1 Raja-raja 21:29 
	Konteks| TB (1974) © SABDAweb 1Raj 21:29 | "Sudahkah kaulihat, bahwa Ahab merendahkan diri a di hadapan-Ku? Oleh karena ia telah merendahkan diri di hadapan-Ku, maka Aku tidak akan mendatangkan malapetaka dalam zamannya; b barulah dalam zaman anaknya Aku akan mendatangkan malapetaka atas keluarganya. c " | 
| AYT (2018) | “Apakah kamu pernah melihat bahwa Ahab merendahkan diri di hadapan-Ku? Oleh karena dia telah merendahkan diri di hadapan-Ku, Aku tidak akan mendatangkan malapetaka pada zamannya melainkan Aku akan mendatangkan malapetaka atas keluarganya pada zaman anaknya.” | 
| TL (1954) © SABDAweb 1Raj 21:29 | Sudahkah dilihat olehmu, bahwa Akhab merendahkan dirinya di hadapan hadirat-Ku? bahwasanya sebab telah direndahkannya dirinya di hadapan hadirat-Ku, maka tiada Kudatangkan jahat itu selagi umur hidupnya, melainkan pada masa anaknya kelak Kudatangkan jahat itu atas isi istananya. | 
| BIS (1985) © SABDAweb 1Raj 21:29 | "Sudahkah kaulihat bagaimana Ahab merendahkan diri di hadapan-Ku? Karena itu, Aku tidak akan mendatangkan bencana selama ia masih hidup. Pada masa anaknya barulah Aku mendatangkan bencana itu ke atas keluarganya." | 
| TSI (2014) | “Perhatikanlah Ahab sangat menyesal dan merendahkan diri dihadapan-Ku. Karena itu Aku tidak akan mendatangkan malapetaka yang kamu nubuatkan kepadanya selagi dia masih hidup. Tetapi sesudah dia meninggal dan anaknya menggantikan dia, Aku akan memusnahkan keluarganya.” | 
| MILT (2008) | "Apakah engkau sudah melihat bahwa Ahab telah merendahkan diri di hadapan-Ku? Oleh karena dia telah merendahkan diri di hadapan-Ku, maka Aku tidak akan mendatangkan malapetaka dalam zamannya. Aku akan mendatangkan malapetaka atas keluarganya pada zaman anaknya." | 
| Shellabear 2011 (2011) | "Sudahkah kaulihat bagaimana Ahab merendahkan diri di hadapan-Ku? Karena ia telah merendahkan diri di hadapan-Ku, maka Aku tidak akan mendatangkan malapetaka pada zamannya. Pada zaman anaknyalah Aku akan mendatangkan malapetaka atas keluarganya." | 
| AVB (2015) | “Sudahkah kaulihat bagaimana Ahab merendahkan diri di hadapan-Ku? Kerana dia telah merendahkan diri di hadapan-Ku, maka Aku tidak akan mendatangkan malapetaka pada zamannya. Pada zaman anaknyalah Aku akan mendatangkan malapetaka ke atas keluarganya.” | 
|   
		    				[+] Bhs. Inggris
		    			   
		    				[+] Bhs. Indonesia
		    			   
		    				[+] Bhs. Suku
		    			   
		    				[+] Kuno
		    			 | |
| TB ITL © SABDAweb 1Raj 21:29 | "Sudahkah kaulihat <07200> , bahwa <03588>  Ahab <0256>  merendahkan <03665>  diri di hadapan-Ku <06440>  ia telah merendahkan <03665>  diri di hadapan-Ku <06440> , maka Aku tidak <03808>  akan mendatangkan <0935>  malapetaka <07451>  dalam zamannya <03117> ; barulah dalam zaman <03117>  anaknya <01121>  Aku akan mendatangkan <0935>  malapetaka <07451>  atas <05921>  keluarganya <01004> ." | 
| TL ITL © SABDAweb 1Raj 21:29 | Sudahkah dilihat <07200>  olehmu, bahwa <03588>  Akhab <0256>  merendahkan <03665>  dirinya di hadapan hadirat-Ku <06440> ? bahwasanya <03588>  sebab <03282>  telah direndahkannya <03665>  dirinya di hadapan hadirat-Ku <06440> , maka tiada <03808>  Kudatangkan <0935>  jahat <07451>  itu selagi umur <03117>  hidupnya, melainkan pada masa <03117>  anaknya <01121>  kelak Kudatangkan <0935>  jahat <07451>  itu atas <05921>  isi istananya <01004> . | 
| AYT ITL | “Apakah kamu pernah melihat <07200>  bahwa <03588>  Ahab <0256>  merendahkan diri <03665>  di hadapan-Ku <06440> ? Oleh karena <03282>  dia telah <03588>  merendahkan diri <03665>  di hadapan-Ku <06440> , Aku tidak <03808>  akan mendatangkan <0935>  malapetaka <07451>  pada zamannya <03117>  melainkan Aku akan mendatangkan <0935>  malapetaka <07451>  atas <05921>  keluarganya <01004>  pada zaman <03117>  anaknya <01121> .” | 
| AVB ITL | “Sudahkah kaulihat <07200>  bagaimana Ahab <0256>  merendahkan diri <03665>  di hadapan-Ku <06440> ? Kerana <03282>  dia telah merendahkan diri <03665>  di hadapan-Ku <06440> , maka Aku tidak <03808>  akan mendatangkan <0935>  malapetaka <07451>  pada zamannya <03117> . Pada zaman <03117>  anaknyalah <01121>  Aku akan mendatangkan <0935>  malapetaka <07451>  ke atas <05921>  keluarganya <01004> .” | 
| HEBREW | |
|  [+] Bhs. Inggris | |
| TB+TSK (1974) © SABDAweb 1Raj 21:29 | "Sudahkah kaulihat 1 , bahwa Ahab 1 2 merendahkan diri di hadapan-Ku? Oleh karena ia telah merendahkan diri di hadapan-Ku, maka Aku tidak akan mendatangkan 3 malapetaka 4 dalam zamannya 4 5 ; barulah dalam zaman 4 anaknya Aku akan mendatangkan 3 malapetaka 4 atas keluarganya." | 
|  [+] Bhs. Inggris | |


