Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

2 Tawarikh 18:5

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb 2Taw 18:5

Lalu raja Israel mengumpulkan para nabi, empat ratus orang banyaknya, kemudian bertanyalah ia kepada mereka: "Apakah kami boleh pergi berperang melawan Ramot-Gilead atau aku membatalkannya?" Jawab mereka: "Majulah! Allah akan menyerahkannya ke dalam tangan raja."

AYT (2018)

Raja Israel mengumpulkan para nabi sebanyak empat ratus orang dan bertanya kepada mereka, “Haruskah kami pergi berperang melawan Ramot-Gilead atau haruskah aku membatalkannya?” Mereka menjawab, “Majulah! Allah akan menyerahkannya ke dalam tangan Raja.”

TL (1954) ©

SABDAweb 2Taw 18:5

Maka pada masa itu dihimpunkanlah oleh raja Israel segala nabi, empat ratus orang banyaknya, lalu titahnya kepada mereka itu: Baiklah kami pergi ke Ramot yang di Gilead itu akan berperang, atau baikkah kami biarkan dia? Maka sembah mereka itu: Hendaklah tuanku berangkat, karena diserahkan Allah kelak mereka itu sekalian kepada tangan tuanku.

BIS (1985) ©

SABDAweb 2Taw 18:5

Maka Ahab mengumpulkan kira-kira 400 nabi lalu bertanya kepada mereka, "Bolehkah aku pergi menyerang Ramot atau tidak?" "Boleh!" jawab mereka. "Allah akan menyerahkan kota itu kepada Baginda."

MILT (2008)

Dan raja Israel mengumpulkan para nabi, empat ratus orang banyaknya. Dan dia berkata kepada mereka, "Apakah kami boleh pergi ke Ramot-Gilead untuk berperang, atau aku membatalkannya?" Dan mereka berkata, "Majulah! Dan Allah Elohim 0430 akan menyerahkannya ke dalam tangan raja."

Shellabear 2011 (2011)

Lalu raja Israil mengumpulkan para nabi sebanyak empat ratus orang dan bertanya kepada mereka, "Bolehkah kami pergi berperang melawan Ramot-Gilead, atau haruskah aku membatalkannya?" Jawab mereka, "Pergilah, karena Allah akan menyerahkannya ke dalam tangan Raja."

AVB (2015)

Lalu raja Israel mengumpulkan nabi seramai empat ratus orang dan bertanya kepada mereka, “Bolehkah kami pergi berperang melawan Ramot-Gilead, atau haruskah aku membatalkannya?” Jawab mereka, “Pergilah, kerana Allah akan menyerahkannya ke dalam tangan Raja.”

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb 2Taw 18:5

Lalu raja
<04428>
Israel
<03478>
mengumpulkan
<06908>
para nabi
<05030>
, empat
<0702>
ratus
<03967>
orang banyaknya
<0376>
, kemudian bertanyalah
<0559>
ia kepada
<0413>
mereka: "Apakah kami boleh pergi
<01980>
berperang
<04421>
melawan
<0413>
Ramot-Gilead
<01568> <07433>
atau
<0518>
aku membatalkannya
<02308>
?" Jawab
<0559>
mereka: "Majulah
<05927>
! Allah
<0430>
akan menyerahkannya
<05414>
ke dalam tangan
<03027>
raja
<04428>
."
TL ITL ©

SABDAweb 2Taw 18:5

Maka pada masa itu dihimpunkanlah
<06908>
oleh raja
<04428>
Israel
<03478>
segala nabi
<05030>
, empat
<0702>
ratus
<03967>
orang
<0376>
banyaknya, lalu titahnya
<0559>
kepada
<0413>
mereka itu: Baiklah kami pergi
<01980>
ke
<0413>
Ramot
<07433>
yang di Gilead
<01568>
itu akan berperang
<04421>
, atau
<0518>
baikkah kami biarkan
<02308>
dia? Maka sembah
<0559>
mereka itu: Hendaklah tuanku berangkat
<05927>
, karena diserahkan
<05414>
Allah
<0430>
kelak mereka itu sekalian kepada tangan
<03027>
tuanku
<04428>
.
AYT ITL
Raja
<04428>
Israel
<03478>
mengumpulkan
<06908>
para nabi
<05030>
sebanyak empat
<0702>
ratus
<03967>
orang
<0376>
dan bertanya
<0559>
kepada
<0413>
mereka, “Haruskah kami pergi
<01980>
berperang
<04421>
melawan
<0413>
Ramot-Gilead
<07433> <01568>
atau
<0518>
haruskah aku membatalkannya
<02308>
?” Mereka menjawab
<0559>
, “Majulah
<05927>
! Allah
<0430>
akan menyerahkannya ke dalam tangan
<03027>
Raja
<04428>
.”

[<0853> <05414>]
AVB ITL
Lalu raja
<04428>
Israel
<03478>
mengumpulkan
<06908>
nabi
<05030>
seramai empat
<0702>
ratus
<03967>
orang
<0376>
dan bertanya
<0559>
kepada
<0413>
mereka, “Bolehkah kami pergi
<01980>
berperang
<04421>
melawan
<0413>
Ramot-Gilead
<07433> <01568>
, atau
<0518>
haruskah aku membatalkannya
<02308>
?” Jawab
<0559>
mereka, “Pergilah
<05927>
, kerana Allah
<0430>
akan menyerahkannya
<05414>
ke dalam tangan
<03027>
Raja
<04428>
.”

[<0853>]
HEBREW
Klmh
<04428>
dyb
<03027>
Myhlah
<0430>
Ntyw
<05414>
hle
<05927>
wrmayw
<0559>
ldxa
<02308>
Ma
<0518>
hmxlml
<04421>
delg
<01568>
tmr
<07433>
la
<0413>
Klnh
<01980>
Mhla
<0413>
rmayw
<0559>
sya
<0376>
twam
<03967>
ebra
<0702>
Myabnh
<05030>
ta
<0853>
larvy
<03478>
Klm
<04428>
Ubqyw (18:5)
<06908>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb 2Taw 18:5

2 Lalu raja Israel mengumpulkan para nabi 1 , empat ratus orang banyaknya, kemudian bertanyalah ia kepada mereka: "Apakah kami boleh pergi berperang melawan Ramot-Gilead atau aku membatalkannya?" Jawab mereka: "Majulah 3 ! Allah akan menyerahkannya ke dalam tangan raja."

[+] Bhs. Inggris



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA