Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Hakim-hakim 12:4

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Hak 12:4

Kemudian Yefta mengumpulkan semua orang Gilead, j  lalu mereka berperang melawan suku Efraim. Dan orang-orang Gilead mengalahkan suku Efraim itu. Sebab orang-orang itu mengatakan: "Kamulah orang-orang yang telah lari dari suku Efraim!" --kaum Gilead itu ada di tengah-tengah suku Efraim dan suku Manasye k --.

AYT (2018)

Kemudian, Yefta mengumpulkan semua orang Gilead dan berperang dengan suku Efraim. Orang-orang Gilead mengalahkan suku Efraim, sebab mereka berkata, “Kamu, orang Gilead, adalah orang-orang pelarian dari suku Efraim. Kamu tinggal di tengah-tengah suku Efraim dan suku Manasye.”

TL (1954) ©

SABDAweb Hak 12:4

Maka dihimpunkan Yefta segala orang Gilead yang laki-laki itu, lalu berperang dengan Efrayim, maka dialahkan orang Gilead akan orang Efrayim, sebab kata mereka itu: Kamulah orang yang telah lari dari pada Efrayim; patutlah orang Gilead duduk di tengah-tengah Efrayim dan di tengah-tengah Manasye!

BIS (1985) ©

SABDAweb Hak 12:4

Kemudian Yefta mengumpulkan semua orang Gilead, lalu mereka memerangi dan mengalahkan orang Efraim. (Orang Gilead yang tinggal di Efraim dan Manasye telah dituduh oleh orang Efraim bahwa mereka telah memisahkan diri dari Efraim, sukunya.)

MILT (2008)

Kemudian Yefta mengerahkan semua orang Gilead untuk berperang melawan suku Efraim. Dan orang-orang Gilead mengalahkan suku Efraim itu karena orang-orang itu mengatakan, "Kamu orang-orang Gilead adalah pelarian dari suku Efraim, dari tengah-tengah suku Efraim, dari tengah-tengah suku Manashe."

Shellabear 2011 (2011)

Kemudian Yefta menghimpun semua orang Gilead dan berperang melawan orang Efraim. Mereka mengalahkan orang Efraim, sebab orang Efraim berkata, "Kamu, orang Gilead, adalah pelarian dari Efraim. Dulu kamu tinggal di tengah-tengah orang Efraim dan orang Manasye."

AVB (2015)

Maka Yefta menghimpunkan semua orang Gilead, lalu mereka berperang melawan suku Efraim. Dan mereka berjaya mengalahkan suku Efraim itu. Sebabnya orang Efraim mengatakan, “Kamu kaum Gilead pelarian daripada suku Efraim, kamu di tengah-tengah suku Efraim dan di tengah-tengah suku Manasye.”

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Hak 12:4

Kemudian Yefta
<03316>
mengumpulkan
<06908>
semua
<03605>
orang
<0376>
Gilead
<01568>
, lalu mereka berperang
<03898>
melawan
<0854>
suku Efraim
<0669>
. Dan orang-orang
<0376>
Gilead
<01568>
mengalahkan
<05221>
suku Efraim
<0669>
itu. Sebab
<03588>
orang-orang itu mengatakan
<0559>
: "Kamulah
<0859>
orang-orang yang telah lari
<06412>
dari suku Efraim
<0669>
!" -- kaum Gilead
<01568>
itu ada di tengah-tengah
<08432>
suku Efraim
<0669>
dan suku Manasye
<04519>
--.

[<08432>]
TL ITL ©

SABDAweb Hak 12:4

Maka dihimpunkan
<06908>
Yefta
<03316>
segala
<03605>
orang
<0376>
Gilead
<01568>
yang laki-laki itu, lalu berperang
<03898>
dengan
<0854>
Efrayim
<0669>
, maka dialahkan
<05221>
orang
<0376>
Gilead
<01568>
akan
<0853>
orang Efrayim
<0669>
, sebab
<03588>
kata
<0559>
mereka itu: Kamulah orang yang telah lari
<06412>
dari pada Efrayim
<0669>
; patutlah
<0859>
orang Gilead
<01568>
duduk di tengah-tengah
<08432>
Efrayim
<0669>
dan di tengah-tengah
<08432>
Manasye
<04519>
!
AYT ITL
Kemudian, Yefta
<03316>
mengumpulkan
<06908>
semua
<03605>
orang
<0376>
Gilead
<01568>
dan berperang
<03898>
dengan
<0854>
suku Efraim
<0669>
. Orang-orang
<0376>
Gilead
<01568>
mengalahkan
<05221>
suku Efraim
<0669>
, sebab
<03588>
mereka berkata
<0559>
, “Kamu, orang Gilead
<01568>
, adalah orang-orang pelarian
<06412>
dari suku Efraim
<0669>
. Kamu
<0859>
tinggal di tengah-tengah
<08432>
suku Efraim
<0669>
dan
<08432>
suku Manasye
<04519>
.”

[<0853> <0853>]
AVB ITL
Maka Yefta
<03316>
menghimpunkan
<06908>
semua
<03605>
orang
<0376>
Gilead
<01568>
, lalu mereka berperang
<03898>
melawan
<0854>
suku Efraim
<0669>
. Dan mereka berjaya mengalahkan
<05221>
suku Efraim
<0669>
itu. Sebabnya
<03588>
orang Efraim mengatakan
<0559>
, “Kamu
<0859>
kaum Gilead
<01568>
pelarian
<06412>
daripada suku Efraim
<0669>
, kamu di tengah-tengah
<08432>
suku Efraim
<0669>
dan di tengah-tengah
<08432>
suku Manasye
<04519>
.”

[<0853> <0376> <01568> <0853>]
HEBREW
hsnm
<04519>
Kwtb
<08432>
Myrpa
<0669>
Kwtb
<08432>
delg
<01568>
Mta
<0859>
Myrpa
<0669>
yjylp
<06412>
wrma
<0559>
yk
<03588>
Myrpa
<0669>
ta
<0853>
delg
<01568>
ysna
<0376>
wkyw
<05221>
Myrpa
<0669>
ta
<0854>
Mxlyw
<03898>
delg
<01568>
ysna
<0376>
lk
<03605>
ta
<0853>
xtpy
<03316>
Ubqyw (12:4)
<06908>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Hak 12:4

1 Kemudian Yefta mengumpulkan semua orang Gilead, lalu mereka berperang melawan suku Efraim. Dan orang-orang Gilead mengalahkan suku Efraim itu. Sebab orang-orang itu mengatakan: "Kamulah orang-orang yang telah lari 2  dari suku Efraim!" --kaum Gilead itu ada di tengah-tengah suku Efraim dan suku Manasye--.

[+] Bhs. Inggris



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA