| (1.00) | 1Sam 10:20 |
| Lalu Samuel menyuruh segala suku Israel tampil ke muka, maka didapati x suku Benyamin. |
| (0.99) | 1Sam 17:31 |
| Terdengarlah kepada orang perkataan yang diucapkan oleh Daud, lalu diberitahukanlah kepada Saul. Dan Saul menyuruh memanggil dia. |
| (0.98) | 1Sam 20:17 |
| Dan Yonatan menyuruh Daud sekali lagi bersumpah i demi kasihnya kepadanya, sebab ia mengasihi Daud seperti dirinya sendiri. |
| (0.95) | 1Sam 22:11 |
| Lalu raja menyuruh memanggil Ahimelekh bin Ahitub, imam itu, bersama-sama dengan seluruh keluarganya, para imam yang di Nob; dan datanglah sekaliannya menghadap raja. |
| (0.95) | 1Sam 25:5 |
| maka Daud menyuruh sepuluh orang dan kepada orang-orang itu Daud berkata: "Pergilah ke Karmel dan temuilah Nabal. Tanyakanlah keselamatannya atas namaku |
| (0.94) | 1Sam 20:22 |
| Tetapi jika begini kukatakan kepada orang muda itu: Lihat anak-anak panah itu lebih ke sana! m --maka pergilah, sebab TUHAN menyuruh engkau pergi. |
| (0.94) | 1Sam 31:9 |
| Mereka memancung kepala Saul, merampas senjata-senjatanya dan menyuruh orang berkeliling di negeri orang Filistin untuk menyampaikan kabar u itu di kuil berhalanya dan kepada rakyat. v |
| (0.93) | 1Sam 10:25 |
| Kemudian Samuel menguraikan d kepada bangsa itu tentang hak-hak e kerajaan 1 , f menuliskannya pada suatu piagam dan meletakkannya di hadapan TUHAN; sesudah itu Samuel menyuruh seluruh bangsa itu pulang, masing-masing ke rumahnya. |
| (0.93) | 1Sam 13:3 |
| Yonatan memukul kalah pasukan pendudukan e orang Filistin yang ada di Geba; f dan hal itu terdengar oleh orang Filistin. Karena itu Saul menyuruh meniup sangkakala g di seluruh negeri, sebab pikirnya: "Biarlah orang Ibrani mendengarnya." |
| (0.92) | 1Sam 14:28 |
| Dan seorang dari rakyat berbicara, katanya: "Ayahmu telah menyuruh rakyat bersumpah dengan bersungguh-sungguh, katanya: Terkutuklah orang yang memakan sesuatu pada hari ini; sebab itu rakyat letih lesu." |
| (0.92) | 1Sam 14:27 |
| Tetapi Yonatan tidak mendengar, bahwa ayahnya telah menyuruh rakyat bersumpah. Ia mengulurkan tongkat yang ada di tangannya dan mencelupkan ujungnya ke dalam sarang madu; y kemudian ia mencedoknya ke mulutnya dengan tangan, lalu matanya menjadi terang lagi. |
| (0.92) | 1Sam 20:21 |
| Dan ketahuilah, aku akan menyuruh bujangku: Pergilah mencari anak-anak panah itu. Jika tegas kukatakan kepada bujang itu: Lihat anak-anak panah itu lebih ke mari, ambillah! --maka datanglah, sebab, demi TUHAN yang hidup, engkau selamat dan tidak ada bahaya apa-apa. |
| (0.89) | 1Sam 25:39 |
| Ketika didengar Daud, bahwa Nabal telah mati, berkatalah ia: "Terpujilah TUHAN, yang membela aku dalam perkara penghinaan Nabal terhadap aku dan yang mencegah hamba-Nya dari pada berbuat jahat. TUHAN telah membalikkan kejahatan Nabal ke atas kepalanya sendiri." Kemudian Daud menyuruh orang untuk berbicara dengan Abigail tentang mengambil dia menjadi isterinya. |
| (0.44) | 1Sam 20:40 |
| Sesudah itu Yonatan memberikan senjatanya kepada budak yang menyertai dia, dan berkata kepadanya: "Pergilah, bawalah ke kota." |
| (0.42) | 1Sam 16:9 |
| Kemudian Isai menyuruh Syama l lewat, tetapi Samuel berkata: "Orang inipun tidak dipilih TUHAN." |
| (0.41) | 1Sam 16:10 |
| Demikianlah Isai menyuruh ketujuh anaknya lewat di depan Samuel, tetapi Samuel berkata kepada Isai: "Semuanya ini tidak dipilih TUHAN." |
| (0.41) | 1Sam 16:12 |
| Kemudian disuruhnyalah o menjemput dia. Ia kemerah-merahan, matanya indah dan parasnya elok. p Lalu TUHAN berfirman: "Bangkitlah, urapilah dia 1 , sebab inilah dia." |
| (0.41) | 1Sam 16:22 |
| Sebab itu Saul menyuruh orang kepada Isai mengatakan: "Biarkanlah Daud tetap menjadi pelayanku, sebab aku suka kepadanya." |
| (0.41) | 1Sam 15:18 |
| TUHAN telah menyuruh engkau pergi, dengan pesan: Pergilah, tumpaslah orang-orang berdosa itu, yakni orang Amalek, berperanglah melawan mereka sampai engkau membinasakan mereka. |
| (0.41) | 1Sam 18:22 |
| Lagi Saul memerintahkan kepada para pegawainya: "Katakanlah kepada Daud dengan diam-diam, demikian: Sesungguhnya, raja suka kepadamu dan para pegawainya mengasihi engkau; maka sebab itu, jadilah engkau menantu raja." |



