Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Lukas 21:3

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Luk 21:3

Lalu Ia berkata: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya janda miskin ini memberi lebih banyak dari pada semua orang itu.

AYT (2018)

Yesus berkata, “Aku mengatakan yang sesungguhnya kepadamu bahwa janda miskin ini memberikan lebih banyak daripada semua orang kaya itu.

TL (1954) ©

SABDAweb Luk 21:3

Lalu kata Yesus, "Dengan sesungguhnya Aku berkata kepadamu, bahwa janda yang miskin ini sudah memasukkan lebih daripada sekaliannya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Luk 21:3

Lalu Yesus berkata, "Dengarkan: janda ini memasukkan lebih banyak dari semua yang lain.

TSI (2014)

Lalu Yesus berkata, “Sesungguhnya persembahan janda miskin ini lebih besar nilainya daripada persembahan semua orang lain!

MILT (2008)

Dan Dia berkata, "Sesungguhnya Aku berkata kepadamu, janda miskin ini memberi lebih banyak daripada semua orang itu,

Shellabear 2011 (2011)

Lalu Ia bersabda, "Sesungguhnya Aku berkata kepadamu, janda miskin itu memasukkan uang lebih banyak daripada semuanya.

AVB (2015)

Lalu Yesus berkata, “Sesungguhnya, Aku berkata kepadamu, balu yang miskin ini telah memasukkan lebih banyak daripada semua yang lain,

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Luk 21:3

Lalu
<2532>
Ia berkata
<2036>
: "Aku berkata
<3004>
kepadamu
<5213>
, sesungguhnya
<230>
janda
<5503>
miskin
<4434>
ini
<3778>
memberi
<906>
lebih banyak dari pada
<4119>
semua orang itu
<3956>
.

[<3754>]
TL ITL ©

SABDAweb Luk 21:3

Lalu
<2532>
kata
<2036>
Yesus, "Dengan sesungguhnya
<230>
Aku berkata
<3004>
kepadamu
<5213>
, bahwa
<3754>
janda
<5503>
yang miskin
<4434>
ini
<3778>
sudah memasukkan
<906>
lebih
<4119>
daripada sekaliannya
<3956>
.
AYT ITL
Yesus berkata
<2036>
, "Aku mengatakan
<3004>
yang sesungguhnya
<230>
kepadamu
<5213>
, janda
<5503>
miskin
<4434>
ini
<3778>
memberikan lebih banyak daripada
<4119>
semua
<3956>
orang kaya itu.

[<2532> <3754> <906>]
AVB ITL
Lalu
<2532>
Yesus berkata
<2036>
, “Sesungguhnya
<230>
, Aku berkata
<3004>
kepadamu
<5213>
, balu
<5503>
yang
<3588>
miskin
<4434>
ini telah memasukkan
<906>
lebih
<4119>
banyak daripada semua
<3956>
yang lain,

[<3754> <3778>]
GREEK
και
<2532>
CONJ
ειπεν
<2036> <5627>
V-2AAI-3S
αληθως
<230>
ADV
λεγω
<3004> <5719>
V-PAI-1S
υμιν
<5213>
P-2DP
οτι
<3754>
CONJ
η
<3588>
T-NSF
χηρα
<5503>
N-NSF
αυτη
<3778>
D-NSF
η
<3588>
T-NSF
πτωχη
<4434>
A-NSF
πλειον
<4119>
A-ASN-C
παντων
<3956>
A-GPM
εβαλεν
<906> <5627>
V-2AAI-3S
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Luk 21:3

Lalu Ia berkata: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya janda miskin ini memberi lebih banyak dari pada semua orang itu.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Luk 21:3

Lalu Ia berkata: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya 1  janda miskin ini memberi lebih banyak dari pada 2  semua orang itu.

Catatan Full Life

Luk 21:1-4 1

Nas : Luk 21:1-4

Yesus memberikan pelajaran tentang bagaimana Allah menilai pemberian.

  1. 1) Pemberian seseorang ditentukan bukan oleh jumlah yang ia berikan, tetapi oleh jumlah pengorbanan yang terlibat dalam pemberian itu. Sering kali orang kaya hanya memberi dari kekayaannya -- ini tidak meminta pengorbanan. Pemberian janda ini menuntut segalanya daripadanya. Ia memberi sebanyak-banyaknya yang dapat diberikannya.
  2. 2) Prinsip ini dapat diterapkan pada segala pelayanan kita bagi Yesus. Ia menilai pekerjaan dan pelayanan kita tidak berdasarkan ukuran atau pengaruh atau keberhasilannya, tetapi berdasarkan kadar pengabdian, pengorbanan, iman, dan kasih yang tulus yang terlibat di dalamnya

    (lihat cat. --> Luk 22:24-30;

    lihat cat. --> Mat 20:26;

    lihat cat. --> Mr 12:42).

    [atau ref. Luk 22:24-30; Mat 20:26; Mr 12:42]

[+] Bhs. Inggris



TIP #23: Gunakan Studi Kamus dengan menggunakan indeks kata atau kotak pencarian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA