Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi

Teks -- Zakharia 13:5 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
13:5 tetapi masing-masing akan berkata : Aku ini bukan seorang nabi , melainkan seorang pengusaha tanah , sebab tanah adalah harta kepunyaanku sejak kecil .




Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Topik/Tema Kamus:
Nabi |
selebihnya


kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Za 13:1-6
Full Life: Za 13:1-6 - AKAN TERBUKA SUATU SUMBER BAGI KELUARGA DAUD.
Nas : Za 13:1-6
Sumber ini menggambarkan penyucian dari dosa yang disebabkan oleh
kematian Kristus di salib. Umat Yahudi akan disucikan dari dosa d...
Nas : Za 13:1-6
Sumber ini menggambarkan penyucian dari dosa yang disebabkan oleh kematian Kristus di salib. Umat Yahudi akan disucikan dari dosa dengan cara yang sama dengan semua orang yang percaya kepada Kristus (bd. 1Yoh 1:7,9).
Jerusalem -> Za 13:5
Jerusalem: Za 13:5 - tanah adalah harta kepunyaanku Dalam naskah Ibrani tertulis: seorang manusia memperoleh aku.
Dalam naskah Ibrani tertulis: seorang manusia memperoleh aku.
Ende -> Za 12:1--13:5; Za 13:5-6
Bagian ini memuat pelbagai gambaran mengenai masa depan jang bahagia.

Ende: Za 13:5-6 - -- Nabi2 memakai pakaian chusus dan dalam ekstasenja menikam dan menoreh dirinja.
Kemudian nabi akan berusaha menjembunjikan bekas2nja.
Nabi2 memakai pakaian chusus dan dalam ekstasenja menikam dan menoreh dirinja. Kemudian nabi akan berusaha menjembunjikan bekas2nja.
Endetn -> Za 13:5
diperbaiki. Tertulis: "seorang manusia memperoleh aku".
Ref. Silang FULL -> Za 13:5

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Za 13:1-6
Matthew Henry: Za 13:1-6 - Nubuatan tentang Injil; Pemusnahan Nabi-nabi Palsu
Dalam pasal ini kita mendapati,
...
SH: Za 13:1-9 - Dikuduskan dan diuji (Senin, 21 Desember 2009) Dikuduskan dan diuji
Judul: Dikuduskan dan diuji
Menjadi orang percaya memang sederhana, yaitu cukup mener...
