TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 7:11

Konteks
7:11 (7-12) Allah adalah Hakim b  yang adil dan Allah yang murka c  setiap saat.

Mazmur 33:5

Konteks
33:5 Ia senang kepada keadilan dan hukum; n  bumi penuh dengan kasih setia o  TUHAN.

Mazmur 67:6

Konteks
67:6 (67-7) Tanah telah memberi hasilnya; p  Allah, Allah kita, memberkati kita. q 

Mazmur 96:8

Konteks
96:8 Berilah kepada TUHAN kemuliaan nama-Nya, bawalah persembahan m  dan masuklah ke pelataran-Nya! n 

Mazmur 98:9

Konteks
98:9 di hadapan TUHAN, sebab Ia datang untuk menghakimi bumi 1 . Ia akan menghakimi dunia dengan keadilan, dan bangsa-bangsa dengan kebenaran. m 

Mazmur 105:24

Konteks
105:24 TUHAN membuat umat-Nya sangat subur, dan menjadikannya lebih kuat f  dari pada para lawannya;

Mazmur 106:16

Konteks
106:16 Mereka cemburu d  kepada Musa di perkemahan, dan kepada Harun, orang kudus TUHAN.

Mazmur 113:9

Konteks
113:9 Ia mendudukkan perempuan yang mandul f  di rumah sebagai ibu anak-anak, penuh sukacita. Haleluya!

Mazmur 116:14

Konteks
116:14 akan membayar nazarku g  kepada TUHAN di depan seluruh umat-Nya.

Mazmur 116:17

Konteks
116:17 Aku akan mempersembahkan korban syukur m  kepada-Mu, dan akan menyerukan nama TUHAN,

Mazmur 127:3

Konteks
127:3 Sesungguhnya, anak-anak lelaki adalah milik pusaka dari pada TUHAN 2 , dan buah kandungan adalah suatu upah. d 

Mazmur 135:14

Konteks
135:14 Sebab TUHAN akan memberi keadilan kepada umat-Nya, z  dan akan sayang kepada hamba-hamba-Nya. a 

Mazmur 145:9

Konteks
145:9 TUHAN itu baik x  kepada semua orang, dan penuh rahmat y  terhadap segala yang dijadikan-Nya.

Mazmur 145:20

Konteks
145:20 TUHAN menjaga w  semua orang yang mengasihi-Nya, x  tetapi semua orang fasik akan dibinasakan-Nya. y 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[98:9]  1 Full Life : IA DATANG UNTUK MENGHAKIMI BUMI.

Nas : Mazm 98:9

Ayat ini akan digenapi secara sempurna ketika Tuhan kita datang kembali untuk menghakimi dunia (lih. pasal Wahy 19:1-22:21), melenyapkan dosa dan kesusahan, serta membaharui langit dan bumi ini. Alam sendiri akan bersukacita (ayat Mazm 98:8) ketika ikut serta dalam penebusan terakhir ketika Kristus memerintah bumi dengan kebenaran dan keadilan (lih. Yes 55:12-13; Rom 8:19-22).

[127:3]  2 Full Life : ANAK-ANAK LELAKI ADALAH MILIK PUSAKA DARIPADA TUHAN.

Nas : Mazm 127:3

Di bawah perjanjian yang lama suatu keluarga besar dianggap suatu berkat, sedangkan tidak memiliki anak dianggap kutukan (Kej 30:2,18; Kej 33:5; 48:9; Ul 7:13). Di bawah perjanjian yang baru adanya banyak anak belum tentu menjadi tanda perkenan ilahi, demikian pula tidak mempunyai anak bukan tanda kutukan. Sebuah keluarga besar mungkin merupakan kemalangan apabila anak-anak tidak dipelihara dengan baik dan dituntun kepada keselamatan dalam Kristus; tidak memiliki anak bisa menjadi berkat jikalau hidup dan waktu dibaktikan kepada pelayanan Tuhan (1Kor 7:7-8,32-33).

Semua anak orang percaya harus dipandang sebagai karunia Allah yang menuntut tanggung jawab yang bijaksana dan setia. Hanya apabila jalan-jalan dan perintah-perintah Tuhan diterima, diajar dan ditaati oleh orang-tua dan anak-anak maka mereka akan mengalami berkat Allah (lih. pasal Mazm 128:1-6;

lihat art. ORANG-TUA DAN ANAK-ANAK).



TIP #17: Gunakan Pencarian Universal untuk mencari pasal, ayat, referensi, kata atau nomor strong. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA