
Teks -- Matius 8:17 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Mat 5:1--8:28; Mat 8:16-17
Full Life: Mat 5:1--8:28 - KHOTBAH DI BUKIT.
Nas : Mat 5:1-7:29
Pasal Mat 5:1-7:29, yang biasanya disebut Khotbah Kristus di
Bukit, berisi penyataan dari prinsip-prinsip kebenaran Allah dengan...
Nas : Mat 5:1-7:29
Pasal Mat 5:1-7:29, yang biasanya disebut Khotbah Kristus di Bukit, berisi penyataan dari prinsip-prinsip kebenaran Allah dengan mana semua orang Kristen harus hidup oleh iman kepada Anak Allah (Gal 2:20) dan oleh kuasa Roh Kudus yang tinggal di dalam diri kita (Rom 8:2-14; Gal 5:16-25). Semua orang yang menjadi anggota Kerajaan Allah harus lapar dan haus akan kebenaran yang diajarkan dalam Khotbah Kristus
(lihat cat. --> Mat 5:6).
[atau ref. Mat 5:6]

Full Life: Mat 8:16-17 - MENYEMBUHKAN ORANG-ORANG YANG MENDERITA SAKIT.
Nas : Mat 8:16-17
Lihat art. PENYEMBUHAN ILAHI.
Nas : Mat 8:16-17
Lihat art. PENYEMBUHAN ILAHI.
Jerusalem -> Mat 8:17
Jerusalem: Mat 8:17 - Dialah yang memikul... Menurut Yesaya Hamba Tuhan menanggung penderitaan kita melalui sengsaraNya yang menyilih dosa kita. Matius menafsirkan ayat Yesaya itu begitu rupa, se...
Menurut Yesaya Hamba Tuhan menanggung penderitaan kita melalui sengsaraNya yang menyilih dosa kita. Matius menafsirkan ayat Yesaya itu begitu rupa, sehingga Yesus "mengambil" penderitaan itu melalui penyembuhan orang sakit. Penafsiran itu nampaknya dibuat-buat saja, tetapi sesungguhnya mengandung suatu kebenaran keagamaan yang mendalam: oleh karena menanggungkan pada diriNya penyilihan dosa, maka Yesus, Hamba Tuhan, dapat juga membebaskan orang dari kemalangan jasmaniah, yang merupakan akibat dan hukuman dosa.
Ende -> Mat 8:17
Ref. Silang FULL -> Mat 8:17

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Mat 8:14-17
Matthew Henry: Mat 8:14-17 - Ibu Mertua Petrus Disembuhkan Ibu Mertua Petrus Disembuhkan (8:14-17)
Orang-o...
SH: Mat 8:1-17 - Kuasa pemulih hidup. (Jumat, 10 Januari 1998) Kuasa pemulih hidup.
Kuasa pemulih hidup. Kristus berkuasa bukan saja menyembuhkan badan, tetapi juga ...

SH: Mat 8:1-17 - Jika Tuan mau (Sabtu, 20 Januari 2001) Jika Tuan mau
Jika Tuan mau. Argumentasi yang biasanya diajukan oleh
orang tidak percaya adalah jika Alla...

SH: Mat 8:1-17 - Mukjizat menyatakan apa tentang Yesus? (Senin, 17 Januari 2005) Mukjizat menyatakan apa tentang Yesus?
Mukjizat menyatakan apa tentang Yesus?
Kebanyakan orang, terma...

SH: Mat 8:1-17 - Anugerah untuk semua (Selasa, 19 Januari 2010) Anugerah untuk semua
Judul: Anugerah untuk semua
Untuk siapa tangan kasih dan kuasa Tuhan yang berotor...

SH: Mat 8:1-17 - Jadilah Seperti Engkau Percaya (Jumat, 20 Januari 2017) Jadilah Seperti Engkau Percaya
Krisis kepercayaan terjadi saat seseorang ragu dengan apa yang dipercayainya terny...

SH: Mat 8:1-27 - Karya Raja surga (Jumat, 18 Januari 2013) Karya Raja surga
Judul: Karya Raja surga
Matius mengatur Injilnya secara berselang-seling antara penga...
