Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Keluaran 32:19

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Kel 32:19

Dan ketika ia dekat ke perkemahan itu dan melihat anak lembu d  dan melihat orang menari-nari, e  maka bangkitlah f  amarah Musa; dilemparkannyalah kedua loh itu dari tangannya dan dipecahkannya 1  g  pada kaki gunung itu.

AYT (2018)

Ketika Musa mendekati perkemahan dan melihat anak sapi itu serta orang yang menari-nari, kemarahan Musa menyala-nyala. Dia membanting loh-loh batu dari tangannya dan memecahkannya di kaki gunung.

TL (1954) ©

SABDAweb Kel 32:19

Hata, apabila dihampirinya tempat orang banyak serta terlihatlah ia akan anak lembu dan akan orang ramai-ramai itu, maka bernyalalah amarah Musa, lalu dicampakkannya kedua loh batu itu dari dalam tangannya, dipecahkannya pada kaki bukit itu.

BIS (1985) ©

SABDAweb Kel 32:19

Ketika Musa sudah dekat ke perkemahan itu, dilihatnya sapi emas itu dan orang-orang sedang menari-nari, maka marahlah ia. Di situ juga, di kaki gunung itu, Musa membanting batu yang dibawanya itu sampai hancur berkeping-keping.

TSI (2014)

Ketika Musa sudah dekat dengan perkemahan itu, dia pun melihat patung anak sapi emas dan orang-orang sedang menari-nari. Maka sangat marahlah Musa. Dia melemparkan kedua lempengan batu di tangannya ke tanah di kaki gunung itu sehingga hancur.

MILT (2008)

Dan terjadilah ketika dia telah mendekat pada perkemahan itu, dan melihat anak lembu tuangan dan tari-tarian, dan tersulutlah amarah Musa, lalu ia melemparkan loh-loh batu itu dari tangannya dan memecahkannya di kaki gunung itu.

Shellabear 2011 (2011)

Begitu ia mendekati perkemahan dan melihat anak sapi itu serta orang menari-nari, menyalalah amarah Musa. Ia menghempaskan loh-loh itu dari tangannya dan memecahkannya di kaki gunung itu.

AVB (2015)

Lalu apabila dia menghampiri perkhemahan dan melihat arca anak lembu itu serta orang berpesta menari-nari itu, menyalalah kemarahan Musa. Dia menghempaskan loh-loh itu daripada tangannya dan memecahkannya di kaki gunung itu.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Kel 32:19

Dan ketika
<0834>
ia dekat
<07126>
ke
<0413>
perkemahan
<04264>
itu dan melihat
<07200>
anak lembu
<05695>
dan melihat orang menari-nari
<04246>
, maka bangkitlah
<02734>
amarah
<0639>
Musa
<04872>
; dilemparkannyalah
<07993>
kedua loh
<03871>
itu dari tangannya
<03027>
dan dipecahkannya
<07665>
pada kaki
<08478>
gunung
<02022>
itu.

[<01961>]
TL ITL ©

SABDAweb Kel 32:19

Hata
<01961>
, apabila
<0834>
dihampirinya
<07126>
tempat
<04264>
orang banyak serta terlihatlah
<07200>
ia akan anak lembu
<05695>
dan akan orang ramai-ramai
<04246>
itu, maka bernyalalah
<02734>
amarah
<0639>
Musa
<04872>
, lalu dicampakkannya
<07993>
kedua loh batu
<03871>
itu dari dalam tangannya
<03027>
, dipecahkannya
<07665>
pada kaki
<08478>
bukit
<02022>
itu.
AYT ITL
Ketika Musa mendekati
<07126> <0413>
perkemahan
<04264>
dan melihat
<07200>
anak sapi
<05695>
itu serta orang yang menari-nari
<04246>
, kemarahan
<0639>
Musa
<04872>
menyala-nyala
<02734>
. Dia membanting
<07993>
loh-loh batu
<03871>
dari tangannya
<03027>
dan memecahkannya
<07665>
di kaki
<08478>
gunung
<02022>
.

[<01961> <0834> <0853> <0853> <0853>]
AVB ITL
Lalu
<01961>
apabila
<0834>
dia menghampiri
<07126>
perkhemahan
<04264>
dan melihat
<07200>
arca anak lembu
<05695>
itu serta orang berpesta menari-nari
<04246>
itu, menyalalah
<02734>
kemarahan
<0639>
Musa
<04872>
. Dia menghempaskan
<07993>
loh-loh
<03871>
itu daripada tangannya
<03027>
dan memecahkannya
<07665>
di
<08478>
kaki gunung
<02022>
itu.

[<0413> <0853> <0853> <0853>]
HEBREW
rhh
<02022>
txt
<08478>
Mta
<0853>
rbsyw
<07665>
txlh
<03871>
ta
<0853>
*wydym {wdym}
<03027>
Klsyw
<07993>
hsm
<04872>
Pa
<0639>
rxyw
<02734>
tlxmw
<04246>
lgeh
<05695>
ta
<0853>
aryw
<07200>
hnxmh
<04264>
la
<0413>
brq
<07126>
rsak
<0834>
yhyw (32:19)
<01961>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Kel 32:19

Dan ketika ia dekat ke perkemahan itu dan melihat anak lembu d  dan melihat orang menari-nari, e  maka bangkitlah f  amarah Musa; dilemparkannyalah kedua loh itu dari tangannya dan dipecahkannya 1  g  pada kaki gunung itu.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Kel 32:19

Dan ketika ia dekat ke perkemahan itu dan melihat 1  anak lembu dan melihat orang menari-nari 2 , maka bangkitlah amarah 3  Musa; dilemparkannyalah kedua loh itu dari tangannya dan dipecahkannya 4  pada kaki 4  gunung itu.

Catatan Full Life

Kel 32:19 1

Nas : Kel 32:19

Musa tidak menghancurkan kedua loh batu itu karena kemarahan yang tak terkendali, tetapi karena kemarahan yang benar terhadap dosa (bd. ayat Kel 32:10,34-35). Kristus juga menunjukkan kemarahan ilahi terhadap dosa (Yoh 2:15;

lihat cat. --> Yoh 11:33).

[atau ref. Yoh 11:33]

Kemarahan seperti itu akan ditunjukkan oleh semua orang yang mempunyai perhatian yang sungguh-sungguh untuk kemuliaan dan kekudusan Allah serta penderitaan umat manusia.

[+] Bhs. Inggris



TIP #34: Tip apa yang ingin Anda lihat di sini? Beritahu kami dengan klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA