Yesaya 5:24-25
Konteks5:24 Sebab itu seperti lidah api a memakan jerami, b dan seperti rumput kering habis lenyap dalam nyala api, demikian akar-akar mereka akan menjadi busuk, c dan kuntumnya akan beterbangan seperti abu, d oleh karena mereka telah menolak pengajaran TUHAN 1 semesta alam dan menista firman e Yang Mahakudus, f Allah Israel.
Bangsa asing sebagai alat murka TUHAN
5:25 Sebab itu bangkitlah murka g TUHAN terhadap umat-Nya, diacungkan-Nya tangan-Nya terhadap mereka dan dipukul-Nya mereka; gunung-gunung akan gemetar, h dan mayat-mayat i mereka akan seperti kotoran j di tengah jalan. k Sekalipun semuanya ini terjadi, murka-Nya belum surut, l dan tangan-Nya masih teracung. m

