Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Keluaran 15:15

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Kel 15:15

Pada waktu itu gemparlah para kepala c  kaum di Edom, d  kedahsyatan e  menghinggapi orang-orang berkuasa di Moab; semua penduduk tanah Kanaan gemetar. f 

AYT (2018)

Para pemimpin Edom akan cemas, para pemimpin Moab dicekam kegentaran, seluruh penduduk Kanaan tak berdaya.

TL (1954) ©

SABDAweb Kel 15:15

Di sana berdirilah segala amir Edom dengan tercengang; kegentaran berlaku atas segala orang yang berkuasa di Moab; segala orang isi negeri Kanaan telah putus asanya!

BIS (1985) ©

SABDAweb Kel 15:15

(15:14)

TSI (2014)

Para pemimpin Edom akan terguncang. Para pemimpin Moab akan gemetar. Orang Kanaan akan lemas karena kegentaran.

MILT (2008)

Maka ketakutanlah para pemimpin Edom; pemimpin Moab dicekam kegentaran; seluruh penduduk Kanaan diluluhkan hatinya.

Shellabear 2011 (2011)

Pada waktu itu para kepala kaum Edom terguncang, kegentaran mencekam orang-orang yang berkuasa di Moab, seluruh penduduk Kanaan cemas.

AVB (2015)

Pada waktu itu para ketua kaum Edom tergoncang, kegentaran mencekam orang yang berkuasa di Moab, seluruh penduduk Kanaan cemas.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Kel 15:15

Pada waktu itu
<0227>
gemparlah
<0926>
para kepala kaum
<0441>
di Edom
<0123>
, kedahsyatan
<07461>
menghinggapi
<0270>
orang-orang berkuasa
<0352>
di Moab
<04124>
; semua
<03605>
penduduk
<03427>
tanah Kanaan
<03667>
gemetar
<04127>
.
TL ITL ©

SABDAweb Kel 15:15

Di sana berdirilah segala amir
<0441>
Edom
<0123>
dengan tercengang
<0926>
; kegentaran
<07461>
berlaku
<0270>
atas segala orang yang berkuasa
<0352>
di Moab
<04124>
; segala
<03605>
orang isi
<03427>
negeri Kanaan
<03667>
telah putus asanya
<04127>
!
AYT ITL
Para pemimpin
<0441>
Edom
<0123>
akan cemas
<0926>
, para pemimpin
<0352>
Moab
<04124>
dicekam
<0270>
kegentaran
<07461>
, seluruh
<03605>
penduduk
<03427>
Kanaan
<03667>
tak berdaya
<04127>
.

[<0227>]
AVB ITL
Pada waktu itu
<0227>
para ketua kaum
<0441>
Edom
<0123>
tergoncang
<0926>
, kegentaran
<07461>
mencekam
<0270>
orang yang berkuasa
<0352>
di Moab
<04124>
, seluruh
<03605>
penduduk
<03427>
Kanaan
<03667>
cemas
<04127>
.
HEBREW
Nenk
<03667>
ybsy
<03427>
lk
<03605>
wgmn
<04127>
der
<07461>
wmzxay
<0270>
bawm
<04124>
ylya
<0352>
Mwda
<0123>
ypwla
<0441>
wlhbn
<0926>
za (15:15)
<0227>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Kel 15:15

Pada waktu itu gemparlah para kepala c  kaum di Edom, d  kedahsyatan e  menghinggapi orang-orang berkuasa di Moab; semua penduduk tanah Kanaan gemetar. f 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Kel 15:15

4 Pada waktu itu gemparlah para kepala 1  kaum di Edom, kedahsyatan menghinggapi orang-orang berkuasa di Moab 2 ; semua penduduk 3  tanah Kanaan gemetar.

Catatan Full Life

Kel 15:1-18 1

Nas : Kel 15:1-18

Nyanyian ini merayakan kemenangan Allah di Laut Merah atas kuasa-kuasa Mesir; merupakan pujian dan ucapan syukur kepada Allah atas keagungan, kekuatan militan, dan kesetiaan kepada umat-Nya. Pembebasan dari Mesir melambangkan dan menubuatkan kemenangan umat Allah atas Iblis dan antikristus pada hari-hari terakhir; karena itu salah satu nyanyian orang tertebus dinamakan "nyanyian Musa" (Wahy 15:3).

[+] Bhs. Inggris



TIP #08: Klik ikon untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA