Advanced Commentary
Teks -- 2 Raja-raja 23:31-37 (TB)

Perikop

TB
- 2Raj 23:31-35 -- Yoahas, raja Yehuda
- 2Raj 23:36--24:7 -- Yoyakim, raja Yehuda
Kamus Alkitab

-
Yoyakim
[haag] Yoyakim. (Bhs. Ibr.: Yahwe akan menegakkan). Pemilik terpenting nama ini adalah putera Yosia (2Raj 23:34-24:7; 2Taw 36:5-8). Ia diangkat oleh raja Mesir Nekho menggantikan saudara kandungnya yang bernama Yoahas menjadi ra...
[tokoh] Yoyakim Anak Yosia; Firaun Nekho mengangkatnya menjadi raja Yehuda (2Raj 23:34-24:6; 2Taw 36:4-8; Yer 22:18-23). Membakar kitab nubuat Yeremia (dalam Yer 36:1-32).
-
Raja-raja, Kitab-kitab
[haag] Raja-Raja. (Kitab-Kitab). Kitab Raja-raja semula hanya satu Kitab. Di dalam LXX lalu dibagi dua dan digabungkan sebagai Kitab Raja 3 dan 4 dan digabungkan pada Kitab-kitab Samuel. Kini menjadi 1Raj 1:1-22:54 dan 2Raj 1:1-...
-
Raja
[pedoman] 1. Bangsa Israel diperingatkan ketika meminta - . 1Sam 8:9-18 2. Dosa bangsa Israel dalam meminta - . 1Sam 12:17-20 3. Dalam meminta - bangsa Israel menolak Allah sebagai Raja mereka. 1Sam...
-
Raja Mesir
[kecil] KS.- dan Abraham [PL] Kej 12:15-20dan Yusuf [PL] Kej 41:1-55; 47:1-26 [PB] Kis 7:10,13,21dan penindasan [PL] Kel 1:8-11,15-22; 2:15,23dan keluarnya bangsa Israel dari Mesir [PL] Kel 3:11; 4:21-23; 5:1-23; 6:1-14:31; 15:19 [PB...
-
Mesir
[pedoman] 1. Orang - berasal dari keturunan Misraim. Kej 10:6,13,14 2. Batas-batas - . Yeh 29:10 3. - beriklim kering. Ul 11:10,11 4. Diairi oleh sungai Nil. Kej 41:1-3; Kel 1:22 5. ...
-
Yoahas
[haag] Yoahas. (Bhs. Ibr.: Yahwe menangkap [pada tangan]). Nama pribadi atau nama mahkota. (1) Raja ke-17 dari Yehuda (609). Putera Yosia. Namanya sendiri yang sebenarnya adalah Salum (Yer 22:11). Setelah memimpin keraja...
-
Yeohas /Yoahas
[tokoh] Yeohas /Yoahas Anak Yehu; raja Israel (2Raj 13:1-9). Anak Yosia; raja Yehuda (dalam 2Raj 23:31-34; 2Taw 36:1-4).
-
Nekho
[haag] Nekho. Raja Mesir (609-594) yang memejukan immigrasi Yunani. Sekaligus ia bermaksud membangun kembali kerajaan Mesir purba. Pada tahun 609 ia masuk ke Palestina. Raja Yosia dikalahkan olehnya di dekat Megido (2Raj 23:29; ...
-
Yerusalem
[pedoman] 1. Pada zaman purba sering disebut Salem. Kej 14:18; Mazm 76:3 2. Juga disebut Yebus. Yos 15:8; 18:28; Hak 19:10 3. Raja - dikalahkan dan dibunuh oleh Yosua. Yos 10:5-23 4. Ditetapkan ...
-
Emas
[pedoman] 1. Terdapat di dalam tanah. Ayub 28:1,6 2. Banyak sekali: 2.1 Di Hawila. Kej 2:11 2.2 Di Ofir. 1Raj 9:28; Mazm 45:10 2.3 Di Parwaim...
-
Upeti, Pajak
[pedoman] 1. Kadang-kadang ditagih oleh raja dari rakyatnya. 1Sam 8:10-17 2. Ditagih dari semua bangsa yang telah dikalahkan. Yos 16:10; Hak 1:30,33,35; 2Raj 23:33,35 3. Seringkali diperoleh dari: ...
-
Hamutal
[gering] menyegarkan bagaikan embun. 2Raj 23:31.
-
Ruma
[gering] puncak. 2Raja 23:36
-
Zebuda
[gering] dikaruniakan. 2Raj 23:36.
-
Zedekia
[haag] Zedekia. (Bhs. Ibr.: Yahwe adalah pertolonganku). Raja Yehuda yang terakhir (597-587). Namanya semula adalah Matanya. Silsilahnya gelap: Atau ia adalah putera (2Raj 23:31; 24:18; Yer 52:1), atau ia adalah cucu (2Taw 36:1...
-
Orang Yahudi
[pedoman] 1. Keturunan Abraham. Mazm 105:6; Yes 51:2; Yoh 8:33,39; Rom 9:7 2. Terbagi atas dua belas suku. Kej 35:22; 49:28 3. Dinamai: 3.1 Orang Ibrani. Kej 14:13; 40:1...
-
Uang
[pedoman] 1. Emas dan perak dipakai sebagai mata. Kej 13:2; Bil 22:18 2. Tembaga diperkenalkan sebagai mata - oleh orang Romawi. Mat 10:9 3. Mata - orang Romawi dicap dengan gambar kaisar. Mat 22:20...