1 Raja-raja 2:34 
KonteksTB (1974) © SABDAweb 1Raj 2:34 |
Maka berangkatlah Benaya y bin Yoyada, lalu memancung dan membunuh Yoab, z kemudian dia dikuburkan di rumahnya sendiri di padang gurun. |
AYT (2018) | Lalu, Benaya, anak Yoyada pergi dan menyerang, serta membunuh Yoab, lalu menguburkan dia ke rumahnya di padang belantara. |
TL (1954) © SABDAweb 1Raj 2:34 |
Maka naiklah Benaya bin Yoyada, lalu diterpanya akan dia dan dibunuhnya; maka dikuburkan oranglah akan dia dalam rumahnya yang di gurun. |
BIS (1985) © SABDAweb 1Raj 2:34 |
Maka pergilah Benaya ke Kemah TUHAN dan membunuh Yoab di situ. Lalu Yoab dikuburkan di rumahnya di luar kota. |
TSI (2014) | Maka Benaya kembali ke kemah TUHAN dan membunuh Yoab, lalu menguburkan dia di rumahnya di padang belantara. |
MILT (2008) | Maka berangkatlah Benaya anak Yoyada dan menyerang dia serta membunuhnya. Lalu, dia dikuburkan di rumahnya sendiri di padang belantara. |
Shellabear 2011 (2011) | Maka pergilah Benaya bin Yoyada. Diserangnya Yoab lalu dihabisinya dia. Kemudian ia dimakamkan di rumahnya sendiri, di padang belantara. |
AVB (2015) | Maka pergilah Benaya anak Yoyada. Lalu dia menyerang Yoab dan membunuhnya. Kemudian Yoab dikebumikan di rumahnya sendiri, di gurun. |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb 1Raj 2:34 |
|
TL ITL © SABDAweb 1Raj 2:34 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb 1Raj 2:34 |
Maka berangkatlah Benaya 1 bin Yoyada, lalu memancung 2 dan membunuh Yoab, kemudian dia dikuburkan 3 di rumahnya sendiri di padang gurun 4 . |
![]() [+] Bhs. Inggris |