TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 4:1

Konteks
Musa menasihati bangsa itu memelihara hukum Allah
4:1 "Maka sekarang, hai orang Israel, dengarlah ketetapan n  dan peraturan yang kuajarkan o  kepadamu untuk dilakukan, supaya kamu hidup 1  p  dan memasuki serta menduduki negeri yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allah nenek moyangmu.

Ulangan 4:5

Konteks
4:5 Ingatlah, aku telah mengajarkan v  ketetapan dan peraturan w  kepadamu, seperti yang diperintahkan x  kepadaku oleh TUHAN, Allahku, supaya kamu melakukan yang demikian di dalam negeri, yang akan kamu masuki y  untuk mendudukinya.

Ulangan 4:14

Konteks
4:14 Dan pada waktu itu aku diperintahkan TUHAN untuk mengajarkan kepadamu ketetapan dan peraturan, v  supaya kamu melakukannya di negeri, ke mana kamu pergi untuk mendudukinya.

Ulangan 5:1

Konteks
Kesepuluh firman
5:1 Musa memanggil seluruh orang Israel berkumpul dan berkata kepada mereka: "Dengarlah, hai orang Israel, ketetapan dan peraturan, p  yang pada hari ini kuperdengarkan kepadamu, supaya kamu mempelajarinya dan melakukannya dengan setia.

Ulangan 6:1

Konteks
Kasih kepada Allah adalah perintah yang utama
6:1 "Inilah perintah, yakni ketetapan dan peraturan, yang aku ajarkan kepadamu atas perintah TUHAN, Allahmu, untuk dilakukan di negeri, ke mana kamu pergi untuk mendudukinya,

Ulangan 8:11

Konteks
8:11 Hati-hatilah, supaya jangan engkau melupakan r  TUHAN, Allahmu, dengan tidak berpegang pada perintah, peraturan dan ketetapan-Nya, yang kusampaikan kepadamu pada hari ini;

Ulangan 12:1

Konteks
Satu tempat ibadah
12:1 "Inilah ketetapan p  dan peraturan yang harus kamu lakukan dengan setia di negeri yang diberikan TUHAN, Allah nenek moyangmu, kepadamu untuk memilikinya, selama kamu hidup di muka bumi. q 

Ulangan 20:8

Konteks
20:8 Lagi para pengatur pasukan itu harus berbicara kepada tentara demikian: Siapa takut dan lemah hati? Ia boleh pergi dan pulang ke rumahnya, supaya hati saudara-saudaranya jangan tawar seperti hatinya. y 

Ulangan 24:8

Konteks
24:8 Hati-hatilah dalam hal penyakit kusta dan lakukanlah dengan tepat segala yang diajarkan imam-imam orang Lewi a  kepadamu; apa yang kuperintahkan kepada mereka b  haruslah kamu lakukan dengan setia.

Ulangan 26:16

Konteks
Kata penutup mengenai pemberitahuan hukum Taurat
26:16 "Pada hari ini TUHAN, Allahmu, memerintahkan engkau melakukan ketetapan dan peraturan ini; lakukanlah semuanya itu dengan setia, dengan segenap hatimu dan segenap jiwamu. t 

Ulangan 28:7

Konteks
28:7 TUHAN akan membiarkan musuhmu r  yang maju berperang melawan engkau, terpukul kalah olehmu. Bersatu jalan mereka akan menyerangi engkau, tetapi bertujuh s  jalan mereka akan lari dari depanmu.

Ulangan 29:10

Konteks
29:10 Kamu sekalian pada hari ini berdiri di hadapan TUHAN, Allahmu: para kepala sukumu, para tua-tuamu dan para pengatur pasukanmu, semua laki-laki Israel,

Ulangan 31:28

Konteks
31:28 Suruhlah berkumpul kepadaku segala tua-tua sukumu dan para pengatur pasukanmu, maka aku akan mengatakan hal yang berikut kepada mereka dan memanggil langit dan bumi menjadi saksi terhadap mereka. s 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[4:1]  1 Full Life : UNTUK DILAKUKAN, SUPAYA KAMU HIDUP.

Nas : Ul 4:1

Hidup, berkat, dan mewarisi tanah Kanaan tergantung pada hubungan Israel dengan Allah (ayat Ul 4:1,6,15-26,40). Janji-janji Allah terkait, bagi setiap angkatan, dengan berpegang teguh kepada Tuhan (ayat Ul 4:4), menghormati Dia (ayat Ul 4:10), mengajar anak-anak kita jalan-jalan Tuhan (ayat Ul 4:9-10), dan mencari Dia dengan segenap hati dan jiwa kita (ayat Ul 4:29) dalam iman dan kasih yang sejati (Ul 5:29; 6:5;

lihat cat. --> Ul 5:29;

lihat cat. --> Ul 6:5;

lihat cat. --> Yoh 14:21;

lihat cat. --> Rom 1:5;

lihat cat. --> Gal 5:6;

[atau ref. Yoh 14:21; Rom 1:5; Gal 5:6; Ul 5:29-6:6]

bd. Hab 2:4; Am 5:4).



TIP #15: Gunakan tautan Nomor Strong untuk mempelajari teks asli Ibrani dan Yunani. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA