Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Lukas 7:4

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Luk 7:4

Mereka datang kepada Yesus dan dengan sangat mereka meminta pertolongan-Nya, katanya: "Ia layak Engkau tolong,

AYT (2018)

Saat orang-orang itu datang kepada Yesus, mereka sungguh-sungguh memohon kepada-Nya. Kata mereka, “Orang ini layak mendapat pertolongan-Mu,

TL (1954) ©

SABDAweb Luk 7:4

Apabila mereka itu sampai kepada Yesus, lalu dipintanya sangat-sangat kepada-Nya, serta berkata, "Layaklah ia ditolong Tuan,

BIS (1985) ©

SABDAweb Luk 7:4

Ketika sampai pada Yesus, orang-orang itu memohon dengan sangat supaya Ia menolong perwira itu. "Perwira ini layak ditolong oleh Bapak," kata mereka kepada Yesus,

TSI (2014)

Ketika mereka bertemu Yesus, mereka memohon dengan sangat supaya Dia menolong komandan itu. Kata mereka, “Pak, orang itu pantas mendapatkan pertolonganmu,

MILT (2008)

Dan, mereka yang datang kepada YESUS mendesak-Nya dengan sangat sambil berkata, "Layaklah dia yang kepadanya Engkau akan memberikan ini,

Shellabear 2011 (2011)

Setelah tua-tua bani Israil itu bertemu dengan Isa, mereka minta dengan sangat supaya Ia mau menolong perwira itu. Kata mereka, "Ya Junjungan, perwira itu patut ditolong.

AVB (2015)

Ketika mendapatkan Yesus, mereka merayu kepada-Nya, “Dia wajar mendapat pertolongan-Mu,

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Luk 7:4

Mereka datang
<3854>
kepada
<4314>
Yesus
<2424>
dan
<1161>
dengan sangat
<4709>
mereka meminta
<3870>
pertolongan-Nya
<846>
, katanya
<3004>
: "Ia
<1510>
layak
<514>
Engkau tolong
<3930>
,

[<3754> <3739> <5124>]
TL ITL ©

SABDAweb Luk 7:4

Apabila
<1161>
mereka itu sampai
<3854>
kepada
<4314>
Yesus
<2424>
, lalu dipintanya
<3870>
sangat-sangat kepada-Nya
<846>
, serta berkata
<3004>
, "Layaklah
<4709>
ia ditolong
<3739> <5124>
Tuan,
AYT ITL
Saat orang-orang
<3588>
itu datang
<3854>
kepada
<4314>
Yesus
<2424>
, mereka sungguh-sungguh
<4709>
memohon
<3870>
kepada-Nya
<846>
. Kata
<3004>
mereka, "Orang ini
<3754>
layak
<514>
mendapat pertolongan-Mu
<3930>
,

[<1161> <1510> <3739> <5124>]
AVB ITL
Ketika mendapatkan
<3854>
Yesus
<2424>
, mereka merayu
<3870>
kepada-Nya
<846>
, “Dia wajar
<514>
mendapat pertolongan-Mu
<3930>
,

[<1161> <4314> <4709> <3004> <3754> <1510> <3739> <5124>]
GREEK WH
οι
<3588>
T-NPM
δε
<1161>
CONJ
παραγενομενοι
<3854> <5637>
V-2ADP-NPM
προς
<4314>
PREP
τον
<3588>
T-ASM
ιησουν
<2424>
N-ASM
παρεκαλουν
<3870> <5707>
V-IAI-3P
αυτον
<846>
P-ASM
σπουδαιως
<4709>
ADV
λεγοντες
<3004> <5723>
V-PAP-NPM
οτι
<3754>
CONJ
αξιος
<514>
A-NSM
εστιν
<2076> <5748>
V-PXI-3S
ω
<3739>
R-DSM
παρεξη
<3930> <5688>
V-2FDI-3S

<3930> <5661>
V-AAS-3S
τουτο
<5124>
D-ASN
GREEK SR
οι
Οἱ

<3588>
R-NMP
δε
δὲ
δέ
<1161>
C
παραγενομενοι
παραγενόμενοι
παραγίνομαι
<3854>
V-PAMNMP
προσ
πρὸς
πρός
<4314>
P
τον
τὸν

<3588>
E-AMS
ιν
˚Ἰησοῦν,
Ἰησοῦς
<2424>
N-AMS
παρεκαλουν
παρεκάλουν
παρακαλέω
<3870>
V-IIA3P
αυτον
αὐτὸν
αὐτός
<846>
R-3AMS
σπουδαιωσ
σπουδαίως
σπουδαίως
<4709>
D
λεγοντεσ
λέγοντες
λέγω
<3004>
V-PPANMP
οτι
ὅτι
ὅτι
<3754>
C
αξιοσ
“Ἄξιός
ἄξιος
<514>
S-NMS
εστιν
ἐστιν
εἰμί
<1510>
V-IPA3S
ω

ὅς
<3739>
R-DMS
παρεξη
παρέξῃ
παρέχω
<3930>
V-IFM2S
τουτο
τοῦτο,
οὗτος
<3778>
R-ANS
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Luk 7:4

Mereka datang kepada Yesus dan dengan sangat mereka meminta pertolongan-Nya, katanya: "Ia layak 1  Engkau tolong,

[+] Bhs. Inggris



TIP #29: Klik ikon untuk merubah popup menjadi mode sticky, untuk merubah mode sticky menjadi mode popup kembali. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA