1 Timotius 5:11 
KonteksTB (1974) © SABDAweb 1Tim 5:11 |
Tolaklah pendaftaran janda-janda yang lebih muda. Karena apabila mereka sekali digairahkan oleh keberahian yang menceraikan mereka dari Kristus, mereka itu ingin kawin |
AYT (2018) | Namun, janda-janda yang lebih muda jangan dimasukkan ke dalam daftar, sebab jika hasrat seksualnya membuat mereka jauh dari Kristus, mereka akan ingin menikah lagi. |
TL (1954) © SABDAweb 1Tim 5:11 |
Tetapi engganlah akan segala perempuan janda yang muda, karena apabila mereka itu berasa berahi bersalahan dengan Kristus, mereka itu pun inginlah hendak kawin, |
BIS (1985) © SABDAweb 1Tim 5:11 |
Jangan masukkan ke dalam daftar itu janda-janda yang masih muda. Sebab kalau rasa berahi mereka menjadi sangat kuat, mereka mau kawin lagi, dan meninggalkan Kristus. |
TSI (2014) | Janda yang berumur kurang dari enam puluh tahun tidak boleh didaftarkan. Karena kalau suatu hari mereka punya keinginan untuk bersuami, keinginan itu akan membuat mereka dengan mudah meninggalkan janjinya untuk melayani Kristus saja. |
MILT (2008) | Namun, laranglah janda-janda yang usianya lebih muda, karena apabila mereka dikuasai keinginan daging melawan Kristus, mereka ingin menikah, |
Shellabear 2011 (2011) | Tetapi jangan daftarkan janda-janda yang masih muda, karena apabila mereka mengutamakan keberahian di atas janji mereka kepada Al Masih, mereka lebih memilih untuk kawin |
AVB (2015) | Jangan masukkan balu muda ke dalam golongan ini kerana apabila nafsu mengatasi tumpuan mereka kepada Kristus, mereka hendak berkahwin lagi |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb 1Tim 5:11 |
|
TL ITL © SABDAweb 1Tim 5:11 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb 1Tim 5:11 |
Tolaklah pendaftaran janda-janda yang lebih muda 1 . Karena apabila mereka 2 3 sekali digairahkan oleh keberahian yang menceraikan 2 mereka dari Kristus, mereka itu ingin 3 kawin |
![]() [+] Bhs. Inggris |