TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 1:5

Konteks
1:5 Dan di tengah-tengah itu juga ada yang menyerupai empat makhluk hidup 1  k  dan beginilah kelihatannya mereka: mereka menyerupai manusia, l 

Yehezkiel 14:1

Konteks
Hukuman terhadap penyembah berhala-berhala
14:1 Sesudah itu datanglah kepadaku beberapa orang dari tua-tua Israel dan duduk di hadapanku. y 

Yehezkiel 27:19

Konteks
27:19 dan anggur ditukarkan mereka ganti barang-barangmu; besi yang sudah dikerjakan dari Uzal, m  n  kayu teja o  dan tebu ada di antara barang-barang daganganmu.

Yehezkiel 27:23

Konteks
27:23 Haran, v  Kane, Eden, w  Asyur x  dan Kilmad berdagang dengan engkau.

Yehezkiel 48:5

Konteks
48:5 Berbatasan dengan wilayah Manasye, u  dari perbatasan sebelah timur sampai perbatasan sebelah barat, v  terdapat bagian Efraim. w 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[1:5]  1 Full Life : EMPAT MAKHLUK HIDUP.

Nas : Yeh 1:5

Makhluk-makhluk ini kemudian diidentifikasikan sebagai kerub (Yeh 10:20). Kerub merupakan malaikat yang memanifestasikan kekudusan dan kemuliaan Allah kepada umat manusia (bd. 1Taw 28:18; Mazm 18:11;

lihat art. PARA MALAIKAT DAN MALAIKAT TUHAN).

Mereka dapat mendampingi Allah pada saat-saat penghukuman atau pemberkatan; mereka menjaga Taman Eden setelah kejatuhan manusia (Kej 3:22-24), dan kerub terdapat pada tutup pendamaian dari tabut perjanjian (Kel 25:18-22). Dalam penglihatan Yehezkiel para kerub sedang menyatakan kemuliaan dan kekudusan Allah kepada para buangan.



TIP #16: Tampilan Pasal untuk mengeksplorasi pasal; Tampilan Ayat untuk menganalisa ayat; Multi Ayat/Kutipan untuk menampilkan daftar ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA