1 Tesalonika 2:10 
KonteksTB (1974) © SABDAweb 1Tes 2:10 |
Kamu adalah saksi, x demikian juga Allah, y betapa saleh, z adil dan tak bercacatnya kami 1 berlaku di antara kamu, yang percaya. |
AYT (2018) | Kamu adalah saksi-saksi, dan juga Allah, betapa suci, benar, dan tanpa celanya kami hidup di antara kamu yang percaya. |
TL (1954) © SABDAweb 1Tes 2:10 |
Maka kamulah menjadi saksinya serta Allah juga, betapa suci dan benar dan dengan tiada bercela kami sudah melakukan diri kami terhadap kamu yang beriman. |
BIS (1985) © SABDAweb 1Tes 2:10 |
Kami hidup dengan suci, benar dan tanpa cela terhadap kalian yang sudah percaya kepada Kristus. Kalianlah saksi-saksi kami, begitu juga Allah. |
TSI (2014) | Kalian adalah saksi, dan Allah pun tahu, bahwa kami hidup suci, benar, dan tanpa salah di hadapan kalian yang percaya kepada Kristus. |
MILT (2008) | Kamu dan Allah Elohim 2316 adalah saksi, betapa saleh dan benar dan tanpa cela kami telah dihadirkan di antara kamu yang percaya. |
Shellabear 2011 (2011) | Kamu adalah saksi, demikian juga Allah, betapa perilaku kami suci, benar, dan tidak bernoda terhadap kamu yang percaya. |
AVB (2015) | Kamu menjadi saksi kami, di samping Allah, bahawa setiap perbuatan kami suci, benar dan tiada cacat celanya dalam kalangan kamu yang beriman. |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb 1Tes 2:10 |
|
TL ITL © SABDAweb 1Tes 2:10 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb 1Tes 2:10 |
Kamu adalah saksi, x demikian juga Allah, y betapa saleh, z adil dan tak bercacatnya kami 1 berlaku di antara kamu, yang percaya. |
TB+TSK (1974) © SABDAweb 1Tes 2:10 |
Kamu adalah saksi 1 , demikian juga Allah, betapa 2 saleh, adil dan tak bercacatnya kami berlaku di antara kamu, yang percaya. |
Catatan Full Life |
1Tes 2:10 1 Nas : 1Tes 2:10 Paulus tidak menerima pandangan yang keliru tentang "kekristenan yang berdosa", yang menyatakan bahwa keselamatan yang disediakan oleh Kristus dan penebusan oleh darah-Nya tidak cukup untuk menyelamatkan kita dari perhambaan dan kuasa dosa. Ajaran yang tidak alkitabiah ini menyatakan bahwa setiap hari semua orang Kristen akan berbuat dosa melawan Allah dalam ucapan, pikiran, dan perbuatan sepanjang hidup di dunia ini. Bertentangan dengan ajaran di atas,
|
![]() [+] Bhs. Inggris |