteks
79:7 sebab mereka telah memakan habis i  Yakub, dan tempat kediamannya mereka hancurkan.

Mazmur 87:2

Konteks
87:2 TUHAN lebih mencintai pintu-pintu gerbang Sion u  dari pada segala tempat kediaman Yakub.

Mazmur 89:40

Konteks
89:40 (89-41) melanda segala temboknya, n  membuat kubu-kubunya o  menjadi reruntuhan.

Mazmur 89:44

Konteks
89:44 (89-45) Engkau menghentikan kegemilangannya, dan takhtanya Kaucampakkan ke bumi.

Mazmur 94:6

Konteks
94:6 janda q  dan orang asing mereka sembelih, dan anak-anak yatim r  mereka bunuh;

Mazmur 96:7

Konteks
96:7 Kepada TUHAN, k  hai suku-suku bangsa, l  kepada TUHAN sajalah kemuliaan dan kekuatan!

Mazmur 98:8

Konteks
98:8 Biarlah sungai-sungai bertepuk tangan, k  dan gunung-gunung l  bersorak-sorai bersama-sama

Mazmur 99:2

Konteks
99:2 TUHAN itu maha besar r  di Sion, s  dan Ia tinggi t  mengatasi segala bangsa.

Mazmur 102:4-5

Konteks
102:4 (102-5) Hatiku terpukul dan layu seperti rumput, p  sehingga aku lupa makan rotiku. q  102:5 (102-6) Oleh sebab keluhanku r  yang nyaring, aku tinggal tulang-belulang.

Mazmur 103:16

Konteks
103:16 apabila angin melintasinya, j  maka tidak ada lagi ia, dan tempatnya k  tidak mengenalnya lagi.

Mazmur 104:6

Konteks
104:6 Dengan samudera p  raya Engkau telah menyelubunginya; q  air telah naik r  melampaui gunung-gunung.

Mazmur 104:12

Konteks
104:12 di dekatnya diam burung-burung di udara, z  bersiul dari antara daun-daunan. a 

Mazmur 104:17

Konteks
104:17 di mana burung-burung l  bersarang, burung ranggung yang rumahnya di pohon-pohon sanobar;

Mazmur 104:21

Konteks
104:21 Singa-singa muda mengaum-aum akan mangsa, t  dan menuntut makanannya dari Allah. u 

Mazmur 104:34

Konteks
104:34 Biarlah renunganku manis kedengaran kepada-Nya! Aku hendak bersukacita s  karena TUHAN.

Mazmur 105:6

Konteks
105:6 hai anak cucu Abraham, hamba-Nya, f  hai anak-anak Yakub, orang-orang pilihan-Nya! g 

Mazmur 105:30

Konteks
105:30 Katak-katak s  berkeriapan di negeri mereka, bahkan di kamar-kamar raja mereka;

Mazmur 106:31

Konteks
106:31 Hal itu diperhitungkan kepadanya d  sebagai jasa turun-temurun, e  untuk selama-lamanya.

Mazmur 107:29

Konteks
107:29 dibuat-Nyalah badai p  itu diam, sehingga gelombang-gelombangnya q  tenang. r 

Mazmur 115:4

Konteks
115:4 Berhala-berhala mereka adalah perak dan emas, u  buatan tangan manusia, v 

Mazmur 115:9-10

Konteks
115:9 Hai Israel, percayalah x  kepada TUHAN 5 ! --Dialah pertolongan mereka dan perisai mereka. 115:10 Hai kaum Harun, y  percayalah kepada TUHAN! --Dialah pertolongan mereka dan perisai mereka.

Mazmur 116:7

Konteks
116:7 Kembalilah tenang, w  hai jiwaku, sebab TUHAN telah berbuat baik x  kepadamu.

Mazmur 116:19

Konteks
116:19 di pelataran o  rumah TUHAN, di tengah-tengahmu, ya Yerusalem! p  Haleluya!

Mazmur 118:9

Konteks
118:9 Lebih baik berlindung pada TUHAN dari pada percaya kepada para bangsawan. j 

Mazmur 118:16

Konteks
118:16 tangan kanan TUHAN berkuasa meninggikan, tangan kanan TUHAN melakukan keperkasaan!"

Mazmur 118:23

Konteks
118:23 Hal itu terjadi dari pihak TUHAN, suatu perbuatan ajaib i  di mata kita.

Mazmur 119:12

Konteks
119:12 Terpujilah p  Engkau, ya TUHAN; ajarkanlah q  ketetapan-ketetapan-Mu r  kepadaku.

Mazmur 119:24

Konteks
119:24 Ya, peringatan-peringatan-Mu menjadi kegemaranku, menjadi penasihat-penasihatku.

Mazmur 119:50

Konteks
119:50 Inilah penghiburanku dalam sengsaraku, bahwa janji-Mu 6  menghidupkan y  aku.

Mazmur 119:138

Konteks
119:138 Telah Kauperintahkan peringatan-peringatan-Mu dalam keadilan f  dan dalam kesetiaan g  belaka.

Mazmur 119:142

Konteks
119:142 Keadilan-Mu adil untuk selama-lamanya, dan Taurat-Mu benar. n 

Mazmur 119:154

Konteks
119:154 Perjuangkanlah perkaraku g  dan tebuslah h  aku, hidupkanlah i  aku sesuai dengan janji-Mu. j 

Mazmur 121:4-5

Konteks
121:4 Sesungguhnya tidak terlelap dan tidak tertidur Penjaga h  Israel. 121:5 Tuhanlah Penjagamu 7 , i  Tuhanlah naunganmu di sebelah tangan kananmu.

Mazmur 121:7

Konteks
121:7 TUHAN akan menjaga engkau terhadap segala kecelakaan; k  Ia akan menjaga nyawamu.

Mazmur 122:2

Konteks
122:2 Sekarang kaki kami berdiri di pintu gerbangmu, hai Yerusalem.

Mazmur 124:3

Konteks
124:3 maka mereka telah menelan kita hidup-hidup, ketika amarah mereka menyala-nyala terhadap kita;

Mazmur 130:8

Konteks
130:8 Dialah yang akan membebaskan y  Israel dari segala kesalahannya. z 

Mazmur 138:2

Konteks
138:2 Aku hendak sujud ke arah bait-Mu n  yang kudus dan memuji nama-Mu, o  oleh karena kasih-Mu dan oleh karena setia-Mu; p  sebab Kaubuat nama-Mu dan janji-Mu q  melebihi segala sesuatu.

Mazmur 139:6

Konteks
139:6 Terlalu ajaib bagiku s  pengetahuan itu, terlalu tinggi, t  tidak sanggup aku mencapainya.

Mazmur 147:16

Konteks
147:16 Ia menurunkan salju j  seperti bulu domba dan menghamburkan embun beku k  seperti abu.

Mazmur 148:12

Konteks
148:12 hai teruna dan anak-anak dara, orang tua dan orang muda!

Mazmur 149:8

Konteks
149:8 untuk membelenggu raja-raja mereka dengan rantai, k  dan orang-orang mereka yang mulia dengan tali-tali besi, l 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[51:1]  1 Full Life : MAZMUR DARI DAUD.

Nas : Mazm 51:1

Mazmur ini diakui sebagai pengakuan dosa Daud ketika nabi Natan membeberkan dosa perzinaan dan pembunuhan yang diperbuatnya (bd. 2Sam 12:1-13).

  1. 1) Perhatikan bahwa mazmur ini digubah oleh seorang percaya yang dengan sengaja berbuat dosa yang begitu hebat terhadap Allah sehingga ia dipisahkan dari kehidupan dan kehadiran Allah (bd. ayat Mazm 51:13).
  2. 2) Daud mungkin menggubah mazmur ini setelah ia bertobat dan Natan menyatakan pengampunan Allah baginya (2Sam 12:13). Daud memohon dengan sungguh-sunggguh agar keselamatan, kemurnian, kehadiran Allah, kekuatan rohani, serta sukacita dipulihkan sepenuhnya (ayat Mazm 51:9-15).

[51:1]  2 Full Life : KASIHANILAH AKU.

Nas : Mazm 51:3-21

Semua orang yang telah berbuat dosa besar dan dikuasai oleh rasa bersalah dapat menerima pengampunan, penyucian dosa, dan pemulihan dengan Allah jikalau mereka menghampiri Dia dalam sikap dan kata-kata mazmur ini. Permohonan Daud untuk pengampunan dan pemulihan berdasarkan kasih karunia, kemurnian, kasih yang tidak pernah gagal dan belas kasihan Allah (ayat Mazm 51:3), hati yang benar-benar hancur dan bertobat (ayat Mazm 51:19), dan akhirnya pada kematian Kristus yang mendamaikan karena dosa kita (1Yoh 2:1-2).

[68:18]  3 Full Life : ENGKAU TELAH NAIK KE TEMPAT TINGGI.

Nas : Mazm 68:19

Ayat ini menggambarkan barisan kemenangan Allah dalam sejarah Israel, yang memuncak dengan penegakan pemerintahan-Nya di Yerusalem. Ayat ini juga melambangkan kenaikan Kristus ke sorga untuk memerintah sebagai kepala gereja dan membawa banyak orang memasuki kerajaan Allah (lih. Ef 4:8).

[78:1]  4 Full Life : PASANGLAH TELINGA UNTUK PENGAJARAN-KU, HAI BANGSA-KU.

Nas : Mazm 78:1

Mazmur ini digubah untuk mengingatkan Israel mengapa demikian banyak hukuman berat dari Allah menimpa mereka sepanjang sejarah.

  1. 1) Nyanyian ini mengingatkan mereka untuk belajar dari kegagalan rohani nenek-moyang mereka dan berusaha dengan tekun menjauhi ketidakpercayaan dan ketidaksetiaan yang sama.
  2. 2) Umat Allah dewasa ini harus memperhatikan mazmur ini dengan cermat karena banyak gereja dan denominasi telah kehilangan kehadiran dan kuasa Allah karena ketidakpercayaan dan ketidaktaatan kepada firman-Nya. Karena gagal menjadikan standar dan pengalaman alkitabiah landasan untuk kebenaran dan perilaku, mereka secara berangsur-angsur telah tersesat dan mengikuti jalan mereka sendiri (bd. Yes 53:6)

[115:9]  5 Full Life : PERCAYALAH KEPADA TUHAN.

Nas : Mazm 115:9

Mereka yang mengandalkan Tuhan dan bukan hal-hal yang dapat dilihat (ayat Mazm 115:4-8) menerima Tuhan sebagai penolong dan perisai (ayat Mazm 115:9-11). Dia mengingat orang yang takut akan Dia dan berjanji akan memberkati mereka (ayat Mazm 115:12-15). Allah memerintah di sorga, tetapi Ia telah menyerahkan pemerintahan bumi ini kepada manusia (ayat Mazm 115:16).

[119:50]  6 Full Life : PENGHIBURANKU DALAM SENGSARAKU ... JANJI-MU.

Nas : Mazm 119:50

Allah telah menetapkan bahwa Firman-Nya, yang dijadikan berkuasa oleh Roh Kudus, akan mendatangkan hiburan, harapan, dan kekuatan kepada orang percaya bila kita mengalami kesulitan dan kesusahan. Karena Firman Allah itu hidup dan aktif (bd. Ibr 4:12), itu mempunyai kuasa untuk menghidupkan dan memulihkan kita yang tinggal di dalamnya dan di dalam Allah (bd. Yoh 14:27). Ketika dalam kesulitan, berbaliklah kepada Tuhan dan Firman-Nya serta nantikan Roh-Nya memberikan damai sejahtera di dalam hati saudara (bd. Fili 4:6-9).

[121:5]  7 Full Life : TUHANLAH PENJAGAMU.

Nas : Mazm 121:5

Anak Allah yang setia senantiasa berada di bawah perlindungan, pembelaan, dan pengawasan Tuhan

(lihat cat. --> 1Pet 1:5).

[atau ref. 1Pet 1:5]

Yesus menekankan kebenaran ini ketika mengatakan, "Rambut kepalamu pun terhitung semuanya. Sebab itu janganlah kamu takut" (Mat 10:30-31).



TIP #20: Untuk penyelidikan lebih dalam, silakan baca artikel-artikel terkait melalui Tab Artikel. [SEMUA]
dibuat dalam 0.07 detik
dipersembahkan oleh YLSA