Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Lukas 13:15

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Luk 13:15

Tetapi Tuhan menjawab dia, kata-Nya: "Hai orang-orang munafik, bukankah setiap orang di antaramu melepaskan lembunya atau keledainya pada hari Sabat dari kandangnya dan membawanya ke tempat minuman? d 

AYT (2018)

Namun, Tuhan menjawab orang itu, “Kamu orang-orang munafik! Bukankah kamu semua melepaskan sapi atau keledai milikmu yang terikat di kandang dan menuntunnya keluar untuk minum pada hari Sabat?

TL (1954) ©

SABDAweb Luk 13:15

Tetapi sahut Tuhan kepadanya, serta berkata, "Hai munafik, bukankah pada hari Sabbat kamu masing-masing melepaskan lembu atau keledainya daripada kandang, akan membawa pergi minum.

BIS (1985) ©

SABDAweb Luk 13:15

Tuhan menjawab, "Munafik kalian ini! Pada hari Sabat semua orang melepaskan lembu atau keledainya dari kandang dan membawanya keluar untuk memberi minum kepadanya.

TSI (2014)

Tetapi jawab Tuhan, “Hei kamu orang-orang munafik! Setiap hari kalian masing-masing melepaskan tali sapi atau keledaimu dari kandang, lalu membawanya pergi untuk memberinya minum, bahkan pada hari Sabat.

MILT (2008)

Lalu Tuhan menjawab kepadanya dan berkata, "Hai munafik, bukankah setiap orang di antaramu pada hari Sabat melepaskan lembu atau keledainya dari kandang, dan setelah menuntunnya keluar, ia memberinya minum?

Shellabear 2011 (2011)

Tetapi Isa, Sang Junjungan, bersabda, "Hai, kamu orang munafik! Bukankah pada hari Sabat kamu masing-masing melepaskan lembu atau keledaimu dari kandang dan membawanya untuk minum?

AVB (2015)

Tuhan menjawab, “Kamu munafik! Bukankah kamu masing-masing melepaskan lembu atau keldaimu dari kandang untuk dibawa pergi minum pada hari Sabat?

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Luk 13:15

Tetapi
<1161>
Tuhan
<2962>
menjawab
<611>
dia
<846>
, kata-Nya
<2036>
: "Hai orang-orang munafik
<5273>
, bukankah
<3756>
setiap orang
<1538>
di antaramu
<5216>
melepaskan
<3089>
lembunya
<1016>
atau
<2228>
keledainya
<3688>
pada hari Sabat
<4521>
dari
<575>
kandangnya
<5336>
dan
<2532>
membawanya
<520>
ke tempat minuman
<4222>
?

[<2532> <846>]
TL ITL ©

SABDAweb Luk 13:15

Tetapi
<1161>
sahut
<611>
Tuhan
<2962>
kepadanya
<846>
, serta
<2532>
berkata
<2036>
, "Hai munafik
<5273>
, bukankah
<3756>
pada hari Sabbat
<4521>
kamu masing-masing
<1538>
melepaskan
<3089>
lembu
<1016>
atau
<2228>
keledainya
<3688>
daripada
<575>
kandang
<5336>
, akan membawa
<520>
pergi minum
<4222>
.
AYT ITL
Namun
<1161>
, Tuhan
<2962>
menjawab
<611>
orang itu
<846>
, "Kamu orang-orang munafik
<5273>
! Bukankah
<3756>
kamu
<5216>
semua
<1538>
melepaskan
<3089>
sapi
<1016>
atau
<2228>
keledai
<3688>
milikmu
<846>
yang terikat di
<575>
kandang
<5336>
dan
<2532>
menuntunnya
<520>
keluar untuk minum
<4222>
pada hari Sabat
<4521>
?

[<2532> <2036>]
AVB ITL
Tuhan
<2962>
menjawab
<611>
, “Kamu munafik
<5273>
! Bukankah
<3756>
kamu masing-masing
<1538>
melepaskan
<3089>
lembu
<1016>
atau
<2228>
keldaimu
<3688>
dari
<575>
kandang
<5336>
untuk dibawa
<520>
pergi minum
<4222>
pada hari Sabat
<4521>
?

[<1161> <846> <2532> <2036> <5216> <846> <2532>]
GREEK
απεκριθη
<611> <5662>
V-ADI-3S
δε
<1161>
CONJ
αυτω
<846>
P-DSM
ο
<3588>
T-NSM
κυριος
<2962>
N-NSM
και
<2532>
CONJ
ειπεν
<2036> <5627>
V-2AAI-3S
υποκριται
<5273>
N-VPM
εκαστος
<1538>
A-NSM
υμων
<5216>
P-2GP
τω
<3588>
T-DSN
σαββατω
<4521>
N-DSN
ου
<3756>
PRT-N
λυει
<3089> <5719>
V-PAI-3S
τον
<3588>
T-ASM
βουν
<1016>
N-ASM
αυτου
<846>
P-GSM
η
<2228>
PRT
τον
<3588>
T-ASM
ονον
<3688>
N-ASM
απο
<575>
PREP
της
<3588>
T-GSF
φατνης
<5336>
N-GSF
και
<2532>
CONJ
{VAR1: απαγων
<520> <5723>
V-PAP-NSM
} {VAR2: απαγαγων
<520> <5631>
V-2AAP-NSM
} ποτιζει
<4222> <5719>
V-PAI-3S
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Luk 13:15

Tetapi Tuhan menjawab dia, kata-Nya: "Hai orang-orang munafik 1 , bukankah 2  setiap orang di antaramu melepaskan 2  lembunya atau keledainya pada hari Sabat dari kandangnya dan membawanya ke tempat minuman?

[+] Bhs. Inggris



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.02 detik
dipersembahkan oleh YLSA