1 Samuel 20:32 
KonteksTB (1974) © SABDAweb 1Sam 20:32 |
Tetapi Yonatan menjawab Saul, ayahnya itu, katanya kepadanya: "Mengapa u ia harus dibunuh? Apa v yang dilakukannya?" |
AYT (2018) | Yonatan menjawab Saul, ayahnya, dengan berkata kepadanya, “Mengapa dia harus mati? Apa yang dilakukannya?” |
TL (1954) © SABDAweb 1Sam 20:32 |
Maka sahut Yonatan kepada Saul, ayahnya, sembahnya: Apa sebab ia patut dibunuh? apakah perbuatannya? |
BIS (1985) © SABDAweb 1Sam 20:32 |
Maka jawab Yonatan, "Mengapa ia harus mati? Dosanya apa?" |
TSI (2014) | Jawab Yonatan, “Mengapa dia harus dibunuh?! Apakah yang sudah dilakukannya?” |
MILT (2008) | Lalu Yonatan menjawab Saul, ayahnya, dan berkata kepadanya, "Mengapa dia harus dihukum mati? Apa yang telah dia perbuat?" |
Shellabear 2011 (2011) | Akan tetapi, Yonatan menjawab Saul, ayahnya. Katanya kepadanya, "Mengapa ia harus dibunuh? Apa yang telah dilakukannya?" |
AVB (2015) | Akan tetapi, Yonatan menjawab Saul, ayahnya. Katanya, “Mengapakah dia harus dibunuh? Apakah yang telah dilakukannya?” |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb 1Sam 20:32 |
|
TL ITL © SABDAweb 1Sam 20:32 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb 1Sam 20:32 |
3 4 Tetapi Yonatan menjawab Saul, ayahnya itu, katanya kepadanya: "Mengapa ia harus dibunuh 1 ? Apa yang dilakukannya 2 ?" |
![]() [+] Bhs. Inggris |