Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

1 Korintus 4:20

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb 1Kor 4:20

Sebab Kerajaan Allah bukan terdiri dari i  perkataan, tetapi dari kuasa 1 . j 

AYT (2018)

Sebab, Kerajaan Allah bukan dalam perkataan, melainkan dalam kuasa.

TL (1954) ©

SABDAweb 1Kor 4:20

Karena kerajaan Allah itu bukannya berwujud atas perkataan, melainkan atas kuasa.

BIS (1985) ©

SABDAweb 1Kor 4:20

Karena kalau Allah memerintah hidup seseorang, hal itu dibuktikan oleh kekuatan hidup orang itu, bukan oleh kata-katanya.

TSI (2014)

Karena pekerjaan kerajaan Allah dibuktikan bukan dengan perkataan manusia, melainkan dengan kuasa yang diberikan Allah.

MILT (2008)

Sebab kerajaan Allah Elohim 2316 bukan dengan perkataan, melainkan dengan kuasa.

Shellabear 2011 (2011)

Karena Kerajaan Allah bukanlah soal perkataan saja, melainkan juga soal kuasa.

AVB (2015)

Kerana kerajaan Allah bukan sekadar kata-kata sahaja tetapi terdiri daripada kuasa.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb 1Kor 4:20

Sebab
<1063>
Kerajaan
<932>
Allah
<2316>
bukan
<3756>
terdiri dari
<1722>
perkataan
<3056>
, tetapi
<235>
dari
<1722>
kuasa
<1411>
.
TL ITL ©

SABDAweb 1Kor 4:20

Karena
<1063>
kerajaan
<932>
Allah
<2316>
itu bukannya
<3756>
berwujud
<1722>
atas perkataan
<3056>
, melainkan
<235>
atas kuasa
<1411>
.
AYT ITL
Sebab
<1063>
, Kerajaan
<932>
Allah
<2316>
bukan
<3756>
dalam
<1722>
perkataan
<3056>
, melainkan
<235>
dalam
<1722>
kuasa
<1411>
.
AVB ITL
Kerana
<1063>
kerajaan
<932>
Allah
<2316>
bukan
<3756>
sekadar kata-kata
<3056>
sahaja tetapi
<235>
terdiri daripada
<1722>
kuasa
<1411>
.

[<1722>]
GREEK
ου
<3756>
PRT-N
γαρ
<1063>
CONJ
εν
<1722>
PREP
λογω
<3056>
N-DSM
η
<3588>
T-NSF
βασιλεια
<932>
N-NSF
του
<3588>
T-GSM
θεου
<2316>
N-GSM
αλλ
<235>
CONJ
εν
<1722>
PREP
δυναμει
<1411>
N-DSF
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb 1Kor 4:20

Sebab Kerajaan Allah bukan terdiri dari i  perkataan, tetapi dari kuasa 1 . j 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb 1Kor 4:20

1 Sebab Kerajaan Allah bukan terdiri dari perkataan, tetapi dari kuasa.

Catatan Full Life

1Kor 4:20 1

Nas : 1Kor 4:20

"Kerajaan Allah" menyatakan dirinya dalam kuasa. Demikian, warga kerajaan itu harus memiliki lebih dari sekadar pembicaraan ataupun berita; mereka harus juga menyatakan kuasa Roh (1Kor 2:4; Kis 1:8). Dalam PB ini meliputi kuasa untuk menginsafkan orang akan dosa, kebenaran, dan penghakiman (Yoh 16:8), untuk membawa mereka kepada keselamatan (ayat 1Kor 4:15; Kis 26:16-18), untuk mengadakan mukjizat

(lihat cat. --> 1Kor 2:4;

[atau ref. 1Kor 2:4]

lihat art. KERAJAAN ALLAH)

dan kuasa untuk menjalankan kehidupan yang benar (Rom 14:17).

[+] Bhs. Inggris



TIP #16: Tampilan Pasal untuk mengeksplorasi pasal; Tampilan Ayat untuk menganalisa ayat; Multi Ayat/Kutipan untuk menampilkan daftar ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA